Hari Pertama SKD Sekolah Kedinasan Lancar, Protokol Kesehatan Pencegahan COVID-19 Diterapkan Maksimal

20200714 Lintas Instansi   Jakarta – Humas BKN, Seleksi calon taruna/praja/mahasiswa Sekolah Kedinasan kini memasuki tahap Seleksi Kompetensi Dasar (SKD). Hari pertama pelaksanaan SKD dimulai pada Senin, (13/7/2020) yang diawali dengan seleksi untuk pelamar Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN). Kepala Biro Humas, Hukum, dan Kerja Sama, Paryono mengatakan penyelenggaraan SKD digelar di 49...

Menteri ESDM Tegaskan Komitmen Indonesia Tingkatkan Energi Terbarukan di Konferensi IEA

20200713 menteri esdm kembali sampaikan komitmen peningkatan energi terbarukan pada konferensi iea terkait transisi energi Menteri ESDM saat menghadiri pertemuan virtual International Energy Agency (IEA) Clean Energy Transitions Summit, Kamis (9/7). (Foto: Kementerian ESDM)   Pemerintah Indonesia kembali menegaskan komitmen yang kuat dalam menerapkan energi bersih dalam meningkatkan pasokan energi, dengan memperluas pemanfaatan serta mendorong investasi energi terbarukan. Komitmen ini disampaikan Menteri Energi dan Sumber...

Peringatan HUT ke-75 Kemerdekaan RI Tetap Dilakukan dengan Menerapkan Protokol Kesehatan

20200707 Peringatan HUT 75 Indonesia Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg), Pratikno menyampaikan keterangan pers terkait peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 Kemederkaan Republik Indonesia. Keterangan pers tersebut digelar di Gedung Utama Kementerian Sekretariat Negara, Jakarta, pada Senin, 6 Juli 2020.   Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 Kemerdekaan Republik Indonesia akan tetap berlangsung hikmat dengan segala...

Bank Dunia Naikkan Peringkat Indonesia Jadi ‘Upper Middle Income Country’

20200702 world bank 5 Lingkup kerja Bank Dunia.   Di tengah pandemi Covid-19, pada tanggal 1 Juli 2020, Bank Dunia menaikkan status Indonesia dari lower middle income country menjadi upper middle income country. Gross National Income (GNI) per kapita Indonesia tahun 2019 naik menjadi USD4.050 dari posisi sebelumnya USD3.840. Bank Dunia membuat klasifikasi negara berdasarkan GNI per...

Menko PMK: Pemerintah Perbolehkan Salat Iduladha Dengan Syarat Sesuai SE Menag

20200710 Menko PMK Pemerintah Perbolehkan Salat Iduladha Dengan Syarat Sesuai SE Menag Rakor persiapan penyelenggaraan Iduladha yang digelar melalui video conference, Kamis (9/7). (Foto: Humas Kemenko PMK)   Jelang Hari Raya Iduladha 1441 Hijriah, Pemerintah telah memutuskan untuk membolehkan penyelenggaraan salat Iduladha dan proses penyembelihan hewan kurban dengan syarat memenuhi ketentuan sebagaimana diatur dalam Surat Edaran Menteri Agama. Menteri Koordinator Bidang Pembangunan...

Menteri LHK: Kerja Sama Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca RI-Norwegia Dilanjutkan Sampai 2030

20200707 Menteri LHK Emisi Gas Karbon Menteri LHK saat memberikan keterangan pers usai mengikuti Rapat Terbatas di Istana Merdeka, Provinsi DKI Jakarta, Senin (6/7). (Foto: Humas/Agung).   Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Siti Nurbaya Bakar, menyampaikan bahwa sesuai arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) kerja sama Indonesia dengan Norwegia mengenai penurunan emisi gas rumah kaca dilanjutkan sampai...

Dukung Pemulihan Sektor Pariwisata, Pemerintah Bangun 500 Sarana Hunian Pariwisata di NTB

20200701 Maket Sarhunta Maket pembangunan sarhunta. (Foto: Kementerian PUPR)   Pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) terus mendukung pemulihan ekonomi khususnya di sektor pariwisata dengan melaksanakan penataan di 5 Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Prioritas yakni Danau Toba, Borobudur, Mandalika, Labuan Bajo, dan Manado – Likupang. Salah satunya dengan mendorong...

Cadangan Devisa Juni 2020 Meningkat

20200709 Lintas Instansi   Jakarta, 09/07/2020 Kemenkeu - Bank Indonesia (BI) merilis posisi cadangan devisa Indonesia pada akhir Juni 2020 sebesar 131,7 miliar dolar AS, meningkat dibandingkan dengan posisi akhir Mei 2020 sebesar 130,5 miliar dolar AS.  Posisi cadangan devisa tersebut setara dengan pembiayaan 8,4 bulan impor atau 8,1 bulan impor dan pembayaran utang luar...

Pemerintah Bantu Ringankan Beban Mahasiswa Terdampak Pandemi Covid-19 dengan KIP Kuliah

20200706 KIP Kuliah 2 Program Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah. (Sumber: Kemendikbud) Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) terus berupaya memberikan dukungan secara maksimal kepada mahasiswa agar tetap bisa kuliah dengan baik di masa pandemi Coronavirus Disease (Covid-19). Melalui Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Permendikbud) Nomor 25 Tahun 2020, Kemendikbud memberikan berbagai skema dukungan bagi...

Untuk Percepatan Penanganan, Doni: Perlu Langkah Terintegrasi Seluruh Komponen di Daerah

20200630 Doni BNPB Ketua Gugus Tugas saat memberikan keterangan wartawan usai mengikuti Rapat Terbatas (Ratas), Senin (29/6) di Istana Merdeka, Provinsi DKI Jakarta. (Foto: Humas/Rahmat)   Ketua Gugus Tugas Covid-19, Doni Monardo menyampaikan bahwa perlu ada langkah terintegrasi dari seluruh komponen yang ada di daerah betul-betul menjadi satu bagian untuk mempercepat penanganan. ”Jadi...

Bangkitkan Ekonomi, Pemerintah Berikan Penambahan Modal Kerja UMKM

20200708 subsidi bunga kredit UMKM Infografis Subsidi Bunga Kredit UMKM. (Sumber: Kemenkeu)   Pemerintah berharap untuk dapat membangkitkan perekonomian melalui penambahan modal kerja atau modal kerja baru Melalui Program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN). Hal tersebut disampaikan oleh Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati pada acara Peluncuran Penjaminan Kredit Modal Kerja UMKM Dalam Rangka Pemulihan Ekonomi...

Progres Pembangunan 98,22%, SPAM Umbulan Akan Pasok Air Bersih Bagi 1,3 Juta Warga Jatim

20200703 SPAM Umbulan SPAM Umbulan di Jawa Timur. (Foto: Kementerian PUPR)   Pemerintah melalui Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) terus berupaya meningkatkan akses air minum aman bagi seluruh masyarakat Indonesia melalui peningkatan jaringan layanan air bersih perpipaan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM). Di Provinsi Jawa Timur, tengah diselesaikan pembangunan SPAM Umbulan untuk...

Menlu: KTT Ke-36 Adopsi ‘Vision Statement’ Pemimpin ASEAN dan Pengembangan SDM

20200629 Menlu KTT Asean Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengikuti acara Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-36 ASEAN secara virtual dari Istana Kepresidenan Bogor, Provinsi Jawa Barat, Jumat (26/6). (Foto: BPMI)   Menteri Luar Negeri (Menlu), Retno Marsudi, menyampaikan bahwa Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-36  Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) mengadopsi 2 dokumen yakni visions statement dan human resources...