Pin It

20240103 Rapat Optimalisasi IKD dengan Mendagri 1

20240103 Rapat Optimalisasi IKD dengan Mendagri 8

20240103 Rapat Optimalisasi IKD dengan Mendagri 8

20240103 Rapat Optimalisasi IKD dengan Mendagri 8

20240103 Rapat Optimalisasi IKD dengan Mendagri 8

20240103 Rapat Optimalisasi IKD dengan Mendagri 8

20240103 Rapat Optimalisasi IKD dengan Mendagri 8

20240103 Rapat Optimalisasi IKD dengan Mendagri 8

Foto: byu/HUMAS MENPANRB

 

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas bertemu dengan Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian di Kantor Kementerian Dalam Negeri, Jakarta, Rabu (03/01).

Pertemuan ini membahas pengembangan dan pemanfaatan identitas kependudukan digital (IKD) sebagai identitas dasar untuk pelayanan publik nasional, sesuai dengan target Arsitektur Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) Nasional.

Hadir mendampingi Menteri PANRB, Sekretaris Kementerian PANRB Rini Widyantini; Deputi Bidang Kelembagaan dan Tata Laksana Nanik Murwati; Staf Khusus Menteri PANRB Bidang Organisasi, Aparatur, dan Kepegawaian Donny Adityawarman; Asisten Deputi Perumusan Kebijakan dan Koordinasi Penerapan SPBE Cahyono Tri Birowo; Manajer Tony Blair Institute Pandu Kartika Putra; serta Project Director - Digital Transformation of Government Procurement Telkom Rahmat Danu Andika.

Turut hadir dalam pertemuan tersebut, Dirjen Dukcapil Kemendagri Teguh Setyabudi; Dirjen Bina Pembangunan Daerah Kemendagri Restuardy Daud; Plh Dirjen Bina Keuangan Daerah Horas Maurits Panjaitan; serta pejabat dan staf terkait.


Cetak   E-mail