Pin It

20190507 head oecd 9

20190507 head oecd 9

20190507 head oecd 9

20190507 head oecd 9

20190507 head oecd 9

20190507 head oecd 9

20190507 head oecd 9

 

 

Foto: don/HUMAS MENPANRB

 

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Syafruddin menerima kunjungan Head of Organisation for Economic Co-operation and Development (OECD) Jakarta, Massimo Geloso Grosso, di Kantor Kementerian PANRB, Jakarta, Selasa (07/05). Kunjungan itu dalam rangka memberikan undangan untuk acara Ministerial Council Meeting di OECD Paris pada 22 hingga 23 Mei 2019. Forum itu akan dihadiri oleh seluruh Menteri Keuangan anggota OECD dan Non OECD. Selain membicarakan kemajuan ekonomi masing-masing negara, forum tersebut juga mendeklarasikan Public Sector Innovation (PSI) sebagai instrumen kebijakan untuk memajukan pelayanan publik. Dalam pertemuan itu, menteri Syafruddin didampingi oleh Deputi bidang Pelayanan Publik Diah Natalisa, dan Kepala Biro Hukum, Komunikasi, dan Informasi Publik (HKIP) Mudzakir.


Cetak   E-mail