Foto : rr/HUMAS MENPANRB
Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi didampigi Deputi bidang Pelayanan Publik Diah Natalisa dan Komisioner Ombudsman RI Dadan S Suharmawijaya membuka Sosialisasi Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional berbasis aplikasi LAPOR! di Jakarta, Selasa (19/07). Sosialisasi ini dihadiri oleh sekda dan inspektur provinsi, kabupaten, dan kota seluruh Indonesia.