Kementerian PANRB Dorong Integrasi Layanan Publik Digital untuk Wilayah Papua

Kementerian PANRB Dorong Integrasi Layanan Publik Digital untuk Wilayah Papua 20240701 1  Suasana Sosialisasi Kebijakan Transformasi Digital Pelayanan Publik untuk Wilayah Papua secara hibrida di Sorong, Papua Barat, Kamis (27/06).   SORONG – Akselerasi digitalisasi administrasi pemerintahan termasuk dalam empat fokus reformasi birokrasi tematik untuk mewujudkan pelayanan publik semakin baik dan terintegrasi. Untuk itu, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB)...

Revisi UU Kementerian Negara Berbasis pada Efektivitas Pemerintahan Sesuai Visi-Misi Presiden

20240325 Konferensi Pers Percepatan Transformasi dan Keterpaduan Layanan Digital 2 Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas saat di Istana Merdeka.   JAKARTA – Saat ini Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) telah menyetujui rencana revisi Undang-Undang (UU) No. 39/2008 tentang Kementerian Negara menjadi Rancangan UU inisiatif DPR. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar...

Segera Naik Kelas, Menteri PANRB Pastikan Pengadilan Agama Ngawi Sudah Memenuhi Syarat

20240627 Peninjauan Pengadilan Agama Ngawi 9 Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas saat peninjauan Pengadilan Agama Ngawi, Kamis (27/06).   NGAWI - Pengadilan Agama Ngawi direkomendasikan untuk naik tingkat dari yang semula kelas I B menjadi I A. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas memastikan Pengadilan Agama Ngawi sudah memenuhi berbagai syarat untuk...

Kunjungan Kerja ke Jatim, Menteri PANRB Akan Resmikan MPP Ngawi Hingga Tinjau Sejumlah Layanan

20240626 MPP Ngawi Fasad gedung Mal Pelayanan Publik Kabupaten Ngawi.   NGAWI – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas dijadwalkan melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Jawa Timur pada Kamis (27/06). Salah satu agendanya adalah meresmikan Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Ngawi. "Esok, saya akan meresmikan MPP di Kabupaten Ngawi. Ini...

Bertemu Delegasi Parlemen Thailand, Menteri Anas Bahas Transformasi Digital

20240628 Pertemuan dengan Delegasi Parlemen Thailand 10 Suasana kunjungan delegasi Parlemen Kerajaan Thailand serta perwakilan dari Royal Thai Embassy, di Kantor Kementerian PANRB, Jakarta, Jumat (28/06).   JAKARTA – Kementerian  Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menerima kunjungan delegasi Parlemen Kerajaan Thailand serta perwakilan dari Royal Thai Embassy. Rombongan dipimpin oleh Ketua Komite Tetap Pembangunan Politik,...

MPP ke-207 Diresmikan di Ngawi, Menteri PANRB: Roh MPP Adalah Pengintegrasian Layanan Publik

20240627 Peresmian MPP Kabupaten Ngawi 10  Suasana Peresmian MPP Kabupaten Ngawi di Kabupaten Ngawi, Jawa Timur, Kamis (27/06).   NGAWI – Komitmen pemerintah untuk menyediakan layanan terpadu bagi masyarakat kembali dibuktikan lewat diresmikannya Mal Pelayanan Publik (MPP) ke-207 di Kabupaten Ngawi. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas mengingatkan bahwa pesan...

Menteri PANRB Tekankan Pentingnya Transformasi Digital Bagi Masa Depan Indonesia

20240625 Program Pendidikan Reguler PPRA Angkatan LXVI Tahun 2024 Lemhannas 4Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas saat memberikan arahan pada peserta PPRA Angkatan LXVI Tahun 2024 Lemhannas, di Jakarta, Selasa (25/06).   JAKARTA – Transformasi digital menjadi bagian penting yang harus dilakukan guna mewujudkan pelayanan publik yang semakin baik dan terintegrasi. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar...

Bertemu Menteri Tito, Menteri Anas Apresiasi Capaian Reformasi Birokrasi Kementerian Dalam Negeri

20240628 Audiensi Menteri Dalam Negeri 13Suasana audiensi Mendagri M. Tito Karnavian yang diterima Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas di Kantor Kementerian PANRB, Jumat (28/06).   JAKARTA – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas mengapresiasi kinerja Kementerian Dalam Negeri dalam implementasi reformasi birokrasi dan akuntabilitas kinerja. Hal ini ditunjukkan dengan Indeks Reformasi...

Galakkan Pola Hidup Sehat, Kementerian PANRB Gelar Seminar Kesehatan

20240627 Webinar dan Sosialisasi Program Kesehatan 3 Suasana Webinar dan Seminar Kesehatan Kementerian PANRB secara daring, Kamis (27/06).   JAKARTA – Kelebihan berat badan dan obesitas merupakan salah satu masalah kesehatan utama yang dihadapi oleh seluruh dunia, termasuk Indonesia. Obesitas merupakan akibat dari pola hidup tidak seimbang yang tidak hanya berdampak negatif pada kesehatan individual, namun dapat mempengaruhi produktivitas...

Uji Publik RPP Manajemen ASN, Menteri Anas: Pengembangan Kompetensi ASN akan Terintegrasi dan Berbasis Pengalaman

20240624 Uji Publik RPP Manajemen ASN 6 Suasana Uji publik mengenai Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) Manajemen Aparatur Sipil Negara (ASN) di Bogor, Senin (24/06).    JAKARTA – Uji publik mengenai Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) Manajemen Aparatur Sipil Negara (ASN) Kembali digelar. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) bersama Badan Kepegawaian Negara (BKN) menampung berbagai masukan agar RPP...

Tinjau Pelayanan MPP Kab. Jombang, Menteri Anas Dorong Penguatan Layanan Digital dan Jemput Bola

20240627 Peninjauan MPP Kabupaten Jombang 3 Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas saat meninjau pelayanan di Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Jombang, Jawa Timur, Kamis (27/06).   JOMBANG – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas meninjau pelayanan di Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Jombang, Jawa Timur, Kamis (27/06). Menteri Anas berpesan agar...

Inovasi Pelayanan Publik Indonesia Kembali Raih Penghargaan Dunia

20240627 United Nations Public Service Awards Ceremony 2024 3  Delegasi Indonesia dalam United Nations Public Service Awards Ceremony 2024, di Incheon, Korea Selatan, Rabu (26/06).   INCHEON – Dua inovasi pelayanan publik Indonesia mendapatkan penghargaan di tingkat dunia. Inovasi milik Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) dan Pemkot Semarang berhasil menorehkan prestasi pada ajang bergengsi United Nations Public Service Awards...

Kementerian PANRB Dinobatkan Sebagai Lembaga Peduli Penyiaran oleh KPI

20240624 Penghargaan Kementerian Lembaga Peduli PenyiaranSekretaris Kementerian PANRB Rini Widyantini menerima penghargaan Kementerian/Lembaga Peduli Penyiaran yang diserahkan oleh Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) di Tangerang, Senin (24/06).   JAKARTA - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menerima penghargaan Lembaga Peduli Penyiaran dari Komisi Penyiaran Indonesia (KPI). Penghargaan ini merupakan buah dari komitmen Kementerian PANRB yang terus...