Presiden Jokowi Bertemu Elon Musk, Bahas Potensi Pengembangan Investasi di Indonesia

20240521 Presiden Jokowi Bertemu Elon Musk Bahas Potensi Pengembangan Investasi di Indonesia Presiden Joko Widodo bertemu dengan CEO SpaceX dan Tesla, Elon Musk, di sela-sela Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) World Water Forum ke-10 yang berlangsung di Bali International Convention Center (BICC), Kabupaten Badung, Provinsi Bali pada Senin, 20 Mei 2024. Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr   Presiden Joko Widodo bertemu dengan CEO SpaceX...

Hadiri Anugerah Adinata Syariah 2024, Wapres Berikan 3 Arahan Strategis kepada Pemerintah Daerah

20240521 Hadiri Anugerah Adinata Syariah 2024 Wapres Berikan 3 Arahan Strategis kepada Pemerintah Daerah   Tangerang, wapresri.go.id – Anugerah Adinata Syariah merupakan apresiasi yang diberikan kepada pemerintah provinsi yang memiliki inisiatif mengembangkan potensi ekonomi syariah di daerahnya. Tahun ini, Anugerah Adinata Syariah yang diselenggarakan di Menara Syariah, Pantai Indah Kapuk, Tangerang, Senin (20/05/2024), kembali dihadiri oleh Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin, selaku Ketua...

Presiden Jokowi dan Gubernur Jenderal Australia Bahas Penguatan Hubungan Antarmasyarakat

20240520 Presiden Jokowi dan Gubernur Jenderal Australia Bahas Penguatan Hubungan Antarmasyarakat Presiden Joko Widodo berbincang dengan Gubernur Jenderal Australia, David Hurley, di Istana Kepresidenan Bogor, Provinsi Jawa Barat, pada Jumat, 17 Mei 2024. Foto: BPMI Setpres/Rusman   Presiden Joko Widodo menerima kunjungan Gubernur Jenderal Australia, David Hurley, di Istana Kepresidenan Bogor, Provinsi Jawa Barat, pada Jumat, 17 Mei 2024. Pertemuan keduanya...

Presiden Jokowi Resmikan Bendungan Ameroro untuk Cegah Krisis Air dan Reduksi Banjir

20240515 Presiden Jokowi Resmikan Bendungan Ameroro untuk Cegah Krisis Air dan Reduksi Banjir Presiden Joko Widodo meresmikan Bendungan Ameroro yang terletak di Kabupaten Konawe, Provinsi Sulawesi Tenggara, pada Selasa, 14 Mei 2024. Foto: BPMI Setpres/Vico   Presiden Joko Widodo meresmikan Bendungan Ameroro yang terletak di Kabupaten Konawe, Provinsi Sulawesi Tenggara, pada Selasa, 14 Mei 2024. Presiden Jokowi menekankan pentingnya keberadaan bendungan dalam mencegah...

Buka World Water Forum Ke-10 di Bali, Presiden Jokowi Serukan Kolaborasi Global

20240521 Buka World Water Forum Ke 10 di Bali Presiden Jokowi Serukan Kolaborasi Global Presiden Joko Widodo resmi membuka Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) World Water Forum ke-10 di Bali International Convention Center (BICC), Kabupaten Badung, Provinsi Bali pada Senin, 20 Mei 2024. Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr   Presiden Joko Widodo resmi membuka Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) World Water Forum ke-10 di Bali International Convention...

Presiden Jokowi Terima Kunjungan Resmi Gubernur Jenderal Australia di Istana Bogor

20240517 Presiden Jokowi Terima Kunjungan Resmi Gubernur Jenderal Australia di Istana BogorPresiden Jokowi menerima kunjungan resmi Gubernur Jenderal Australia David Hurley, di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Jumat (17/05/2024) pagi. (Foto: Humas Setkab/Oji)   Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menerima kunjungan resmi Gubernur Jenderal Australia David Hurley, di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Jumat (17/05/2024) pagi. Gubernur Jenderal Hurley yang diiringi...

Tinjau BLUD RS Konawe, Presiden Jokowi Apresiasi Inisiatif Pendanaan Pembangunan

20240515 Tinjau BLUD RS Konawe Presiden Jokowi Apresiasi Inisiatif Pendanaan Pembangunan Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan ke Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Rumah Sakit Konawe di Kabupaten Konawe, Provinsi Sulawesi Tenggara pada Selasa, 14 Mei 2024. Foto: BPMI Setpres/Vico   Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan ke Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Rumah Sakit Konawe di Kabupaten Konawe, Provinsi Sulawesi Tenggara pada...

