JAKARTA - Model penghitungan hasil tes CPNS cukup ketat. Agar peserta bisa berhasil merebut satu kursi CPNS, maka nilainya harus tinggi di tiga kelompok soal sekaligus. Yakni kelompok soal karakteristik pribadi, soal intelegensia umum, dan soal wawasan kebangsaan.Misal dua kelompok soal mendapatkan nilai sangat tinggi namun di satu kelompok soal nilainya...
JAKARTA--Pemerintah menetapkan nilai ambang batas (passing grade) kelulusan tes kompetensi dasar (TKD) CPNS 2013 untuk pelamar umum. Ketetapan itu tertuang dalam Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Nomor 35 Tahun 2013 tentang Nilai Ambang Batas TKD Seleksi CPNS dari Pelamar Umum tahun 2013. MenPAN-RB Azwar Abubakar mengungkapkan,...
Jakarta - Pelaksanaan tes CPNS dengan sistem lembar jawab komputer (LJK) tahun 2013 baik dari pelamar umum maupun tenaga honorer kategori 2 telah berlangsung serentak pada hari Minggu tanggal 3 November. Khusus untuk Papua, Papua Barat, dan NTT dilaksanakan tanggal 4 November.
Namun atas permintaan Bupati Bintuni, Provinsi Papua Barat, pelaksanaan...
Jakarta - Wakil Presiden Boediono bersama Ibu Herawati bertolak ke Australia. Ada sejumlah agenda yang akan dilakukan, mulai dari kegiatan bersifat ekonomi hingga politik.
Wapres bertolak menggunakan pesawat Boeing 737-400 milik TNI Angkatan Udara.Sebelum memasuki wilayah udara Australia, penerbangan khusus RI-2 ini akan transit di Bandar Udara Internasional Lombok untuk mengisi...
RMOL. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Azwar Abubakar mengklaim tes penerimaan calon pegawai negeri sipil tahun 2013 tidak ada kecurangan.“Sampai hari ini tidak ada laporan terjadinya masalah dalam tes yang diikuti 1.612.854 peserta itu. Kalau ada tentunya sudah diberitakan,” ujar Azwar Abubakar kepada Rakyat Merdeka, Rabu...