Pin It

20230911 Press Conference Uji Coba Digitalisasi Layanan Perizinan Penyelenggaraan Event 8

20230911 Press Conference Uji Coba Digitalisasi Layanan Perizinan Penyelenggaraan Event 1

20230911 Press Conference Uji Coba Digitalisasi Layanan Perizinan Penyelenggaraan Event 8

20230911 Press Conference Uji Coba Digitalisasi Layanan Perizinan Penyelenggaraan Event 8

20230911 Press Conference Uji Coba Digitalisasi Layanan Perizinan Penyelenggaraan Event 8

20230911 Press Conference Uji Coba Digitalisasi Layanan Perizinan Penyelenggaraan Event 8

20230911 Press Conference Uji Coba Digitalisasi Layanan Perizinan Penyelenggaraan Event 8

Foto: nan/HUMAS MENPANRB

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas menghadiri Press Conference Uji Coba Digitalisasi Layanan Perizinan Penyelenggaraan Event, di kantor Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf), Senin (11/09).

Pada kesempatan tersebut, Menteri Anas mengatakan digitalisasi layanan perizinan event secara terintegrasi untuk semakin menggerakkan ekonomi kreatif. Ini merupakan bagian dari wujud reformasi birokrasi sesuai arahan Presiden Jokowi. Menteri Anas menyampaikan apresiasi kepada seluruh kementerian/lembaga terkait yang telah bekerja keras mewujudkan digitalisasi pelayanan perizinan event secara terintegrasi melalui pemangkasan bisnis yang signifikan.

Hadir Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno; Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Angela Tanoesoedibjo; Sekretaris Kementerian PANRB Rini Widyantini; Sekretaris Kemenparekraf Ni Wayan Giri Adnyani; Asisten Operasi Kapolri Irjen Verdianto Iskandar Bitticaca; Wakabaintelkam Polri Irjen Pol Merdisyam; Deputi Bidang Teknologi Informasi Kementerian Investasi Andi Maulana; Direktur Telkom Fajrin Rasyid; Staf Khusus Menteri PANRB Bidang Organisasi, Aparatur, dan Kepegawaian Donny Adityawarman, serta Staf Khusus Menteri PANRB Bidang Inovasi Pemerintahan Eri Irawan.

 


Cetak   E-mail