Tingkatkan Kepemilikan Akta Kelahiran di Surakarta dengan Program KIA dan Si-ReLa

Cover KIPP 2020   JAKARTA – Masyarakat Kota Surakarta telah merasa cukup apabila anaknya yang baru lahir sudah mendapatkan surat keterangan lahir, tanpa memahami pentingnya mengurus akte kelahiran. Hal ini mendorong Pemerintah Kota Surakarta untuk membuat suatu inovasi yang dinamakan Kartu Identitas Anak (KIA). Diawali pada tahun 2004 dengan membentuk Sistem Relasi Pencatatan...

Sambara Permudah Bayar Pajak Kendaraan di Jabar

Cover KIPP 2020   JAKARTA – Selama ini, penerimaan Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) di Provinsi Jawa Barat masih kurang optimal. Hal ini dikarenakan jauhnya jarak layanan fisik Kantor Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) dari permukiman penduduk, serta keterbatasan jumlah sumber daya manusia yang menyebabkan lamanya antrean fisik. Permasalahan tersebut berakibat pada rendahnya...

Pemerintah Pusat – Daerah Perlu Samakan Persepsi Terkait Mutasi JPT Nasional

20200903 Pemerintah Pusat Daerah Perlu Samakan Persepsi Terkait Mutasi JPT Nasional 3 Direktur Jenderal Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri Akmal Malik dalam Konsultasi Publik Kebijakan Mutasi JPT Nasional: Strategi Pengembangan Karier PNS dalam Manajemen Talenta Nasional, secara virtual, Selasa (01/09).   JAKARTA – Kebijakan Mutasi Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Nasional menjadi hal nyata yang dibutuhkan dalam memantapkan penyelenggaraan otonomi daerah di Indonesia....

Pemantauan Pertumbuhan Balita di Lombok Barat dengan Aplikasi “dr. Sapto Anthro”

Cover BERITA KHUSUS Top 99 Inovasi Pelayanan Publik 2020   JAKARTA – Kasus stunting maupun gizi buruk di Indonesia seringkali tidak terdeteksi dengan cepat dan akurat. Salah satu penyebabnya adalah perhitungan manual menggunakan baku World Health Organization (WHO) untuk menilai status gizi balita yang cukup sulit dilakukan. Baku WHO ini menggunakan parameter berat badan/umur (BB/U), panjang badan/tinggi badan/umur (PB/TB/U),...

Gebrak Bimantika, Gerakan Lintas Program Tangani Stunting di Kabupaten Bima

Cover KIPP 2020   JAKARTA – Stunting dan kekurangan gizi merupakan masalah yang disebabkan oleh beragam faktor. Penyebabnya bukan hanya pada kekurangan asupan makanan dan penyakit infeksi, tapi juga disebabkan sanitasi yang buruk, ketahanan pangan, dan kondisi ekonomi sampai di tingkat rumah tangga, sarana dan prasarana kesehatan, kegagalan program keluarga berencana dan pendewasaan...

Wujudkan Birokrasi Bebas Radikalisme, Menteri Tjahjo Luncurkan Aplikasi ASN No Radikal

20200902 Peluncuran aplikasi ASN No Radikal 6 Menteri PANRB Tjahjo Kumolo dalam acara Peluncuran Aplikasi ASN No Radikal dan Webinar Strategi Menangkal Radikalisme Pada Aparatur Sipil Negara di Kantor Kementerian PANRB, Rabu (02/09).   JAKARTA – Komitmen kebangsaan perlu terus ditingkatkan karena sikap dan tindakan radikalisme di kalangan aparatur sipil negara (ASN) dinilai semakin bertambah. Untuk itu...

Mutasi Pejabat Pimpinan Tinggi Dalam Koridor Manajemen Talenta ASN

20200902 Konsultasi Mutasi JPT Nasional 1 Plt. Deputi bidang SDM Aparatur Kementerian PANRB Teguh Widjinarko dalam Konsultasi Publik Kebijakan Mutasi JPT Nasional: Strategi Pengembangan Karier PNS dalam Manajemen Talenta Nasional, secara virtual, Selasa (01/09).   JAKARTA – Mutasi jabatan pimpinan tinggi (JPT) nasional adalah penugasan khusus presiden kepada aparatur sipil negara (ASN) yang menduduki JPT Pratama,...

