JAKARTA – Pemberian bantuan hukum kepada masyarakat menjadi salah satu fokus Badan Pembinaan Hukum Nasional (BPHN) yang berada di bawah Kementerian Hukum dan HAM. BPHN memiliki kewenangan untuk memverifikasi dan melakukan akreditasi organisasi pemberi bantuan hukum.
Namun ternyata, BPHN mengalami kendala dalam memproses permohonan verifikasi dan akreditasi organisasi pemberi...
Sekretaris Kementerian PANRB Dwi Wahyu Atmaji dalam Rapat Koordinasi dan Sosialisasi PermenPANRB No. 3/2020, secara virtual, Rabu (29/07).
JAKARTA – Manajemen talenta aparatur sipil negara (ASN) menjadi salah satu prioritas nasional dalam mendukung pembangunan sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas dan berdaya saing. Terbitnya Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara...