Foto: rum/HUMAS MENPANRB
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas menyerahkan izin prinsip formasi ASN Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) kepada Ketua Bawaslu Rahmat Bagja, di Jakarta, Kamis (18/04).
Menteri Anas berharap hal tersebut dapat menjadi instrumen untuk mendorong kinerja di Bawaslu yang dalam waktu dekat akan punya kerja besar, yaitu pemilihan kepala daerah serempak seluruh Indonesia.
Turut hadir dalam kegiatan itu Sekretaris Kementerian PANRB Rini Widyantini; Sekretaris Jenderal Bawaslu Ichsan Fuady; Plt. Deputi bidang Sumber Daya Manusia Aparatur Aba Subagja; para staf Khusus Menteri PANRB; serta para pegawai pimpinan tinggi (PPT) madya dan pratama di lingkup Bawaslu.
Lainnya
23.Apr.2025
Menerima Kunjungan Menteri Luar Negeri Estonia
22.Apr.2025
Audiensi Gubernur Jambi
22.Apr.2025
Menerima Audiensi Bupati Rembang
22.Apr.2025
Raker dengan Komisi II DPR RI
22.Apr.2025
Merayakan Hari Kartini
21.Apr.2025
Rapat Membahas RPP Manajemen ASN
21.Apr.2025
Rapat Internal Kementerian PANRB
20.Apr.2025
Anugerah Puspa Bangsa 2025
20.Apr.2025
Pameran Foto Kartini Masa Kini
17.Apr.2025
Rapat Kerja dengan Komite I DPD RI
17.Apr.2025
Rapat Pembahasan Kelembagaan SMA Unggul Garuda
17.Apr.2025