Menteri Yuddy mengunjungi Kebun Raya Baturraden, Rabu (22/06).
PURWOKERTO - Purwokerto tak lepas dari Baturaden, lokasi wisata di kaki Gunung Slamet. Tak pelak, ketika Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi meninjau Kecamatan Baturraden, lokasi wisata itu pun disambanginya. Meski hanya sebentar, dan sekadar menghirup udara segar dan foto bersama, tetap saja...
Menteri Yuddy menyalami pegawai di Unit Pelaksana Teknis (UPT) Peternakan Baturraden, Purwokerto, Rabu (22/06).
PURWOKERTO - Pengelolaan yang baik di Unit Pelaksana Teknis (UPT) Peternakan Baturraden, Purwokerto membuat Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Yuddy Chrisnandi meminta pembuatan UPT di seluruh Indonesia dapat mencontoh Balai Besar Pembibitan Ternak Unggul dan Hijau...










