Foto: ald/HUMAS MENPANRB-HUMAS BPK
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Rini Widyantini menghadiri Exit Meeting Pemeriksaan Laporan Keuangan Pemerintah Pusat (LKPP) Tahun 2024, di Jakarta, Rabu (21/05/2025).
Acara ini diselenggarakan oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian pemeriksaan atas Laporan Keuangan Pemerintah Pusat (LKPP) Tahun 2024.
Acara ini dihadiri oleh segenap pimpinan kementerian dan lembaga serta para undangan.
Lainnya
21.Mei.2025
Exit Meeting Pemeriksaan LKPP Tahun 2024
20.Mei.2025
Audiensi ESQ Group
20.Mei.2025
Sosialisasi PermenPANRB No. 17/2024
20.Mei.2025
Upacara Hari Kebangkitan Nasional ke-117
19.Mei.2025
Rapat RPerpres tentang Badan Keamanan Laut
16.Mei.2025
Workshop Penyusunan Policy Brief
16.Mei.2025
Audiensi Menteri Transmigrasi
16.Mei.2025
Pertemuan dengan Menteri Ketenagakerjaan
15.Mei.2025