Salah satu pegawai Kementerian PANRB Ngungrum Qurani Isdarmadji usai pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 Tahap Kedua, di Kantor Kementerian PANRB, Kamis (25/03).
JAKARTA – Vaksinasi Covid-19 tahap kedua bagi seluruh aparatur sipil negara (ASN) Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) usai dilaksanakan. Semua pegawai, terutama ASN muda, mengajak masyarakat...
Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa dalam acara Ngobrol Urusan Pelayanan Publik Jatim Cettar, di Malang, Jawa Timur, Kamis (25/03).
MALANG – Sudah saatnya pemerintah beranjak menuju pelayanan publik berkelas dunia. Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Diah Natalisa mengatakan hal...