Pin It

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

20230112 MENTERI Rapat KPRBN 18

Foto: ald/HUMAS MENPANRB

 

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas menghadiri Rapat Komite Pengarah Reformasi Birokrasi Nasional (KPRBN) di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Kamis (12/01). Rapat yang dipimpin oleh Wakil Presiden RI K.H Ma'ruf Amin ini membahas percepatan implementasi Mal Pelayanan Publik (MPP) Digital.

Saat ini terdapat 13 MPP yang diasesmen untuk bersiap menjadi MPP Digital. Dalam paparannya, Menteri Anas menyebutkan bahwa hal tersebut dapat terwujud dengan kolaborasi dari berbagai stakeholder, termasuk pihak BUMN dan swasta dalam hal pembangunan super apps-nya.

Turut hadir dalam pertemuan ini Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko, Menteri Keuangan Sri Mulyani, Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate, Wakil Menteri Dalam Negeri John Wempi Wetipo, Wakil Menteri BUMN I Pahala Nugraha, Sekretaris Eksekutif KPRBN Eko Prasojo, Direktur Utama PT Telkom Ririek Adriansyah, Direktur Utama Bank Mandiri Darmawan Junaidi, dan segenap tamu undangan lainnya.


Cetak   E-mail