Pin It

20221108 Kunjungan Dep Yanlik ke USA 8

20221108 Kunjungan Dep Yanlik ke USA 8

20221108 Kunjungan Dep Yanlik ke USA 8

20221108 Kunjungan Dep Yanlik ke USA 8

20221108 Kunjungan Dep Yanlik ke USA 8

20221108 Kunjungan Dep Yanlik ke USA 8

20221108 Kunjungan Dep Yanlik ke USA 8

20221108 Kunjungan Dep Yanlik ke USA 8

Foto: HUMAS MENPANRB

 

Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Diah Natalisa melakukan kunjungan kerja ke Amerika Serikat. Diah berkesempatan untuk meninjau pelayanan di Kedutaan Besar Republik Indonesia di Washington, D.C., Amerika Serikat, pada Senin (07/11).

Peninjauan dipusatkan pada pelayanan keimigrasian yang dilakukan di KBRI Washington, mulai dari pendaftaran, perekamanan data biometrik, dan wawancara. Diah menyampaikan harapannya agar KBRI Washington, D.C. dapat memberikan pelayanan publik sesuai dengan standar pelayanan serta melakukan Survey Kepuasan Masyarakat sebagai respon akan pelayanan yang diberikan.

KBRI Washington memberikan pelayanan setiap Senin-Jumat pada pukul 09.30-12.30. Selain itu, KBRI Washington, D.C. melayani Visa untuk delegasi G20 Bali Summit.

Turut hadir Duta Besar Republik Indonesia untuk Amerika Serikat Rosan Perkasa Roeslani, Wakil Duta Besar RI untuk AS Ida Bagus Made Bimantara, Asisten Deputi Transformasi Digital Pelayanan Publik Kementerian PANRB Yanuar Ahmad, serta jajaran KBRI Washington, D.C.


Cetak   E-mail