Pastikan Kelancaran Seleksi CASN 2023, Menteri PANRB Minta Helpdesk BKN Berfungsi Optimal

20230921 Menteri PANRB Abdullah Azwar AnasMenteri PANRB Abdullah Azwar Anas   JAKARTA – Panitia Seleksi Nasional atau Panselnas memastikan kelancaran proses seleksi calon aparatur sipil negara (CASN) dengan layanan Helpdesk bagi pelamar yang disediakan oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN). Layanan Helpdesk dan pengaduan dapat diakses pelamar melalui beberapa alternatif, yaitu helpdesk-sscasn.bkn.go.id; lapor.go.id; dan layanan telepon. ...

Difasilitasi Kementerian PANRB, Praktisi-Akademisi Lintas Negara Berbagi Terobosan Kebijakan Publik

20230921 The 2023 Korea ASEAN Community of Policy Exchange KACPE 8  Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas dalam acara The 2023 Korea-ASEAN Community of Policy Exchange (KACPE) International Public Policy Symposium, Kamis (21/09).   JAKARTA – Kebijakan publik terus berkembang seiring dengan tuntutan masyarakat dan perkembangan zaman. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menyediakan wadah untuk pejabat pemerintahan, peneliti...

Indonesia Akan Jadi Tuan Rumah Simposium Kebijakan Publik Internasional

20230919 Simposium KACPE 2   JAKARTA – Indonesia akan kembali menjadi tuan rumah simposium kebijakan publik internasional. Acara yang bertajuk The 2023 Korea-ASEAN Community of Policy Exchange (KACPE) International Public Policy Symposium ini akan digelar di Jakarta pada 20-21 September 2023. Deputi Bidang Reformasi Birokrasi, Akuntabilitas Aparatur dan Pengawasan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan...

Kabupaten Tapin Siap Hadirkan MPP Keenam di Kalimantan Selatan

20230914 MPP Tapin 1 Mal Pelayanan Publik Kabupaten Tapin, Kalimantan Selatan.   TAPIN - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) terus gencar mendorong setiap kabupaten dan kota di Indonesia untuk menghadirkan Mal Pelayanan Publik (MPP) di daerahnya. Kabupaten Tapin menjadi salah satu daerah yang tengah bersiap untuk meresmikan MPP keenam yang ada di...

Kembangkan Inovasi Pelayanan Publik melalui JIPPNas

20230920 FGD Pemutakhiran Data Inovasi dan Refleksi Pembina Inovasi Pelayanan Publik 12Asisten Deputi Koordinasi dan Fasilitasi Strategi Pengembangan Praktik Terbaik Pelayanan Publik Kementerian PANRB Ajib Rakhmawanto saat membuka FGD Validasi Pemutakhiran Data Inovasi dan Refleksi Pembinaan Inovasi Pelayanan Publik di Batam, Kepulauan Riau, Rabu (20/09).   BATAM – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) terus melakukan pembinaan pelayanan publik. Salah...

Resmikan TPS3R Desa Balak, Menteri Anas Sebut TPS Tingkatkan Kualitas Kesehatan dan Ekonomi Daerah

20230916 Peresmian TPS3R Balak 8 Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas bersama Duta Besar Norwegia untuk Republik Indonesia Rut Kruger Griverinsaat meninjau TPS3R Desa Balak, Kecamatan Songgon, Kabupaten Banyuwangi, Sabtu (16/09)   BANYUWANGI - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas meresmikan Pengolahan Sampah Reduce, Reuse, Recycle (TPS3R) Desa Balak, Kecamatan Songgon,...

Menteri PANRB Sampaikan Tujuh Agenda Transformasi dalam RUU ASN

20230913 Ratas Terkait RUU ASN 6 Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas dan konferensi pers usai rapat terbatas terkait RUU ASN, di Jakarta, Rabu (13/09)   JAKARTA – Presiden Joko Widodo memimpin rapat terbatas (ratas) bersama jajarannya untuk membahas terkait Rancangan Undang-Undang (RUU) Aparatur Sipil Negara (ASN) di Istana Negara, Rabu...

Perkuat Kelembagaan Badan Otorita Pariwisata, Menteri PANRB Dukung Bangga Berwisata di Indonesia

20230919 Rakor BBWI 3 Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas pada Rapat Koordinasi BBWI secara virtual, Selasa (19/09).   JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) konsisten mendukung Program Bangga Berwisata di Indonesia (BBWI), yang tengah digalakan pemerintah. Salah satu nya dengan optimalisasi libur nasional dan cuti bersama tahun 2024 yang belum...

Hadirkan MPP ke-6 di Kalimantan Selatan, Menteri PANRB Dorong Pemkab Tapin Pangkas Proses Bisnis

20230915 Peresmian MPP Kabupaten Tapin 7 Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas saat memberikan sambutan pada Peresmian MPP Kab. Tapin secara virtual, Kamis (15/09).   TAPIN – Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Tapin telah resmi beroperasi mulai hari ini, Kamis (15/09). Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) pun menyampaikan selamat...

Dorong Transfer Pengetahuan Inovasi Pelayanan Publik di Daerah, melalui JIPPNas

20230912 FGD Validasi Pemutakhiran Data Inovasi dan Refleksi Pembina Inovasi Pelayanan Publik 6 FGD Validasi Pemutakhiran Data Inovasi dan Refleksi Pembina Inovasi Pelayanan Publik, di Kota Makassar, Selasa (12/09).   MAKASSAR - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) bekerja sama dengan Kementerian Dalam Negeri dan Lembaga Administrasi Negara mendorong Pemerintah Daerah untuk melakukan transfer pengetahuan inovasi pelayanan publik, salah satunya melalui media...

Keterbukaan Informasi Dorong Peran Masyarakat dalam Pembangunan

20230919 PPID Sharing0 1Suasana acara PPID Sharing Kementerian PANRB, di Jakarta, Selasa (19/09).   JAKARTA – Keterbukaan Informasi Publik memegang peranan penting dalam penyelenggaraan negara yang transparan, efektif dan efisien, akuntabel serta dapat dipertanggungjawabkan. Undang-Undang No. 14/2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik memberikan ruang bagi masyarakat sebagai pengguna informasi untuk berpartisipasi dalam proses pengambilan kebijakan...

Perluas Gedung Layanan, Kementerian PANRB Apresiasi MPP Kab. Hulu Sungai Selatan

20230914 Peninjauan Gedung Baru MPP Kab. Hulu Sungai Selatan 4 Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa saat meninjau gedung baru MPP Kab. Hulu Sungai Selatan, Kamis (14/09).   HULU SUNGAI SELATAN – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) mengapresiasi Pemkab Hulu Sungai Selatan (HSS) yang melalukan perluasan gedung MPP untuk menambah jumlah layanan. Hal tersebut disampaikan...

Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik dalam Perizinan Penyiaran, Pemerintah Rebranding Aplikasi e-Penyiaran

20230912 Rebranding Aplikasi e Penyiaran Perizinan Penyelenggaraan Penyiaran 1 Rebranding Aplikasi e-Penyiaran Perizinan Penyelenggaraan Penyiaran, di Jakarta, Selasa (12/09).   JAKARTA – Layanan perizinan menjadi salah satu layanan prioritas digitalisasi yang ada dalam inisiatif strategis sesuai dengan Arsitektur Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE). Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) melakukan pengenalan aplikasi e-Penyiaran, sebuah layanan perizinan berbasis aplikasi untuk permudah...