Bersama APSC, Tingkatkan Kepemimpinan Pejabat Pengawas Kementerian PANRB

20190923 SDMA Pelatihan Manajemen Kepemimpinan SDM 4 Kepala Biro SDM dan Umum Kementerian PANRB  Sri Rejeki Nawangsasih pada saat membuka acara Pelatihan Kepemimpinan dan SDM di Jakarta, Senin (23/09).   JAKARTA – Keberhasilan reformasi birokrasi ditentukan oleh kemampuan sumber daya manusia (SDM) aparatur dalam menggerakkan roda pemerintahan demi terciptanya birokrasi yang bersih dan akuntabel. Oleh karena itu,...

Goyang Gayo, Gerakan Perbaiki SDM dengan Konsumsi Yodium

cover kipp 2019   JAKARTA – Hasil survei tahun 2006 terdata pengguna garam beryodium masyarakat di Kabupaten Gianyar, Bali, selama lima tahun belum mencapai target. Penggunaan garam yodium terendah ada di Desa Sukawati, yakni 3,8 persen. Kabupaten Gianyar menduduki peringkat pertama balita stunting yaitu sebanyak 40,2 persen, yang berpengaruh pada kualitas sumber daya...

Pasar Pengendali Inflasi Kota Batam Didorong Ikut Kompetisi Inovasi

20190921 Peresmian Pasar TPID Kota Batam 1 Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa saat memberikan arahannya dalam acara peresmian Pasar TPID, di Batam, Kepulauan Rian, Sabtu (21/09).   BATAM - Pemerintah Kota Batam, Kepulauan Riau mengambil langkah nyata untuk mengendalikan dan mengontrol harga bahan pokok. Langkah itu dibuktikan dengan meresmikan Pasar Tim Pengendalian Inflasi Daerah...

Mahasiswa Turut Pantau Penyelenggaraan Pelayanan Publik

20190919 Lapor Goes to Campus Banjarbaru 12 Menteri PANRB Syafruddin saat memberikan kuliah umum di acara LAPOR! Goes to Campus di Universitas Lambung Mangkurat (ULM), Banjarbaru, Kalimantan Selatan, Kamis (19/09).   BANJARBARU - Penyelenggaraan pelayanan publik tidak hanya diawasi oleh Ombudsman RI. Mahasiswa sebagai generasi yang kerap berpikir kritis turut menjadi pengamat dan ikut serta menjaga kualitas pelayanan yang...

Rangkul USAID dan B-Trust, Kementerian PANRB Perkuat Peran LAPOR!

20190923 Yanlik Rakor Sosialisasi SP4N LAPOR 2 Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa dalam Rapat Koordinasi dan Sosialisasi SP4N-LAPOR! bersama B-Trust, USAID CEGAH, dan perwakilan dari kementerian/lembaga, di Kantor Kementerian PANRB, Senin (23/09).   JAKARTA – Aplikasi Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (LAPOR!) terus diperkuat peranannya. Untuk itu, pemerintah melalui Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara...

Wujudkan Kota Layak Investasi, Tangerang Integrasikan 123 Layanan

cover kipp 2019   JAKARTA - Pemerintah Kota Tangerang, Banten terus berusaha meningkatkan kinerjanya untuk menjadi Kota Layak Investasi. Salah satu upayanya adalah dengan memberikan kemudahan melalui Aplikasi Perizinan Online Terintegrasi 123. Sesuai namanya, inovasi yang diinisiasi oleh Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Tangerang ini mengintegrasikan 123 jenis perizinan. Fasilitas perizinan ini dapat diakses...

Duta LAPOR! Siap Gemakan Pengaduan Pelayanan Publik

20190920 Duta LAPOR 2 Duta LAPOR! Kalimantan Selatan M. Ibnu Haikal Jabar dan Maharani Septianti, yang terpilih dalam acara LAPOR! Goes to Campus di Universitas Lambung Mangkurat, Banjarbaru, Kalimantan Selatan, Jumat (20/09).   BANJARBARU - Rangkaian LAPOR! Goes to Campus di Kalimantan Selatan telah usai. Dua mahasiswa telah terpilih menjadi Duta LAPOR! dan siap melangkah untuk menggemakan...

Melalui eGCC, Kementerian PANRB Tingkatkan Kapasitas ASN tentang e-Government

20190923 Indonesia Korea eGCC Capacity Building Program Seoul 1 2019 Indonesia-Korea eGCC Capacity Building Program, di Seoul, Korea Selatan, Senin (23/09).   SEOUL – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) terus berupaya meningkatkan kapasitas Aparatur Sipil Negara (ASN) berkaitan dengan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE). Peningkatan kapasitas ASN ini dilakukan melalui pelatihan e-government yang merupakan salah satu...

Si Dalimu Daliya, Pemantau Kualitas dan Biaya Layanan Rumah Sakit

cover kipp 2019   JAKARTA - Tahun 2018, RSUD Ciawi Kabupaten Bogor mengalami kerugian sebesar Rp 1,5 miliar karena banyak ditemukan biaya perawatan rawat inap yang melebihi biaya seharusnya. Kerugian ini mengakibatkan kurangnya pasokan obat untuk pasien karena ketidakmampuan rumah sakit untuk membayarnya. Berkaca dari hal itu, maka dibuatlah suatu sistem yang tidak hanya...

Perkenalkan Peradaban Islam Lewat Masjid

20190920 Meresmikan Masjid Agung II Batam Sultan Mahmud Riayat Syah 9 Menteri PANRB Syafruddin saat menghadiri sekaligus meresmikan Masjid Agung II Batam, Sultan Mahmud Riayat Syah di Kota Batam, Kepulauan Riau, Jumat (20/09).   BATAM - Wakil Ketua Umum Dewan Masjid Indonesia (DMI) yang juga Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Syafruddin mengatakan selain untuk ibadah, masjid juga dapat digunakan...

Barisan Siap, Satuan Perekat Desa Jambewangi dan Penolong Ibu yang Melahirkan di Tengah Hutan

cover kipp 2019   JAKARTA – Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas) Polri berkolaborasi dengan bidan desa dan warga tepi hutan membangun rumah singgah untuk transit ibu hamil yang akan melahirkan dari tengah hutan. Inovasi ini dinamakan sebagai Barisan Siap (Bhabinkamtibmas Respon Pengaduan Setiap Permasalahan Publik) yang juga berperan menyatukan dan mendamaikan...

Banyuwangi Mall, Wadah Modern bagi UMKM di Ujung Timur Pulau Jawa

cover kipp 2019   JAKARTA - Perkembangan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) seringkali masih disertai dengan permasalahan-permasalahan dasar. Di Kabupaten Banyuwangi, jumlah UMKM yang mencapai 279.706 usaha pun tak luput dari permasalahan terkait permodalan, pemasaran, dan kualitas produk. Untuk mengatasi hal tersebut, Pemkab Banyuwangi menghadirkan banyuwangi-mall.com sebagai wadah bagi para UMKM. Melalui wadah...

Gugus Tugas Gerakan Indonesia Melayani Dekati Masyarakat Melalui Pameran

20190920 Pameran Gerakan Indonesia Melayani 1 Para pengunjung stan Kementerian PANRB dalam kegiatan Pekan Kerja Nyata Revolusi Mental (PKNRM) 2019 melakukan simulasi sistem Computer Assisted Test (CAT) di Banjarbaru, Kalimantan Selatan, Jumat (20/09).   BANJARBARU - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) selaku koordinator Gugus Tugas Gerakan Indonesia Melayani mendirikan pameran bersama empat instansi lainnya dalam...