Jamin Kepastian Produk Halal dengan Pahala Untuk Kaltim

Cover BERITA KHUSUS Top 99 Inovasi Pelayanan Publik 2020   JAKARTA – Pemerintah berkewajiban memberikan perlindungan dan jaminan kehalalan bagi produk yang dikonsumsi dan digunakan masyarakat. Undang-Undang No. 33/2014 tentang Jaminan Produk Halal mengamanatkan mulai 17 Oktober 2014 , produk yang beredar dan diperdagangkan di Indonesia wajib bersertifikat halal. Provinsi Kalimantan Timur sebagai daerah yang mayoritas masyarakatnya merupakan umat...

Berdaya Srikandi Oleh Srikandi, Peran Perempuan Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Parepare

Cover BERITA KHUSUS Top 99 Inovasi Pelayanan Publik 2020   JAKARTA – Kota Parepare memiliki empat kecamatan dan 11 kelurahan pesisir yang berpotensi memberi peran pengembangan usaha produktif bagi perempuan. Namun, tingkat partisipasi angkatan kerja (TPAK) bagi perempuan, masih tergolong rendah. Rendahnya partisipasi angkatan kerja perempuan tersebut disebabkan karena minimnya keterampilan teknis produksi pengolahan dan budidaya perikanan, serta manajerial...

Pelaksanaan SKB CPNS 2019 dengan Protokol Kesehatan Mulai Dilaksanakan Hari Ini

20200901 Pelaksanaan SKB CPNS 2019 dengan Protokol Kesehatan Mulai Dilaksanakan Hari ini 1 Sekretaris Kementerian PANRB Dwi Wahyu Atmaji saat wawancara terkait pelaksanaan SKB di Jakarta, Selasa (01/09).   JAKARTA – Rangkaian Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) formasi tahun 2019 kembali dilanjutkan. Seleksi kompetensi bidang (SKB) akan dilaksanakan selama 30 hari, terhitung mulai hari ini, 1 September hingga 12 Oktober 2020. Sekretaris...

Gelar Ujian SKB CPNS, Kementerian PANRB Ketat Terapkan Protokol Kesehatan

20200902 SKB CPNS 4 Suasana pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang CPNS 2019 Kementerian PANRB dan KASN di Kantor BKN, Jakarta, Rabu (02/09).   JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) serta Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) tengah menggelar Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) CPNS 2019. Protokol kesehatan pun ketat diterapkan dalam pelaksanaannya guna...

Belajar Fisika Reaktor Tak Terbatas Ruang dan Waktu dengan Inovasi Api Rela Membara

Cover BERITA KHUSUS Top 99 Inovasi Pelayanan Publik 2020    JAKARTA – Belajar fisika reaktor kini tidak lagi terbatas ruang atau laboratorium sains. Badan Tenaga Nuklir Nasional (BATAN) mengembangkan aplikasi yang memudahkan diakses oleh perguruan tinggi seluruh Nusantara. Inovasi tersebut dinamakan Aplikasi Internet Reactor Laboratory Sebagai Media Pembelajaran Fisika Reaktor atau Api Rela Membara. Kepala Batan Anhar Riza...

Kebijakan Mutasi JPT Nasional Perluas Peluang Pengembangan Karier ASN Pusat dan Daerah

20200901 Webinar Konsultasi Publik Kebijakan Mutasi JPT Nasional 9 Menteri PANRB Tjahjo Kumolo saat menjadi pembicara dalam Konsultasi Publik Kebijakan Mutasi JPT Nasional: Strategi Pengembangan Karier PNS dalam Manajemen Talenta Nasional, Selasa (01/09).   JAKARTA – Strategi dan instrumen yang tepat dalam implementasi sistem merit dan manajemen aparatur sipil negara (ASN) diharapkan dapat mempercepat pembangunan nasional dan daerah, sekaligus...