Rapat Perluasan Pelayanan Publik

20200310 Rapat Perluasan Pelayanan Publik 5  Foto: don/HUMAS MENPANRB   Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Diah Natalisa rapat bersama Deputy Resident Representative UNDP Indonesia, Sophie Kemkhadze dan Team Leader Democratic Governance and Poverty Reduction Unit UNDP, Siprianus Bate Soro, di Jakarta, Selasa (10/03). Dalam rapat tersebut, Diah didampingi...

Rapat Review Penetapan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2020

20200309 Review Penetapan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2020 8 Foto: don/HUMAS MENPANRB   Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menghadiri Rapat Tingkat Menteri terkait Review Penetapan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2020 di Gedung Kemenko PMK, Jakarta, Senin (09/03). Rapat dipimpin oleh Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Republik Indonesia Muhadjir Effendy....

Festival Bandaraya Melayu 2020

20200310 Festival Bandaraya Melayu 2020 9 Foto: don/HUMAS MENPANRB   Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menghadiri Festival Bandaraya Melayu 2020, di Pekanbaru, Riau, Selasa (10/03). Festival tahunan ini juga dimeriahkan dengan peluncuran Event Pariwisata Kota Pekanbaru dan Sumatera Halal Destination & Investment Promotion Centre (SUMEC). Tjahjo mengatakan dalam sambutannya bahwa salah...

Upacara Bendera di Kementerian PANRB

20200309 Upacara Bendera Kementerian PANRB 15 Foto: byu/nan/don/HUMAS MENPANRB   Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menyelenggarakan upacara bendera di halaman Kantor Kementerian PANRB, Senin (09/03). Menteri PANRB Tjahjo Kumolo bertindak sebagai Inspektur Upacara. Dalam amanatnya, Menteri Tjahjo berpesan untuk selalu menjaga kesehatan dan stamina agar dapat terbebas dari berbagai macam penyakit terutama di...

Audiensi terkait Reformasi Birokrasi KY

20200309 Kunjungan ke KY 8  Foto: don/HUMAS MENPANRB   Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menghadiri audiensi terkait Reformasi Birokrasi Komisi Yudisial (KY), di Kantor KY, Jakarta, Senin (09/03). Menteri PANRB didampingi oleh Sekretaris Kementerian PANRB Dwi Wahyu Atmaji, Plt. Deputi bidang SDMA Kementerian PANRB Teguh Widjinarko, Sekretaris Deputi bidang...

Rapat Pembahasan PPPK, BLU, dan BLUD

20200306 Rapat Pembahasan PPPK BLU dan BLUD 5 Foto: don/HUMAS MENPANRB   Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menghadiri rapat pembahasan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kinerja (PPPK), Badan Layanan Umum (BLU), dan Badan Layanan Umum Daerah (BLUD), di Kantor Kementerian Keuangan, Jakarta, Jumat (06/03). Menteri Tjahjo didampingi oleh Deputi bidang Kelembagaan dan Tata Laksana...

Kunjungan Wali Kota Pekanbaru

20200309 Kunjungan Wali Kota Pekanbaru 4 Foto: byu/HUMAS MENPANRB   Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menerima kunjungan Wali Kota Pekanbaru Firdaus di Kantor Kementerian PANRB, Jakarta, (09/03). Pada kesempatan tersebut, Wali Kota Pekanbaru Firdaus meminta Menteri PANRB Tjahjo Kumolo untuk dapat hadir dalam acara HUT Mal Pelayanan Publik Kota Pekanbaru dan...

Capacity Building SDM Kedeputian Pelayanan Publik menuju Era 4.0 Hari Ke-2

20200306 Forum Konsultasi Publik Hari ke 2 9 Foto: nan/HUMAS MENPANRB   Kedeputian bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) mengadakan kegiatan Capacity Building SDM Menuju Era 4.0 hari kedua, di Bogor, Jumat (06/03). Kegiatan ini menghadirkan konsultan ExcellencIA Puspita Zorawar untuk meningkatkan kolaborasi dan kerja sama antar-para pegawai, khususnya di lingkungan Kedeputian bidang...

Diskusi Publik Pengelolaan SP4N-LAPOR!

20200309 Diskusi Publik Pengelolaan SP4N LAPOR 7 Foto: HUMAS MENPANRB    Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Diah Natalisa menghadiri sekaligus membuka kegiatan Diskusi Publik Pengelolaan Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional (SP4N) - Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (LAPOR!), di Yogyakarta, Senin (09/03). Kegiatan ini bertujuan untuk mengenalkan, meningkatkan penggunaan, serta...

Capacity Building SDM Kedeputian bidang Pelayanan Publik Menuju Era 4.0

20200305 Forum Konsultasi Publik Internal 7 Foto: nan/HUMAS MENPANRB   Kedeputian bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) melakukan kegiatan Capacity Building SDM Menuju Era 4.0, di Bogor, Jawa Barat, Kamis (05/03). Kegiatan yang dihadiri oleh seluruh pejabat dan pegawai di lingkungan Kedeputian bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB ini diisi dengan team...