Foto : byu/HUMAS MENPANRB
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Asman Abnur menghadiri acara Batam Menari dan Pasar Wisata Kuliner, Batam, Minggu (08/04). Dalam kegiatan yang diinisiasi BP Batam juga tercatat dalam Museum Rekor Indonesia (MURI) dengan jumlah peserta tari Rampai Batam dengan terbanyak yaitu mencapai kurang lebih 21 ribu orang. Bertindak sebagai koreografer tari bunga rampai adalah Guruh Soekarno Putra. Selain pemecahan rekor Muri, acara juga diisi dengan deklarasi anti hoax oleh masyarakat kota Batam, dan hiburan musik. Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kepala BP Batam Lukita D. Tuwo, Wakapolda Kepri Brigjen Pol Yan Fitri, perwakilan instansi terkait, dan masyarakat Kota Batam.
Lainnya
24.Apr.2025
Kick-off Meeting Pelaksanaan SPI 2025
24.Apr.2025
Audiensi Wali Kota Banda Aceh
23.Apr.2025
Menerima Kunjungan Menteri Luar Negeri Estonia
22.Apr.2025
Audiensi Gubernur Jambi
22.Apr.2025
Menerima Audiensi Bupati Rembang
22.Apr.2025
Raker dengan Komisi II DPR RI
22.Apr.2025
Merayakan Hari Kartini
21.Apr.2025
Rapat Membahas RPP Manajemen ASN
21.Apr.2025
Rapat Internal Kementerian PANRB
20.Apr.2025
Anugerah Puspa Bangsa 2025
20.Apr.2025
Pameran Foto Kartini Masa Kini
17.Apr.2025