Pin It

20231208 Rapat Persiapan Penetapan Aplikasi Umum dan Grand Launching Aplikasi SIPD 1

20231208 Rapat Persiapan Penetapan Aplikasi Umum dan Grand Launching Aplikasi SIPD 1

20231208 Rapat Persiapan Penetapan Aplikasi Umum dan Grand Launching Aplikasi SIPD 1

20231208 Rapat Persiapan Penetapan Aplikasi Umum dan Grand Launching Aplikasi SIPD 1

20231208 Rapat Persiapan Penetapan Aplikasi Umum dan Grand Launching Aplikasi SIPD 1

20231208 Rapat Persiapan Penetapan Aplikasi Umum dan Grand Launching Aplikasi SIPD 1

20231208 Rapat Persiapan Penetapan Aplikasi Umum dan Grand Launching Aplikasi SIPD 1

20231208 Rapat Persiapan Penetapan Aplikasi Umum dan Grand Launching Aplikasi SIPD 1

Foto: del/HUMAS MENPANRB

 

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) melalui unit kerja Deputi Bidang Kelembagaan dan Tata Laksana melaksanakan rapat persiapan penetapan Aplikasi Umum dan Grand Launching Aplikasi Sistem Informasi Pemerintahan Daerah (SIPD), secara daring, Jumat (08/12). Pertemuan ini membahas finalisasi dan konfirmasi kesiapan penerapan SIPD sebagai aplikasi umum yang sebelumnya diusulkan oleh Kementerian Dalam Negeri.

Rapat yang dipimpin oleh Deputi Bidang Kelembagaan dan Tata Laksana Kementerian PANRB Nanik Murwati ini dihadiri oleh pejabat pimpinan tinggi di Kementerian Dalam Negeri; Kementerian Komunikasi dan Informatika; Badan Siber dan Sandi Negara, Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan; dan Komisi Pemberantasan Korupsi. Turut hadir perwakilan dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, Prov. Aceh, Prov. Jawa Timur, Prov. Jawa Barat, Prov. Kalimantan Timur, Prov. Sulawesi Selatan, Prov. Papua Barat, Kab. Banyuwangi, Kab. Aceh Jaya, Kab. Tuban, Kota Surabaya, serta Kota Semarang.


Cetak   E-mail