Era Revolusi Industri 4.0, Perwira Pelayaran Harus Kompetitif

20190627 Perwira Pelayaran 1 Deputi Bidang SDM Aparatur Kementerian PANRB Setiawan Wangsaatmaja saat mengunjungi Politeknik Ilmu Pelayaran (PIP) Semarang, Rabu (26/06).   SEMARANG – Di era revolusi industri 4.0, para perwira pelayaran dituntut meningkatkan kompetensi serta keterampilan agar dapat bersaing secara kompetitif. Mereka harus memberikan kontribusi untuk negara dalam menghadapi persaingan global. “Lulusan ini harus cepat...

Pemanfaatan Teknologi dan Cermin Revolusi Mental dari Kalimantan Selatan

20190626 Gath PMK Banjar 1 Salah satu kegiatan dalam  Gathering Positif Bermedia Sosial yang digagas oleh Kemenko PMK di Banjarbaru, Kalimantan Selatan, Senin (24/06)   BANJARMASIN – Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan terus mengembangkan pemanfaatan teknologi untuk pembangunan ekonomi kreatif. Salah satunya adalah untuk mendukung kemajuan pariwisata, dan perbaikan pelayanan publik. Pemprov Kalsel adalah provinsi pertama yang berkomitmen...

Pengelolaan SIPP dan SP4N untuk Tingkatkan Kepuasan Masyarakat

20190625 Pendampingan Intensif SIPP SP4N LAPOR Riau Kepala Biro Organisasi Provinsi Riau Jonli saat pembukaan acara Pendampingan Intensif Pengelolaan SIPP dan SP4N-LAPOR! di Pekanbaru, Riau, Selasa (25/06).   PEKANBARU – Sistem Informasi Pelayanan Publik (SIPP) dan Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik (SP4N-LAPOR!) merupakan dua kebijakan strategis terkait pelayanan publik digital dan terpadu yang dikeluarkan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur...

Perluas Perspektif, Kementerian PANRB Studi Tiru Budaya Kerja Telkom Indonesia

20190625 Finding The Telkom Group Culture Heroes 2019 Kementerian PANRB melakukan studi tiru budaya kerja ke PT. Telkom melalui acara Finding The Telkom Group Culture Heroes 2019 di Bandung, Senin (24/06).   BANDUNG - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) terus berupaya meningkatkan kualitas pelayanan publik, salah satunya dengan membangun budaya kerja. Untuk memperluas pandangan terkait budaya kerja,...

Seleksi JPT Kementerian PANRB Transparan dan Terbuka

20190626 JPT 1 Peserta seleksi JPT sedang melakukan registrasi di Kantor Kementerian PANRB, Rabu (26/06).   JAKARTA - Seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Madya dan Pratama di lingkungan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) dianggap transparan dan terbuka oleh para peserta tes. Salah satu peserta, Rafles Ngilamele dari Pemerintah Kabupaten Supiori Provinsi...

Komplain Pelayanan Publik Dapat Berujung Ganti Rugi

20190625 SIPP dan SP4N LAPOR 3Kegiatan pendampingan instensif pengelolaan SIPP dan SP4N-LAPOR! bagi Pemprov/Kab/Kota se-Jawa Barat, Selasa (25/06) di Bappeda Provinsi Jawa Barat   BANDUNG - Jika masyarakat merasa dirugikan dalam pelayanan, termasuk pengelolaan pengaduan, dapat mengajukan ganti rugi. Hal tersebut disampaikan Asisten Deputi Perumusan Kebijakan dan Pengelolaan Sistem Informasi Pelayanan Publik Kementerian PANRB M. Imanuddin pada...

Inovasi BNPB Raih Penghargaan PBB, Gerakan Indonesia Melayani Bergaung di Azerbaijan

20190625 UNPSA Syafruddin Menteri PANRB Syafruddin (dua dari kanan) saat menjadi keynote speaker pada acara UNPSA 2019 di Heydar Aliyev Center, Baku, Azerbaijan, Senin (24/06).   BAKU – Inovasi pelayanan publik dari Indonesia milik Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menorehkan prestasi pada United Nations Public Service Award (UNPSA) 2019 yang diadakan Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB). Dengan...

25 Peserta Ikuti Seleksi Penulisan Makalah JPT Madya dan Pratama

20190626 Seleksi JPT 2019 Sebanyak 25 dari 26 peserta seleksi terbuka JPT Madya dan Pratama di lingkungan Kementerian PANRB melaksanakan tes penulisan makalah, di Kantor Kementerian PANRB, Rabu (26/06).   JAKARTA – Sebanyak 25 dari 26 peserta mengikuti tes penulisan makalah pada seleksi terbuka JPT Madya dan Pratama di lingkungan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara...

Indonesia Unjuk Gigi Capaian Pelayanan Publik di Azerbaijan

20190625 Kementerian PANRB UNPSF Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa dalam acara United Nations Public Service Forum (UNPSF) di Heydar Aliyev Center, Baku, Azerbaijan, Selasa (25/06).   BAKU – Banyaknya capaian pada sektor pelayanan publik di Indonesia menunjukkan keseriusan pemerintah dalam optimalisasi pelayanan publik menuju kelas dunia. Dalam acara United Nations Public Service...

Pelayanan Publik Indonesia Kembali Raih Penghargaan PBB

20190624 UNPSA Georgia 3 Menteri PANRB Syafruddin didampingi Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa, Sestama BNPB Dody Ruswandi dan inovator Yayasan PetaBencana.id Mahardika Fadmastuti saat menerima United Nations Public Service Award (UNPSA) 2019 di Baku, Azerbaijan, Senin (24/06). BAKU – Inovasi pelayanan publik dari Indonesia kembali menorehkan prestasi di kancah internasional. Setelah sistem Early Diagnosis...

Provinsi Lampung akan Terhubung LAPOR!

20190626 Kunjungan Wakil Gubernur Provinsi Lampung 6 Plt. Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB menerima kunjungan Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim di Jakarta.    JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menyambut baik Pemerintah Provinsi Lampung berkomitmen untuk mengembangkan sistem penanganan pengaduannya dengan Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional - Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online...

Tingkatkan Pelayanan Publik, Kementerian PANRB Perkuat Kerjasama dengan Georgia

20190627 Pertemuan dengan Minister of Justice Georgia HE Thea Tsulukiani 1 Menteri PANRB Syafruddin saat bertemu dengan Minister of Justice Georgia HE Thea Tsulukiani di Tbilisi, Selasa (25/06).   TBILISI - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Syafruddin melakukan kunjungan kerja ke Georgia untuk memperkuat kerjasama terkait peningkatan kualitas pelayanan publik. Saat bertemu dengan Menteri Hukum Georgia Thea Tsulukiani, Menteri...

Kementerian PANRB akan Bentuk Satgas Anti Narkoba

20190621 Reform Corner 2 Kepala Bidang Penegakan Disiplin SDM Aparatur Kementerian PANRB Rosdiana dalam Reform Corner ke-39  di Kantor Kementerian PANRB, Jumat (21/06).    JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) berkomitmen untuk memberantas narkoba. Hal ini ditunjukkan dengan akan dibentuknya satuan tugas (satgas) anti narkoba di lingkungan Kementerian PANRB. “Kita...