Melihat Portal Pelayanan Publik Terintegrasi NYC311 Milik The Big Apple

20221111 Kunjungan ke NYC 311 6Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa saat berkunjung ke Kantor NYC311, pekan ini.   NEW YORK CITY – Pemberian pelayanan secara cepat, mudah, dan murah merupakan suatu keniscayaan. Hal inilah yang dilakukan oleh Pemerintah Kota New York untuk masyarakatnya melalui NYC311, sebuah portal pelayanan yang berfungsi sebagai pusat informasi...

Apresiasi Nakes Teladan, Menteri Azwar Anas: Inspirasi Bagi Insan Kesehatan Berikan Layanan Terbaik

20221111 Menghadiri Anugerah Tenaga kesehatan 2022 1Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, serta Wakil Menteri Kesehatan Dante Saksono Harbuwono, Direktur Jenderal Tenaga Kesehatan Kementerian Kesehatan Arianti Anaya dalam acara Tenaga Kesehatan Teladan Awards 2022, di Jakarta, Jumat (11/11).   JAKARTA – Tiga tahun terakhir menjadi momen yang menyadarkan kita bahwa perang melawan Covid-19...

Tak Bisa Capai Target Tanpa Kolaborasi

20221009 RBI 2Senior Associate Culture Measurement and Program Development Vina Muliana pada kegiatan Workshop Building A Collaborative Culture, Rabu (09/11).   JAKARTA – Makna kolaboratif terkait erat dengan semangat kerja sama yang memberi nilai tambah bagi organisasi dan memberi ruang kepada berbagai pihak untuk berkontribusi. Sejak diluncurkan pada 27 Juli 2021 lalu, penerapan...

Kementerian PANRB Umumkan Kebutuhan PPPK Nakes di Lingkup Internal

20221107 Kementerian PANRB Umumkan Kebutuhan PPPK Nakes di Lingkup Internal   JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) membuka satu formasi untuk Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tenaga Kesehatan. Pendaftaran dapat dilakukan melalui laman https://sscasn.bkn.go.id dan akan dibuka hingga 18 November 2022 mendatang. Adapun kebutuhan yang akan diisi melalui pengadaan PPPK tersebut adalah jabatan Perawat. Hal...

Percepat Transformasi Digital ASN, Kementerian PANRB Jalankan 'Piloting' Platform SmartASN

20221111 Sosialisasi Piloting Platform Digital Pengelolaan dan Kolaborasi ASN 14Deputi Bidang SDM Aparatur Kementerian PANRB Alex Denni dalam Sosialisasi Piloting Platform Digital Pengelolaan dan Kolaborasi ASN SmartASN, di Jakarta, Jumat (11/11).   JAKARTA – Ritme dan ruang kerja dunia yang dinamis memaksa aparatur sipil negara (ASN) melakukan akselerasi penyesuaian kerja. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menyiapkan...

Kementerian PANRB, Kementerian Dalam Negeri, dan LAN Jajaki Kerja Sama Kelola JIPP Nasional

20221108 FGD Tindak Lanjut Perjanjian Kerja Sama JIPPNas 5Suasana FGD Tindak Lanjut Perjanjian Kerja Sama JIPP Nasional dan Brainstorming Standar Inovasi Pelayanan Publik, Selasa (08/11).   JAKARTA – Pembinaan inovasi pelayanan publik terus diperkuat. Kali ini, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) bersama Kementerian Dalam Negeri dan Lembaga Administrasi Negara (LAN) menjajaki kerja sama dalam pengelolaan Jaringan...

Penguatan Peran Kementerian Koordinator pada Pengelolaan Pengaduan

20221104 Monev dan Pendampingan Pengelolaan SP4N LAPOR 4Suasana Monev dan Pendampingan Pengelolaan SP4N-LAPOR! secara hybrid, Jumat (04/11).   BOGOR – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) terus mendorong terciptanya sarana pengelolaan pengaduan yang mudah dan bertanggung jawab bagi masyarakat. Kali ini, empat kementerian koordinator digandeng untuk membantu mengawasi jalannya pengelolaan pengaduan di kementerian/lembaga yang berada...

Mengintip Pemanfaatan Teknologi Informasi di Perbatasan Amerika Serikat – Kanada

20221111 Mengintip Pemanfataan Teknologi Informasi di Perbatasan Amerika Serikat Kanada 1Deputi Bidang Pelayanan Publik Diah Natalisa saat melakukan benchmarking terkait pelayanan publik di bidang pengelolaan perbatasan Amerika Serikat – Kanada pada Rabu, (09/11).   NEW YORK – Pelayanan publik pada perbatasan negara merupakan hal yang krusial karena merupakan gerbang utama kehadiran negara. Untuk mempelajari bagaimana pelayanan perbatasan yang baik, Deputi...

Optimalisasi SPBE, Kementerian PANRB Sambangi Negeri Ginseng

20221108 DEP BALAKS Joint Collaboration Committee Meeting dan Digital Government Cooperation Center Meeting 6Deputi Bidang Kelembagaan dan Tata Laksana Kementerian PANRB Nanik Murwati saat acara Joint Collaboration Committee Meeting Dengan Deputy Minister of Interior and Safety (MoIS) Republik Korea, Selasa (08/11).   SEOUL – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) terus berkomitmen untuk melakukan percepatan penerapan Sistem Pemerintah Berbasis Elektronik (SPBE),...

Selesai Dilaksanakan, Kementerian PANRB Lakukan Evaluasi KIPP 2022

20221104 Kementerian PANRB Lakukan Evaluasi KIPP 2022 2FGD Refleksi KIPP 2022 secara virtual, Kamis (03/11).   JAKARTA – Gelaran Kompetisisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) Tahun 2022 yang dilangsungkan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) telah selesai dilaksanakan. Agar tetap dapat meningkatkan kualitas penyelenggaraanya, unit Kerja Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB mengadakan evaluasi KIPP....

Cara ASN Meneladani Perjuangan Pahlawan

20221110 Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional 1 Sekretaris Kementerian PANRB Rini Widyantini saat mengikuti Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional, secara virtual, Kamis (10/11).   JAKARTA – Semangat perjuangan pahlawan dalam meraih kemerdekaan Indonesia adalah sikap yang harus bisa diteladani oleh aparatur sipil negara (ASN) sebagai abdi negara. Semangat juang sebagai ASN dapat ditunjukan dengan menjaga integritas, berkinerja...

Kementerian PANRB Perkuat Kolaborasi dengan Korea Selatan untuk Pacu Implementasi SPBE

20221108 MENTERI Kunjungan ke IIPC Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas saat melakukan kunjungan kerja di Indonesia Investment Promotion Center (IIPC) Seoul, Selasa (08/11).   SEOUL – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas memperkuat kemitraan Indonesia dengan Korea Selatan untuk peningkatan implementasi Sistem Pemerintah Berbasis Elektronik...

Libatkan Pemuda Gali Ide Baru Perbaikan Pelayanan Publik Melalui Kompetisi Ideathon

20221101 DEP YANLIK Rapat Koordinasi Kompetisi Ideathon dengan Pemerintah Provinsi 1Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa saat memberikan arahan pada rapat koordinasi kompetisi Ideathon dengan pemerintah provinsi secara daring di Jakarta, Selasa (01/11)   JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) bekerjasama dengan USAID ERAT (Tata Kelola Pemerintahan yang Efektif, Efisien, dan Kuat) akan menyelenggarakan...