Menteri PANRB 'Sapa Dosen' IPB, Dengar Aspirasi Soal Jabatan Fungsional

20230511 Sapa Dosen IPB 19Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas (tengah) saat berdiskusi dengan civitas academica IPB di Kampus IPB, Bogor, Jawa Barat, Kamis (11/05).   BOGOR – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas mengunjungi kampus Institut Pertanian Bogor (IPB) untuk berdiskusi terkait jabatan fungsional dosen. Dalam acara yang bertajuk...

Kompetisi Ideathon, Jembatan Kokreasi Orang Muda Sumut Lawan 'Stunting'

20230515 Roadshow BeribuIde untuk Pelayanan Publik Prima di Sumatra Utara 11Suasana Roadshow #BeribuIde untuk Pelayanan Publik Prima di Sumatra Utara, di Kota Medan, Kamis (11/05).   MEDAN – Penurunan stunting menjadi salah satu program prioritas nasional yang ditetapkan oleh Presiden RI Joko Widodo, karena terkait dengan pembangunan manusia. Salah satu provinsi prioritas yang ditetapkan sebagai sasaran percepatan penurunan stunting adalah...

Presiden Jokowi: Persatuan Kunci Peran ASEAN dalam Perdamaian dan Pertumbuhan

20230510 Presiden Jokowi Persatuan Kunci Peran ASEAN dalam Perdamaian dan PertumbuhanSesi foto bersama pemimpin ASEAN, di Hotel Meruorah, Labuan Bajo, NTT, Rabu (10/05/2023). (Foto: ASEAN2023 Host Photographer)   Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menekankan pentingnya persatuan agar ASEAN dapat menjadi motor perdamaian dan pertumbuhan di tengah situasi ekonomi global yang belum sepenuhnya pulih, rivalitas yang semakin tajam, serta dinamika dunia...

KIPP Tahun 2023 Berhasil Jaring 3.110 Proposal Inovasi

20230508 KIPP Tahun 2023 Berhasil Jaring 3.110 Proposal Inovasi 1   JAKARTA – Masa pengajuan proposal Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) Tahun 2023 telah resmi ditutup pada Sabtu, 6 Mei 2023 pukul 23.59 WIB. Di tahun ini, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menerima sebanyak 3.110 proposal yang terdaftar pada portal SINOVIK (Sistem Informasi Inovasi Pelayanan Publik). “Alhamdulillah...

Empat MPP di Sumatra Akan Diresmikan Menteri Anas

20230511 MPP Lampung Selatan 3Suasana di dalam MPP Kab. Lampung Selatan.   LAMPUNG SELATAN – Empat Mal Pelayanan Publik (MPP) di Sumatra akan diresmikan serentak oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas. Keempat MPP tersebut adalah MPP Kab. Lampung Selatan, MPP Kab. Lampung Utara, MPP Kab. Asahan, dan MPP Kota...

Peningkatan Kualitas Layanan Publik dan 'Digital Mindset' dalam Transformasi Digital

20230509 Peningkatan Kualitas Layanan Publik dan Digital Mindset dalam Transformasi DigitalTangkapan layar suasana Webinar Public Sector Digital Transformation: Lessons Learned and Best Practices from Australia, secara virtual, Selasa (09/05).   JAKARTA – Reformasi pelayanan publik terus digencarkan oleh pemerintah Indonesia. Pemerintah Indonesia mempelajari berbagai praktik baik pengembangan layanan pemerintahan di berbagai negara melalui transformasi digital pelayanan publik. Kali...

Jelang KTT ke-42 ASEAN, Presiden Tekankan Prinsip Kolaborasi dan Kerja Sama

20230508 Jelang KTT ke 42 ASEAN Presiden Tekankan Prinsip Kolaborasi dan Kerja SamaPresiden Jokowi memberikan keterangan pers usai mengikuti simulasi penyambutan pemimpin ASEAN di Labuan Bajo, Minggu (07/05/2023). (Foto: BPMI Setpres)   Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menekankan bahwa prinsip Indonesia di keketuaan ASEAN 2023 adalah kolaborasi dan kerja sama dengan semua pihak. Hal tersebut ditegaskan Presiden usai meninjau simulasi penyambutan kedatangan...

