Presiden Jokowi Resmikan Inpres Jalan Daerah Provinsi Jawa Timur Bagian Selatan

20240313 Presiden Jokowi Resmikan Inpres Jalan Daerah Provinsi Jawa Timur Bagian Selatan Presiden Joko Widodo meresmikan pelaksanaan Instruksi Presiden (Inpres) Jalan Daerah Provinsi Jawa Timur bagian selatan di Jalan Ruas Dungus-BTS Kota, Kabupaten Madiun, Provinsi Jawa Timur, pada Jumat, 8 Maret 2024. Foto: BPMI Setpres/Rusman   Presiden Joko Widodo meresmikan pelaksanaan Instruksi Presiden (Inpres) Jalan Daerah Provinsi Jawa Timur bagian selatan dengan...

Presiden Jokowi Tinjau Kesiapan Alutsista di Pangkalan TNI AU Iswahjudi

20240308 Presiden Tinjau AlusistaPresiden Joko Widodo meninjau alat utama sistem persenjataan (alutsista) TNI di Pangkalan TNI AU Iswahjudi, Kabupaten Magetan pada kunjungan kerjanya di Provinsi Jawa Timur pada Jumat, 8 Maret 2024. Foto: BPMI Setpres/Rusman   Presiden Joko Widodo mengawali kunjungan kerjanya di Provinsi Jawa Timur pada Jumat, 8 Maret 2024 dengan meninjau...

Jelang Ramadan, Presiden Jokowi Pastikan Stok Beras Nasional Baik

20240305 Jelang Ramadan Presiden Jokowi Pastikan Stok Beras Nasional Baik Presiden Joko Widodo menyampaikan keterangannya kepada awak media di Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, Senin, 4 Maret 2024. Foto: BPMI Setpres/Rusman   Menjelang bulan Ramadan, pemerintah memperkuat antisipasi terhadap stabilitas harga bahan pokok, khususnya beras. Dalam keterangannya kepada awak media di Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, Senin, 4...

Pimpin Rapim TNI-Polri 2024, Presiden Jokowi Dorong Kesiapan TNI-Polri Hadapi Tantangan Global

20240228 Pimpin Rapim TNI Polri 2024 Presiden Jokowi Dorong Kesiapan TNI Polri Hadapi Tantangan Global Presiden Joko Widodo memimpin Rapat Pimpinan TNI-Polri Tahun 2024 di Markas Besar TNI, Cilangkap, Jakarta, pada Rabu, 28 Februari 2024. Foto: BPMI Setpres/Vico   Presiden Joko Widodo memimpin Rapat Pimpinan TNI-Polri Tahun 2024 di Markas Besar TNI, Cilangkap, Jakarta, pada Rabu, 28 Februari 2024. Dalam pidatonya, Presiden Jokowi menyoroti berbagai...

Tanggapi Potensi Perbedaan Penetapan 1 Ramadan 1445 H, Wapres Minta Masyarakat Sikapi dengan Saling Pengertian dan Legowo

20240308 Penetapan Awal Ramadan   Tangerang, wapresri.go.id – Kementerian Agama akan menyelenggarakan sidang isbat untuk penentuan awal bulan Ramadan 1445 Hijriyah pada hari Minggu, 10 April 2024. Hasil dari sidang isbat ini pun kerap menimbulkan perbincangan di masyarakat. Pasalnya, sering ditemui terjadinya perbedaan penetapan awal puasa antara pemerintah dengan organisasi massa Islam. Menanggapi hal...

Buka Kongres XXIII PGRI, Presiden Tegaskan Pentingnya Lingkungan Sekolah yang Aman

20240305 Buka Kongres XXIII PGRI Presiden Tegaskan Pentingnya Lingkungan Sekolah yang Aman Presiden Joko Widodo menyampaikan sambutan saat secara resmi membuka Kongres XXIII Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta, pada Sabtu, 2 Maret 2024. Foto: BPMI Setpres/Vico   Presiden Joko Widodo secara resmi membuka Kongres XXIII Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta,...

Tingkatkan Neraca Perdagangan Indonesia-Selandia Baru, Wapres Eksplorasi Peluang Kerja Sama Sektor Halal

20240227 Wapres Jajaki Kerjasama Ekosistem Halal   Wellington, wapresri.go.id – Saat melakukan kunjungan kehormatan dengan Perdana Menteri (PM) Selandia Baru Christopher Luxon di Speaker’s Lounge New Zealand Parliament Buildings, Selasa (27/02/2024), Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin mengapresiasi berbagai usulan untuk meningkatkan kerja sama Indonesia – Selandia Baru, termasuk dalam bidang industri halal. “Saya senang mendengar...

