Pin It

20230610 Penyerahan Hasil Penilaian Dari Tim Evaluasi Kepada TPI dan Kick Off Meeting TPI 2023 3

20230610 Penyerahan Hasil Penilaian Dari Tim Evaluasi Kepada TPI dan Kick Off Meeting TPI 2023 3

20230610 Penyerahan Hasil Penilaian Dari Tim Evaluasi Kepada TPI dan Kick Off Meeting TPI 2023 3

20230610 Penyerahan Hasil Penilaian Dari Tim Evaluasi Kepada TPI dan Kick Off Meeting TPI 2023 3

20230610 Penyerahan Hasil Penilaian Dari Tim Evaluasi Kepada TPI dan Kick Off Meeting TPI 2023 3

20230610 Penyerahan Hasil Penilaian Dari Tim Evaluasi Kepada TPI dan Kick Off Meeting TPI 2023 3

20230610 Penyerahan Hasil Penilaian Dari Tim Evaluasi Kepada TPI dan Kick Off Meeting TPI 2023 3

20230610 Penyerahan Hasil Penilaian Dari Tim Evaluasi Kepada TPI dan Kick Off Meeting TPI 2023 3

20230610 Penyerahan Hasil Penilaian Dari Tim Evaluasi Kepada TPI dan Kick Off Meeting TPI 2023 3

Foto: dit/HUMAS MENPANRB

 

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas memberikan pengajaran kepada jajaran aparatur sipil negara (ASN) Kabupaten Penajam Paser Utara. Pengajaran tersebut dilakukan di Kantor Bupati Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Sabtu (10/06).

Dalam pengajarannya, Menteri Anas memotivasi agar ASN di Kabupaten Penajam Paser Utara dapat menjadi contoh kepada ASN lain yang akan ditempatkan di Ibu Kota Nusantara (IKN), karena Penajam Paser Utara ini adalah Serambi Nusantara.

Hadir dalam acara tersebut Bupati Penajam Paser Utara Hamdam, Sekretaris Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Akik Dwi Suharto Rudolfus, Asisten Deputi Bidang Perumusan dan Koordinasi Kebijakan Penerapan Akuntabilitas Aparatur dan Pengawasan Kementerian PANRB Kamaruddin, dan jajaran Forkopimda Kabupaten Penajam Paser Utara.

Serta turut hadir secara daring Sekretaris Kementerian PANRB Rini Widyantini; Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa; Deputi Bidang Sumber Daya Manusia Aparatur Kementerian PANRB Alex Denni; Deputi Bidang Reformasi Birokrasi, Akuntabilitas Aparatur, dan Pengawasan Erwan Agus Purwanto; Staf Ahli Menteri PANRB Bidang Budaya Kerja Abdul Hakim; Staf Ahli Menteri PANRB Bidang Administrasi Negara Herman; serta Asisten Deputi Bidang Perumusan Kebijakan Sistem Kelembagaan dan Tata Laksana Kementerian PANRB Deny Isworo Makirtyo.


Cetak   E-mail