Tinjau Fasilitas Produksi Bio Farma, Presiden: Indonesia Mampu Produksi Vaksin Sendiri

20200811 Dari Istana   Presiden Joko Widodo dalam kunjungan kerjanya ke Kota Bandung pada Selasa, 11 Agustus 2020, meninjau kesiapan dan fasilitas produksi milik BUMN produsen vaksin dan antisera Bio Farma. Kemampuan Bio Farma sebagai perusahaan produsen vaksin telah diakui dunia di mana produk-produknya telah menjangkau lebih dari 140 negara di dunia. “Saya...

Ayo Daftar dan Ikuti Upacara Virtual HUT ke-75 RI! Simak Caranya

20200810 Dari Istana   Sekretariat Presiden membuka kesempatan bagi masyarakat yang ingin berpartisipasi mengikuti Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 Kemerdekaan Republik Indonesia di Istana Merdeka melalui konferensi video. Sebanyak 17.845 kuota undangan disediakan untuk masyarakat luas. Kepala Biro Protokol Sekretariat Presiden Yayat Hidayat mengatakan, peringatan yang digelar secara daring tersebut dimaksudkan...

Dua Arahan Terbaru Presiden terkait Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional

20200803 Dari Istana   Presiden Joko Widodo kembali menggelar rapat terbatas yang membahas penanganan Covid-19 dan pemulihan ekonomi nasional bersama jajarannya di Istana Merdeka, Jakarta, Senin, 3 Agustus 2020. Dalam rapat tersebut, Presiden memberi dua arahan yaitu yang pertama terkait sosialisasi protokol kesehatan kepada masyarakat. “Yang pertama, saya tidak tahu sebabnya apa, tetapi...

Presiden Ajak Pelaku UKM Tetap Optimistis Hadapi Pandemi

20200727 Presiden Serahkan Bantuan Modal UMKM Presiden Joko Widodo kembali menyerahkan bantuan modal kerja kepada 65 pelaku usaha mikro dan kecil yang berasal dari Kota dan Kabupaten Bogor di halaman Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, pada Jumat, 24 Juli 2020.   Presiden Joko Widodo memahami sejumlah keluhan yang dirasakan oleh para pelaku usaha, utamanya mikro dan...

Momentum Transformasi Sektor Pariwisata dan Penerbangan

20200806 Ratas Transformasi Sektor Pariwisata   Badan Pusat Statistik telah merilis angka pertumbuhan ekonomi yang terkontraksi akibat pandemi Covid-19. Penurunan ekonomi juga dirasakan mayoritas negara-negara yang tengah berupaya memulihkan diri dari dampak yang ditimbulkan oleh pandemi. Presiden Joko Widodo, saat memimpin rapat terbatas untuk membahas penggabungan BUMN di sektor aviasi dan pariwisata pada Kamis, 6...

Presiden Dorong Pamong Praja Muda Ciptakan Budaya Kerja yang Lebih Inovatif

20200730 Presiden Lantik Praja IPDN Presiden Joko Widodo melantik 881 calon pamong praja muda lulusan Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Angkatan XXVII Tahun 2020 secara virtual dari Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, pada Rabu, 29 Juli 2020.   Presiden Joko Widodo kembali menegaskan pentingnya kecepatan dan efisiensi agar sebuah negara bisa bersaing dalam kompetisi di...

Presiden: Secepatnya Berikan Bantuan bagi Koperasi dan UMKM

20200724 Presiden Berikan Bantuan KopUMKM Presiden Joko Widodo meluncurkan penyaluran dana bergulir untuk koperasi dan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dalam rangka pemulihan ekonomi nasional di Istana Negara, Jakarta, pada Kamis, 23 Juli 2020.   Presiden Joko Widodo meminta agar jajarannya mengeksekusi sejumlah kebijakan untuk membantu UMKM dan koperasi di saat pandemi sekarang ini....

Presiden Jokowi Berikan 4 Arahan Percepat Penurunan ‘Stunting’

20200805 Arahan Presiden Stunting Infografis terkait Stunting. (Sumber: Kemeterian Kesehatan)   Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta percepatan penurunan stunting yang sudah menjadi program harus terus dipercepat. ”Data yang saya miliki ada perbaikan dalam prevalensi stunting dari 37% di 2013 menjadi 27,6% di 2019. Ini ada penurunan yang cukup lumayan, tetapi saya kira ini tidak cukup. Kita harus menurunkan...

Rancangan Postur APBN 2021 Harus Antisipasi Risiko Ketidakpastian Akibat Pandemi Global

20200729 Presiden Rancangan Postur APBN Presiden Joko Widodo memimpin rapat terbatas (ratas) rancangan postur APBN tahun 2021 melalui konferensi video dari Istana Kepresidenan Bogor, Provinsi Jawa Barat, pada Selasa, 28 Juli 2020.   Situasi ekonomi global hingga kini masih berkembang sangat dinamis. Pandemi Covid-19 yang melanda setidaknya 215 negara di dunia semakin menimbulkan ketidakpastian terhadap...

Presiden Kirimkan Bantuan untuk Masyarakat Terdampak Banjir Bandang di Luwu Utara

20200723 Presiden Serahkan Bantuan Banjir Bandang Luwu Utara Presiden Joko Widodo mengirimkan sejumlah bantuan sembako kepada masyarakat terdampak banjir bandang yang menerjang Kabupaten Luwu Utara. Bantuan sembako diserahkan langsung oleh tim dari Sekretariat Presiden bersama Paspampres di posko penanganan darurat bencana alam, Kecamatan Baebunta, Kabupaten Luwu Utara, Provinsi Sulawesi Selatan, pada Rabu, 22 Juli 2020.   Presiden Joko...

Presiden Ingin Pandemi Covid-19 Jadi Momentum Percepatan Transformasi Digital

20200804 Presiden Ratas Tranformasi Digital Presiden Joko Widodo memimpin rapat terbatas (ratas) yang membahas perencanaan transformasi digital di Istana Merdeka, Jakarta pada Senin, 3 Agustus 2020.   Presiden Joko Widodo mengatakan bahwa pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia harus bisa dijadikan momentum untuk melakukan percepatan transformasi digital. Menurutnya, pandemi dapat mengubah cara kerja, cara beraktivitas, cara...

Presiden: Turunkan Angka Kematian, Tingkatkan Angka Kesembuhan, dan Kendalikan Laju Penularan Covid-19

20200728 Presiden Instrusikan Turunkan Angka Kematian Covid Presiden Joko Widodo memberikan arahan kepada Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional dalam rapat terbatas yang digelar melalui konferensi video dari Istana Merdeka, Jakarta, pada Senin, 27 Juli 2020.   Kasus global Covid-19 hingga saat ini telah mencapai angka 15,8 juta dengan angka kematian sebesar 640 ribu jiwa. Presiden...

Presiden Jokowi Dukung Penuh Fase Uji Klinis Vaksin Covid-19

20200722 Presiden Terima Tim Vaksin Covid 19 Presiden Joko Widodo menerima tim uji klinis vaksin Covid-19 dari Fakultas Kedokteran Unpad beserta pihak Bio Farma dan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) di Istana Merdeka, Jakarta, pada Selasa, 21 Juli 2020.   Presiden Joko Widodo menerima tim uji klinis vaksin Covid-19 dari Fakultas Kedokteran Unpad beserta pihak Bio...