Foto : byu/HUMAS MENPANRB
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Asman Abnur menjadi pembicara dalam seminar kearsipan dengan tema Menyelamatkan Aset Kekayaan Intelektual Bangsa untuk Membangun Industri Strategis Nasional di Kantor Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI), Rabu (22/11). Dalam kesempatan tersebut, Menteri Asman mengajak seluruh arsiparis untuk berinovasi menciptakan sistem kearsipan yang memberi kemudahan. Acara ini dihadiri oleh Kepala ANRI Mustari Irawan, para peserta yang berasal dari ANRI dan beberapa Kementerian/Lembaga.
Lainnya
23.Apr.2025
Menerima Kunjungan Menteri Luar Negeri Estonia
22.Apr.2025
Audiensi Gubernur Jambi
22.Apr.2025
Menerima Audiensi Bupati Rembang
22.Apr.2025
Raker dengan Komisi II DPR RI
22.Apr.2025
Merayakan Hari Kartini
21.Apr.2025
Rapat Membahas RPP Manajemen ASN
21.Apr.2025
Rapat Internal Kementerian PANRB
20.Apr.2025
Anugerah Puspa Bangsa 2025
20.Apr.2025
Pameran Foto Kartini Masa Kini
17.Apr.2025
Rapat Kerja dengan Komite I DPD RI
17.Apr.2025
Rapat Pembahasan Kelembagaan SMA Unggul Garuda
17.Apr.2025