JAKARTA--Kabar mengejutkan datang dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN-RB). Mereka menyebutkan jika anggaran penganggakatan CPNS baru yang masih diblokir Kementerian Keuangan (Kemenkeu) tidak hanya untuk kelompok honorer kategori 2 (K2). Anggaran untuk tes pelamar umur juga diblokir.
Pemblokiran anggaran untuk pelaksanaan tes CPNS tersebut memang meresahkan....
JAKARTA - Perlakuan khusus ditunjukkan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi terhadap Pemerintah Provinsi Riau. Hanya untuk penyerahan laporan akuntabilitas kinerja pemerintah (LAKIP) Pemprov Riau serta Pemkab/Pemkot se-Riau, para petinggi KemenPAN-RB hadir.
Sebut saja MenPAN-RB Azwar Abubakar, WamenPAN-RB Eko Prasojo, Plt Deputi Akuntabilitas Kinerja Wiharto serta para asisten deputi. Ironisnya,...
JAKARTA - Rancangan undang-undang aparatur sipil negara (RUU ASN) bakal mengatur pemberlakuan sistem penggajian tunggal (single salary) untuk seluruh PNS. Namun pemerintah sepertinya tidak akan meloloskan aturan penggajian tunggal itu sebab akan membebani keuangan negara.
Menteri Pendayagunaan Aparatur Sipil Negara dan Reformasi Birokrasi (Menteri PAN-RB) Azwar Abubakar mengatakan, skema dalam sistem...
JAKARTA - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN&RB) menegaskan bahwa besaran remunerasi ditentukan pada Sasaran Kerja Pegawai (SKP). Karenanya semakin tinggi standar dan capaian SKP, prosentase remunerasi bagi seorang PNS juga kian besar.
Sekretaris KemenPAN&RB, Tasdik Kinanto mengatakan, saat ini remunerasi kementerian/lembaga masih berkisar di 40 persen. "Karena SKP-nya...
Hasil Skoring harus Disampaikan ke Publik
JAKARTA - Banyaknya kecurangan dalam mekanisme perekrutan CPNS menjadi sorotan anggota DPR. Anggota Komisi II Abdul Malik Haramain menerangkan perlu ada perombakan terkait sistem dan mekanisme perekrutan calon pegawai negeri sipil (CPNS).
Hal itu dilakukan untuk menghindari terjadinya kecurangan terkait penerimaan CPNS. "Satu-satunya cara harus...