
Presiden Joko Widodo
Bismillahirrahmanirrahim.
Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh,Salam sejahtera bagi kita semuanya,Om Swastiastu,Namo Buddhaya,Salam Kebajikan.
Bapak, Ibu, dan Saudara-saudara sebangsa dan se-Tanah Air,Penerapan PPKM Darurat yang dimulai tanggal 3 Juli 2021 yang lalu adalah kebijakan yang tidak bisa kita hindari, yang harus diambil oleh pemerintah meskipun itu sangat-sangat...