JAKARTA - Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) Muhaimin Iskandar mengklaim penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2013 ini akan membantu mengurangi jumlah pengangguran intelektual lulusan perguruan tinggi yang jumlahnya masih tergolong banyak. Menurutnya, kesempatan kerja di Indonesia sebenarnya masih terbuka bagi pengangguran intelektual.
Meski demikian Muhaimin menegaskan, para sarjana dan...
SUBANG - Tes calon pegawai negeri kategori 2 di Kabupaten Subang, Jawa Barat, yang berlangsung kemarin, diwarnai isu jual-beli kursi. "Isu itu memang santer. Bahkan, katanya melibatkan para Kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah," ujar Bupati Subang Ojang Suhandi kepada Tempo saat memantau pelaksanaan tes di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Subang...
Nunukan (ANTARA News) - Peserta ujian Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Kabupaten Nunukan Kalimantan Utara mengamuk dan menuding penerimaan tahun ini telah terjadi kecurangan.Ke tujuh peserta tersebut mendatangi Kantor Badan Kepegawaian dan Diklat Daerah (BKDD) Kabupaten Nunukan sekitar pukul 12.00 Wita setelah mendapatkan pemberitahuan pelaksanaan ujian ditunda."Kami curiga telah terjadi...
TASIK – Sejatinya Yani Rohayani, guru honor di SDN Gobras III, Tamansari, Kota Tasik masih sakit. Tapi demi menjadi PNS, dia yang terkena typus dan demam berdarah ini tetap mengikuti ujian, kemarin (3/11). Meskipun harus duduk di kursi roda dengan muka pucat."Saya baru keluar dari rumah sakit karena typus dan...
SETELAH ditunggu-tunggu pemerintah akhir nya resmi menetapkan nilai ambang ba tas atau passing grade kululusan tes CPNS 2013. Peserta yang lolos passing grade berpotensi besar lulus sebagai CPNS. Pe ngolahan hasil ujian saat ini masih berlang sung, terpusat di Jakarta.
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN-RB) menegaskan...