Foto : don/HUMAS MENPANRB
Empat inovasi dari tiga pemda menghadiri Wawancara Top 99 Inovasi Pelayanan Publik sesi dua hari ke-5 yang dilaksanakan di Kantor Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi PANRB), Jakarta, Jumat (13/07). Inovasi itu adalah Posyandu Remaja Pemkab Sanggau, Kalimantan Barat, SMART dan Anjas Go Clear yang diciptakan Pemkot Bogor, serta Katterpilar Hi Park yang diinisiasi oleh Pemkot Cimahi. Dalam presentasi dan wawancara itu, hadir Walikota Bogor Bima Arya yang berhasil menempatkan dua inovasin, Walikota Cimahi H. Ajay M Priatna, serta Sekda Kabupaten Sanggau A.L Leysandri.
Lainnya
24.Apr.2025
Kick-off Meeting Pelaksanaan SPI 2025
24.Apr.2025
Audiensi Wali Kota Banda Aceh
23.Apr.2025
Menerima Kunjungan Menteri Luar Negeri Estonia
22.Apr.2025
Audiensi Gubernur Jambi
22.Apr.2025
Menerima Audiensi Bupati Rembang
22.Apr.2025
Raker dengan Komisi II DPR RI
22.Apr.2025
Merayakan Hari Kartini
21.Apr.2025
Rapat Membahas RPP Manajemen ASN
21.Apr.2025
Rapat Internal Kementerian PANRB
20.Apr.2025
Anugerah Puspa Bangsa 2025
20.Apr.2025
Pameran Foto Kartini Masa Kini
17.Apr.2025