Indonesia Tegaskan Komitmen Jaga Perdamaian dan Keamanan ASEAN di ADMM ke-18

20241121 Indonesia Tegaskan Komitmen Jaga Perdamaian dan Keamanan ASEAN di ADMM ke 18Wakil Menteri Pertahanan (Wamenhan) Donny Ermawan Taufanto, dalam forum ASEAN Defence Ministers’ Meeting (ADMM) ke-18, megaskan komitmen terhadap perdamaian dan keamanan di Regional ASEAN, Laos, Rabu (20/11/2024). Foto. Humas Kemhan RI.   Jakarta, Infopublik – Pertemuan ASEAN Defence Ministers’ Meeting (ADMM) ke-18 yang berlangsung, Rabu (20/11/2024) di Laos, menjadi ajang...

Pemerintah Percepat Pembangunan Hunian untuk Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi

20241121 Pemerintah Percepat Pembangunan Hunian untuk Pengungsi Erupsi Gunung LewotobiKepala BNPB Letjen TNI Suharyanto hadiri Rapat Tingkat Menteri (RTM) di Kantor Kemenko PMK, Rabu (20/11/2024)/ dok. BNPB.   Jakarta, InfoPublik - Pemerintah terus mempercepat upaya pemulihan dan penanganan dampak bencana erupsi Gunung Lewotobi serta konflik sosial yang sempat melanda Flores Timur. Sebanyak 2.209 kepala keluarga (KK) akan direlokasi akibat...

Posyandu dan Puskesmas Jadi Garda Terdepan Cegah Stunting lewat Makan Bergizi Gratis

20241119 Posyandu dan Puskesmas Jadi Garda Terdepan Cegah Stunting lewat Makan Bergizi GratisPlt. Deputi III Kemenko PMK Nunung Nuryartono dalam Forum Merdeka Barat (FMB9) dengan tema ‘Makan Bergizi Gratis Solusi Tekan Angka Stunting’/Foto: Tangkapan Layar Youtube FMB9   Jakarta, InfoPublik – Pelaksana Tugas (Plt) Deputi III Kemenko PMK, Nunung Nuryartono, menegaskan bahwa Posyandu dan Puskesmas memiliki peran sangat penting dalam upaya pencegahan...

Menteri ATR/BPN Nusron Wahid Siap Tindak Tegas Mafia Tanah, Serahkan Langsung ke Aparat

20241115 Menteri ATR BPN Nusron Wahid Siap Tindak Tegas Mafia Tanah Serahkan Langsung ke AparatMenteri ATR/BPN Nusron Wahid secara tegas memperingatkan pihak yang terlibat dalam mafia tanah. Dalam Rapat Koordinasi Pencegahan dan Penyelesaian Tindak Pidana Pertanahan 2024 di Jakarta,/Foto Istimewa/Humas Kementerian ATR/BPN   Jakarta, InfoPublik – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, secara tegas memperingatkan pihak yang terlibat dalam...

Perputaran Uang Judol Capai Ratusan Triliun, Ratusan Ribu Anak Terlibat

20241120 Perputaran Uang Judol Capai Ratusan Triliun Ratusan Ribu Anak TerlibatFoto: Dok. Kemenko Polkam   Jakarta, InfoPublik - Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) mengungkapkan bahwa pada 2023 perputaran uang terkait judi online mencapai Rp327 triliun. Sedangkan pada 2024 kuartal pertama, perputarannya mencapai Rp110 triliun. Hal yang lebih memprihatinkan adalah sebanyak 197.540 anak dengan rentang usia 11-19 tahun terlibat...

Atlet Indonesia Aspar Raih Perak dalam Boulder Mix Beregu di Neom IFSC Master 2024

20241118 Atlet Indonesia Aspar Raih Perak dalam Boulder Mix Beregu di Neom IFSC Master 2024Atlet panjat tebing Indonesia, Aspar, mencatat prestasi gemilang di ajang internasional dengan meraih juara kedua pada nomor Boulder Mix beregu di Neom International Federation of Sport Climbing (IFSC) Master 2024. /Foto Istimewa/Humas KONI Pusat   Jakarta, InfoPublik – Aspar, atlet panjat tebing Indonesia, mencatatkan prestasi luar biasa dengan meraih juara...