Presiden Joko Widodo Ajak ASEAN dan Australia Perkuat Kemitraan di Usia Emas 50 Tahun

20240507 Presiden Joko Widodo Ajak ASEAN dan Australia Perkuat Kemitraan di Usia Emas 50 Tahun Presiden Joko Widodo berpidato pada sesi pleno Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Khusus ASEAN-Australia di Melbourne Convention and Exhibition Center, Melbourne, Australia, Rabu, 6 Maret 2024. Foto: BPMI Setpres/Laily Rachev   Presiden Joko Widodo menekankan pentingnya kerja sama antara ASEAN dan Australia dalam rangka memperingati 50 tahun hubungan kemitraan saat berpidato...

Bertemu Wakil PM Selandia Baru, Wapres Dorong Langkah Konkret Peningkatan Kerja Sama Bilateral Kedua Negara

20240229 Bertemu Wakil PM Selandia Baru Wapres Dorong Langkah Konkret Peningkatan Kerja Sama Bilateral Kedua Negara   Wellington, wapresri.go.id – Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin menginginkan langkah konkret peningkatan kerja sama Indonesia – Selandia Baru. Hal ini diutarakan Wapres saat bertemu dengan Deputy Prime Minister (Wakil Perdana Menteri) yang juga Menteri Luar Negeri Selandia Baru Winston Peters, di Grand Hall New Zealand Parliament Buildings, Rabu...

Bertemu PM Selandia Baru, Wapres Tekankan Peningkatan Peran Indonesia di Kawasan Pasifik

20240227 Peran Indonesia di Asia Pasifik   Wellington, wapresri.go.id – Indonesia dan Selandia Baru telah menjalin kemitraan komprehensif sejak 2018. Melalui kemitraan strategis ini, Indonesia terus berkomitmen untuk meningkatkan peran dan kerja sama di berbagai bidang. “Saya ingin menegaskan bahwa Indonesia adalah bagian dari Pasifik. Untuk itu, Indonesia berkomitmen untuk meningkatkan peran di kawasan Pasifik,” tutur...

Presiden Jokowi Sampaikan Empat Poin Utama untuk Perkuat Kerja Sama Bilateral kepada PM Australia

20240506 Presiden Jokowi Sampaikan Empat Poin Utama untuk Perkuat Kerja Sama Bilateral kepada PM Australia Presiden Joko Widodo bertemu dengan Perdana Menteri Australia, Anthony Albanese, di Melbourne Convention and Exhibition Centre (MCEC), Melbourne, Australia, pada Selasa, 5 Maret 2024. Foto: BPMI Setpres/Laily Rachev   Dalam rangka meningkatkan hubungan diplomatik yang telah berlangsung selama 75 tahun, Presiden Joko Widodo bertemu dengan Perdana Menteri Australia, Anthony Albanese,...

Resmikan Terminal Samarinda Seberang, Presiden Dorong Masyarakat Gunakan Transportasi Umum

20240229 Resmikan Terminal Samarinda Seberang Presiden Dorong Masyarakat Gunakan Transportasi Umum Mengawali kunjungan kerjanya di Provinsi Kalimantan Timur, Presiden Joko Widodo meresmikan Terminal Samarinda Seberang di Kota Samarinda pada Rabu, 28 Februari 2024. Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr.   Mengawali kunjungan kerjanya di Provinsi Kalimantan Timur, Presiden Joko Widodo meresmikan Terminal Samarinda Seberang di Kota Samarinda pada Rabu, 28 Februari 2024. Dalam...

Presiden Jokowi Pimpin Rapat Persiapan Ramadan dan Idulfitri 1445 H

20240226 Presiden Jokowi Pimpin Rapat Persiapan Ramadan dan Idulfitri 1445 HPresiden Jokowi memimpin SKP di Istana Negara, Jakarta, Senin (26/02/2024). (Foto: Humas Setkab/Rahmat)   Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) memimpin sidang kabinet paripurna (SKP) yang membahas persiapan Ramadan dan Idulfitri 1445 Hijriah, di Istana Negara, Jakarta, Senin (26/02/2024) pagi. Dalam pengantarnya, Presiden meminta seluruh jajaran untuk menjaga ketersediaan dan stabilitas...