Berlaku Mulai Selasa, Menkominfo Apresiasi Pembatasan Jumlah ‘Forward’ Pesan WhastApp

20190122 Menkominfo WA Menkominfo Rudiantara bertemu dengan Vice President Public Policy and Communications WhatsApp, Victoria Grand, di Kantor Kementerian Kominfo, Jakarta, Senin (21/1) sore.   Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Rudiantara bertemu dengan Vice President Public Policy and Communications WhatsApp, Victoria Grand, di Kantor Kementerian Kominfo, Jakarta, Senin (21/1) sore. Dalam pertemuan itu,...

Pembangunan Sesuai Target, Bandara ‘New’ Yogyakarta Akan Beroperasi Mulai April

20190121 Tinjau NYIA Menko Perekonomian Darmin Nasution didamping sejumlah pejabat meninjau progres pembangunan Bandara NYIA, di Kulon Progo, DIY, Sabtu (19/1) siang.   Progres pembangunan New Yogyakarta International Airport (NYIA) di Kecamatan Temon, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) telah berjalan sesuai target yang ditetapkan. Untuk itu, pemerintah akan mulai mengoperasikan Bandara NYIA mulai...

Banyak Hilang, Kepala BNPB Usul Alat Deteksi Dini Tsunami Diamankan Unsur TNI

20190115 Doni M Kepala BNPB Letjen TNI Doni Monardo menjawab wartawai usai mengikuti rapat terbatas, di Kantor Presiden, Jakarta, Senin (14/1) sore.   Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Doni Monardo mengemukakan, sekarang ini banyak alat deteksi dini (early warning system) tsunami yang tidak berfungsi. Sebagian hilang, kemudian ada yang hilangnya...

Sebut Berita Hoaks Sistematis, Moeldoko: Jangan Giring Publik Tidak Percaya Kepada KPU

20190109 KSP Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko menjawab wartawan usai rapat terbatas, di Kantor Presiden, Jakarta, Selasa (8/1) sore.   Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko mengingatkan, bahwa demokrasi tidak boleh diciderai oleh siapapun karena kita menginginkan bahwa demokrasi dari waktu ke waktu semakin sehat, semakin baik. Untuk itu, ia meminta semuanya harus bermain...

Lihat Kinerja APBN 2018, Pemerintah Optimistis Tatap Perekonomian 2019

20190118 Komisi IX Gubernur BI, Menkeu, dan Menteri PPN/Kepala Bappenas, mewakili pemerintah dalam rapat kerja dengan Komisi XI DPR, di Jakarta, Rabu (16/1) kemarin.   Meskipun tetap optimistis dalam menatap perekonomian Indonesia di tahun 2019, Pemerintah tetap mengingatkan pentingnya tetap menjaga kewaspadaan di tengah gejolak situasi global yang dinamis. “Optimisme Pemerintah ini antara...

Inilah PMK tentang Perlakuan Perpajakan Atas Transaksi Perdagangan Melalui E-Commerce

20190114 eCommerce   Dengan pertimbangan adanya model transaksi perdagangan melalui sistem elektronik (e-commerce), pemerintah memandang perlu lebih memudahkan pemenuhan kewajiban perpajakan bagi pelaku usaha perdagangan melalui sistem elektronik (e-commerce) sehingga para pelaku usaha dapat menjalankan hak dan kewajiban perpajakan dengan mudah sesuai model transaksi yang digunakan. Atas pertimbangan tersebut pada 31 Desember...

Sri Mulyani: Tekanan Terhadap Rupiah Sudah Semakin Berkurang

20190108 Menkeu 2 Menkeu Sri Mulyani Indrawati menjawab wartawan usai mengikuti sidang kabinet paripurna, di Istana Negara, Jakarta, Senin (7/1) sore.   Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengemukakan, bahwa sekarang ini kepercayaan terhadap perekonomian dan tentu suasana global tetap harus diwaspadai, meskipun capital inflow sudah mulai terjadi sehingga neraca pembayaran menjadi lebih positif. Oleh...

Penerimaan Peserta Didik Baru 2019: Prioritaskan Zonasi, Tidak Perlu Lagi SKTM

20190117 Konpers Mendikbud Mendikbud Muhadjir Effendy menyampaikan keterangan pers terkait PPDB 2019, di kantor Kemendikbud, Jakarta, Senin (15/1) kemarin.   Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menerbitkan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Permendikbud) Nomor 51 Tahun 2018 tentang Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) untuk tahun ajaran 2019/2020. Melalui Permendikbud ini, pemerintah meneguhkan dan menyempurnakan...

Pembangunan Sesuai Target, Pelabuhan Patimban Akan Dioperasikan Akhir 2019

20190111 Menhub Patimban Menhub Budi K. Sumadi menjawab wartawan usai meninjau perkembangan pembangunan Pelabuhan Patimban, di Subang, Jabar, Rabu (9/1) kemarin.    Hingga saat ini, progres pembangunan Pelabuhan Patimban, di Kabupaten Subang, Jawa Barat, masih berjalan sesuai dengan target yang telah ditetapkan. Izin sudah selesai semua. Konstruksi yang dibangun yaitu reklamasi, dermaga, trestle,...

BMKG Imbau Masyarakat Tidak Beraktivitas Di Radius 500 Meter di Tepi Pantai Selat Sunda

20190107 Anak Krakatau Gunung Anak Krakatau   Berdasarkan informasi Badan Geologi terkait perkembangan erupsi Gunung Anak Krakatau, serta dengan mempertimbangkan kondisi lereng/tebing dasar laut ataupun kondisi potensi kegempaan di Selat Sunda, Badan Metereologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengingatkan masyarakat bahwa waspada tsunami masih diterapkan. “Zona waspada tsunami masih diterapkan dalam radius 500 m...

Menperin: Kendaraan Bermotor Listrik Ditarget Mulai Berproduksi 2019

20190116 Menperin Airlangga Menperin Airlangga Hartarto menjawab wartawan usai mengikuti Rapat Terbatas, di Kantor Presiden, Jakarta, Senin (14/1) sore.   Pemerintah menargetkan kendaraan bermotor listrik, baik sepeda motor maupun mobil bisa diproduksi secara penuh pada tahun 2025 mendatang. Saat ini pemerintah sedang menyiapkan infrastruktur dan fasilitas fiskal untuk mendukung upaya masuk ke dalam...

Doni M: BNPB Akan Susun Program Untuk Perluas Mitigasi Bencana

20190110 Letjen Doni M Kepala BNPB Letjen Doni Monardo menjawab wartawan usai pelantikan dirinya, di Istana Negara, Jakarta, Rabu (9/1) pagi.   Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Doni Monardo menyampaikan ucapan terima kasih kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang telah memberikan kepercayaan kepada dirinya untuk melakukan tugas negara. Ia berjanji akan...

Pengangguran dan Kemiskinan Turun, Menkeu: Pertumbuhan Ekonomi 2018 Capai 5,15 Persen

20190104 Ket Pers Menkeu Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati   Meskipun perekonomian domestik sempat mengalami tekanan yang bersumber dari gejolak eksternal akibat perang dagang dan normalisasi kebijakan moneter Amerika Serikat (AS), perekonomian Indonesia sepanjang tahun 2018 mampu menunjukkan capaian positif. “Perekonomian nasional tahun 2018 diperkirakan dapat tumbuh sekitar 5,15 persen, lebih tinggi dibanding tahun...