1.381 Proposal Inovasi Pelayanan Publik Dinyatakan Lolos Seleksi Administrasi

20230511 1.381 Proposal Inovasi Pelayanan Publik Dinyatakan Lolos Seleksi Administrasi 1   JAKARTA – Seleksi administrasi pada gelaran Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) telah selesai dilakukan. Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Diah Natalisa menyampaikan ada 1.381 proposal yang dinyatakan lolos pada tahap seleksi ini dari 2.269 proposal yang diajukan ke akun Kementerian PANRB. Selanjutnya setelah...

Anak Muda Banten Diajak Sumbang Ide untuk Pendidikan

20230509 Roadshow BeribuIde 1Suasana Roadshow #BeribuIde untuk Pelayanan Publik Prima di Banten, Selasa (09/05).   SERANG – Isu pendidikan menjadi salah satu prioritas pemerintah, dengan kondisi rata-rata lama sekolah di Banten (2022) di angka 9,13 tahun. Kondisi ini menjadi dasar dibutuhkannya inovasi, ide, serta inisiatif yang tepat untuk mengatasi tantangan pelayanan publik di...

Inventarisasi Inovasi Pelayanan Publik Jadi Langkah Awal Entaskan Isu RB Tematik

20230505 Inventarisasi Inovasi Pelayanan Publik Jadi Langkah Awal Entaskan Isu RB Tematik 1Focus Group Discussion (FGD) Identifikasi Potensi Replikasi Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2023 hari kedua secara virtual, Jumat (05/05).   JAKARTA – Replikasi inovasi pelayanan publik menjadi salah satu langkah untuk menyelesaikan isu-isu Reformasi Birokrasi (RB) Tematik. Untuk itu, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) melakukan inventarisasi inovasi pelayanan publik...

Bertemu Dubes Estonia, Menteri Anas Ungkap Rencana Kerja Sama Akselerasi Pemerintahan Digital

20230512 Pertemuan dengan Duta Besar Republik Estonia untuk RI 9Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas bertemu Duta Besar Republik Estonia untuk Republik Indonesia YM Priit Turk, di Kantor Kementerian PANRB, Jakarta, Rabu (10/05).   JAKARTA – Selama lebih dari dua dekade, Estonia mengembangkan sistem layanan pemerintah berbasis teknologi informasi untuk memenuhi seluruh kebutuhan warganya. Untuk mengadopsi sistem yang mereka sebut...

Belajar Transformasi Digital untuk Layanan Publik yang Prima dari Negeri Kanguru

20230508 Belajar Transformasi Digital untuk Layanan Publik yang Prima dari Negeri Kanguru 2Sekretaris Kementerian PANRB Rini Widyantini saat memberikan sambutan dalam webinar pada Senin (08/05).   JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) bekerja sama dengan Australia Public Service Commission (APSC) menggelar webinar bertema Public Sector Digital Transformation: Lessons Learned and Best Practices from Australia. Seminar virtual ini menjadi ajang...

Kolaborasi Empat Kementerian Cari Solusi untuk Guru Non-ASN

20230505 Rapat Tingkat Menteri Penyelesaian Guru Non ASN 8Menteri PANRB Azwar Anas usai Rapat Tingkat Menteri bersama Mendikbudristek Nadiem Makarim, di Jakarta, Jumat (05/05).   JAKARTA – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas mencari solusi terbaik untuk menyelesaikan masalah guru non-Aparatur Sipil Negara atau non-ASN. Solusi tersebut tidak diselesaikan secara tunggal, tetapi bersama...