Heli HS-1305 Lulus lagi Inspeksi Keselamatan untuk Mendukung Misi Perdamaian PBB di Lebanon

20241114 Heli HS 1305 Lulus lagi Inspeksi Keselamatan untuk Mendukung Misi Perdamaian PBB di LebanonHeli HS-1305 yang tergabung dalam Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) Diponegoro-365, berhasil memenuhi persyaratan dalam kegiatan Contingent Own Equipment (COE) dan safety inspection oleh Mission Air Safety Officer (MASO) UNIFIL di Dermaga 4, Beirut, Lebanon, Rabu (13/11/2024). Foto. tni.mil.id   Lebanon, InfoPublik – Heli HS-1305 yang tergabung dalam Kapal Perang...

Polri Bongkar Jaringan Clandestine Lab Narkoba Senilai Triliun Rupiah di Bali

20241120 Polri Bongkar Jaringan Clandestine Lab Narkoba Senilai Triliun Rupiah di BaliBareskrim Polri mengungkap jaringan produksi narkoba di sebuah vila di Jimbaran, Bali dengan barang bukti mencapai nilai Rp1,5 triliun/ dok. Humas Polri.   Jakarta, InfoPublik - Direktorat Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri mengungkap jaringan produksi narkoba terbesar di Indonesia yang berbasis di Bali. Laboratorium hashish ditemukan di sebuah vila di...

Kemkomdigi Segera Pulihkan Jaringan Telekomunikasi di Lokasi Erupsi Gunung Lewotobi NTT

20241118 Kemkomdigi Segera Pulihkan Jaringan Telekomunikasi di Lokasi Erupsi Gunung Lewotobi NTTDirektur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik (Dirjen IKP) Kemkomdigi, Prabunindya Revta Revolusi, meninjau langsung area terdampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki di Flores Timur, Minggu (17/11/2024). Prabu Revolusi juga menyempatkan mendatangi lokasi pos-pos pengungsian untuk memastikan peran Kemkomdigi membantu pemulihan masyarakat yang terdampak bisa dilaksanakan segera dengan maksimal serta tepat sasaran...

Wamendag Serukan Edukasi Pangan Lokal dan Kolaborasi UMKM untuk Ekspor

20241114 Wamendag Serukan Edukasi Pangan Lokal dan Kolaborasi UMKM untuk EksporWakil Menteri Perdagangan (Wamendag), Dyah Roro Esti Widya Putri saat setelah embukaan pameran SIAL Interfood ke-25 pada Rabu (13/11/2024) di Jakarta International Expo Kemayoran, Jakarta/ foto: Humas Kemendag   Jakarta, InfoPublik – Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag), Dyah Roro Esti Widya Putri, menegaskan pentingnya edukasi mengenai keragaman pangan lokal dan pemilihan...

Layanan Penerbangan Kembali Normal Pascaerupsi Gunung Lewotobi

20241119 Layanan Penerbangan Kembali Normal Pascaerupsi Gunung LewotobiIlustrasi aktivitas pengguna jasa di Bandara Labuan Bajo. Foto : Kemenhub   Jakarta, InfoPublik - Sejumlah bandara dan penerbangan di sekitar wilayah erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki, Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) telah kembali beroperasi normal menyusul berkurangnya penyebaran abu vulkanik. Hingga Senin (18/11/2024), beberapa bandara yang sebelumnya sempat ditutup telah...

Menaker Apresiasi Komitmen Huawei Kembangkan Talenta Digital dan Tenaga Kerja Lokal

20241115 Menaker Apresiasi Komitmen Huawei Kembangkan Talenta Digital dan Tenaga Kerja LokalMenaker Yassierli saat menyampaikan paparannya dalam Huawei Supplier Summit 2024 yang berlangsung di Jakarta, Kamis (14/11/2024)/Foto : Biro Humas Kemnaker   Jakarta, InfoPublik – Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Yassierli, menyampaikan apresiasi atas kontribusi Huawei Indonesia dalam mendukung pengembangan talenta digital di Indonesia. Dalam acara Huawei Supplier Summit 2024 yang berlangsung di...

ATR/BPN dan Kementerian Transmigrasi Sepakati Pemanfaatan Tanah Telantar untuk Program Transmigrasi

20241113 ATRBPN dan Kementerian Transmigrasi Sepakati Pemanfaatan Tanah Telantar untuk Program TransmigrasiMenteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertnahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid menerima kunjungan Menteri Transmigrasi, M. Iftitah Sulaiman Suryanagara di Kantor Kementerian ATR/BPN, Jakarta, Selasa (12/11/2024)./Foto Istimewa/Humas Kementerian ATR/BPN   Jakarta, InfoPublik – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, menerima kunjungan Menteri Transmigrasi, M. Iftitah...