Presiden Jokowi Jamu Santap Malam Para Pemimpin dan Delegasi KTT WWF Ke-10 di GWK

20240520 Presiden Jokowi Jamu Santap Malam Para Pemimpin dan Delegasi KTT WWF Ke 10 di GWK Presiden Joko Widodo menggelar jamuan santap malam untuk para pemimpin dan delegasi yang hadir pada Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) World Water Forum (WWF) ke-10 yang digelar di Taman Budaya Garuda Wisnu Kencana (GWK), Kabupaten Badung, Provinsi Bali, pada Minggu, 19 Mei 2024. Foto: BPMI Setpres/Muchlis Jr.   Presiden Joko Widodo...

Presiden Jokowi Saksikan Pengucapan Sumpah Anggota LPSK 2024-2029

20240516 Presiden Jokowi Saksikan Pengucapan Sumpah Anggota LPSK 2024 2029 Presiden Joko Widodo menyaksikan pengucapan sumpah/janji anggota Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) masa jabatan tahun 2024-2029 di Istana Negara, Jakarta, pada Rabu, 15 Mei 2024. Foto: BPMI Setpres/Vico   Presiden Joko Widodo menyaksikan pengucapan sumpah/janji anggota Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) masa jabatan tahun 2024-2029 di Istana Negara,...

Hadiri Silaturahmi Perkumpulan BSI, Wapres Tekankan Empat Strategi Pengembangan Industri Perbankan Syariah

20240514 Hadiri Silaturahmi Perkumpulan BSI Wapres Tekankan Empat Strategi Pengembangan Industri Perbankan Syariah   Jakarta, wapresri.go.id — Perkembangan perbankan syariah terus mengalami kemajuan hingga saat ini. Agar industri ini terus berkembang pesat, maka para pemangku kepentingan perlu melakukan langkah-langkah strategis. Pertama, meningkatkan ketahanan dan daya saing industri perbankan syariah. Sebab, kualitas tata kelola dan manajemen risiko untuk membangun ketahanan industri perbankan syariah nasional...

Canangkan Gerakan Literasi Desa, Wapres Serukan Peningkatan Literasi Menuju SDM Unggul

20240520 Canangkan Gerakan Literasi Desa Wapres Serukan Peningkatan Literasi menuju SDM Unggul   Jakarta, wapresri.go.id – Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin secara resmi mencanangkan Gerakan Literasi Desa dalam acara Puncak Peringatan Hari Ulang Tahun ke-44 Perpustakaan Nasional Republik Indonesia (Perpusnas RI) dan Hari Buku Nasional 2024 yang berlangsung di Ruang Teater Lantai 2 Gedung Perpusnas, Jalan Medan Merdeka Selatan Nomor 11,...

Luncurkan Ruang Amal Indonesia, Wapres Minta Penyaluran Zakat Menyasar Sektor Strategis Publik

20240515 Luncurkan Ruang Amal Indonesia Wapres Minta Penyaluran Zakat Menyasar Sektor Strategis Publik   Jakarta, wapresri.go.id — Penyaluran dana sosial, seperti zakat, infaq, dan wakaf merupakan salah satu pilar agama yang mampu mendorong pembangunan ekonomi umat. Upaya distribusi kekayaan ini diharapkan memberikan kontribusi terhadap pengentasan kemiskinan. Oleh karena itu, pengelolaan dana sosial harus terus ditingkatkan dan fokus menyasar berbagai sektor kehidupan masyarakat. “Pengelolaan...

Resmikan Pelaksanaan Inpres Jalan Daerah di Sulawesi Tenggara, Presiden: Percepat Mobilitas Orang dan Logistik

20240514 Resmikan Pelaksanaan Inpres Jalan Daerah di Sulawesi Tenggara Presiden Percepat Mobilitas Orang dan Logistik Presiden Joko Widodo meresmikan pelaksanaan Instruksi Presiden (Inpres) Jalan Daerah di Kabupaten Muna Barat, Provinsi Sulawesi Tenggara pada Senin, 13 Mei 2024. Foto: BPMI Setpres/Vico   Presiden Joko Widodo meresmikan pelaksanaan Instruksi Presiden (Inpres) Jalan Daerah di Kabupaten Muna Barat, Provinsi Sulawesi Tenggara pada Senin, 13 Mei 2024. Peresmian ini...