Pemerintah Diminta Percepat Penyelesaian RPP Manajemen PNS

20160502 bersama seusai FGD JAKARTA – Pelaksanaan Undang-Undang No. 5/2014 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN) belum bisa optimal, karena ada dua peraturan pelaksanaannya belum terbit. Kedua peraturan dimaksud yakni PP tentang Manajemen PNS dan PP mengenai Manajemen PPPK. Untuk mendorong penyelesaian dan penetapan peraturan pelaksana UU ASN, Tim Independen Reformasi Birokrasi Nasional (TIRBN)  memandang...

Papua Barat Diminta Segera Bangun Pelayanan Terpadu

IMG 20160502 WA0010 Menteri Yuddy melepas ID card dan menyerahkan sertifikat‎ kepada perwakilan peserta magang dari pegawai ASN Papua barat, Senin (02/05)   JAKARTA – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Yuddy Chrisnandi mengatakan, sebagian besar dari 13 kabupaten/kota di wilayah Papua Barat belum memiliki pelayanan terpadu satu pintu. Karena itu,...

Polisi Perlu Kedepankan Teknologi Baru

f14ed187 8b7d 4ba1 bd2d 58de1a87a84b  Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi menyalakan api sebagai lambang semangat di Akadami Kepolisian (AKPOL) Semarang, Jumat (29/04).   SEMARANG - Melihat pekerjaan polisi yang semakin kompleks, dan kejahatan-kejahatan yang semakin hari semakin canggih saja dalam melakukan aksinya. Oleh karena itu perlu adanya teknologi baru yang digunakan polisi kedepannya. Hal ini disampaikan...

SAR Diminta Petakan Penanganan Bentuk Bencana

20160428 beri pengarahan Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi memberikan pengarahan kepada petugas SAR Semarang, dalam kunjungannya Kamis (28/04)   SEMARANG – Badan SAR Nasional (Basarnas) Jawa Tengah diminta untuk melakukan pemetaan penanganan semua bentuk kondisi kerawanan bencana. Menurut Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Yuddy Chrisnandi, hal tersebut perlu dilakukan agar terukur....

Perlu Debirokratisasi Pelayanan Publik

20160429 Kantah Semarang3 Menteri Yuddy (kiri) didampingi Deputi Pelayanan Publik Diah Natalisa (kanan) memberikan pengarahan kepada Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Semarang    UNGARAN - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Yuddy Chrisnandi mengatakan bahwa perbaikan pelayanan publik tengah mendapat sorotan saat ini. "Presiden meminta supaya pelayanan lebih cepat, tidak ada lagi pungli,...

PIP Kota Semarang Patut Ditiru

bf33d70f 50a0 40f8 a491 eda0baf8b20b SEMARANG-Deputi Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Diah Natalisa, meminta kepada instansi pemerintah, khususnya pemerintah daerah, patut meniru pelayanan publik yang bagus dan mengembangkannya di daerah masing-masing. Hal tersebut disampaikan Diah saat blusukan ke Kantor Pusat Informasi Publik Kota Semarang. Kamis (28/04). "Layanan dan keterbukaan informasi publik...

Banyak Masalah Pelayanan Publik, Presiden: Praktek Percaloan, Pungli, Berbelit Harus Hilang

20160428 Ratas yanlik Presiden Jokowi memimpin rapat terbatas tentang pelayanan publik, di kantor Presiden, Jakarta, Kamis (28/4) sore. (Foto: Deni S/Humas) JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan, pemerintah sudah tidak bisa menunda lagi reformasi peningkatan pelayanan publik di dalam situasi kompetisi dan situasi persaingan antar negara merebut investasi sekarang ini. Hal ini dibuktikan...

Kunjungi Polresta Magelang, Yuddy : Negara Hadir Berikan Rasa Aman

20160429 Polresta Magelang 2  Menteri Yuddy saat di Posko Pengungkapan Kasus Penembakan yang Diduga Menggunakan Senapan Angin di Polresta Magelang, Jumat (29/04). MAGELANG - Maraknya kasus penembakan dengan senjata angin di Magelang Jawa Tengah, mendorong Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Yuddy Chrisnandi mengunjungi Polresta Magelang, di sela-sela kunjungan kerjanya ke Jawa...

Bentuk Tim Khusus, Presiden Minta Semua Pelayanan Publik Dalam Hitungan Jam

20160428 Pak Seskab 3 Seskab Pramono Anung menyampaikan keterangan pers terkait hasil rapat terbatas, di kantor Presiden, Jakarta, Kamis (28/4) petang. (Foto: Deni S/Humas)   JAKARTA - Guna menghilangkan praktik-praktik yang menghambat, Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menginstruksikan dibentuknya Tim Khusus dalam rangka untuk meningkatkan pelayanan publik. Sebelumnya saat rapat terbatas Presiden Jokowi menyebut pelayanan...

Jemput Bola ke Daerah untuk Percepat Reformasi Birokrasi

20160428 pukul gong Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Yuddy Chrisnandi didampingi Deputi bidang Kelembagaan dan Tata Laksana Rini Widyantini dan Asisten Sekda Provinsi Jateng memukul gong sebagai tanda pembuka Forum Komunikasi, Koordinasi, dan Konsultasi PANRB (FORK3PANRB) di Semarang, Kamis (28/04).   SEMARANG – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi...

Pangkas Organisasi Pemerintah Daerah yang Gemuk

806786d5 6ced 42cb 8b8c 4c531b3101ab SEMARANG - Untuk mengoptimalkan kinerja pemerintahan daerah serta dalam rangka memacu reformasi birokrasi, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi (PANRB), Yuddy Chrisnandi, meminta jajaran pemerintah daerah untuk memangkas organisasi pemerintah daerah yang gemuk. "Lakukan evaluasi dan pangkas organisasi yang gemuk. Salah satu penyebab besarnya belanja aparatur pemerintah daerah dikarenakan organisasinya over...

Pemda Mengaku Coaching Clinic Sangat Efektif

20160428 coaching clinic1 SEMARANG – Para peserta Forum Komunikasi, Koordinasi dan Konsultasi PANRB (FORK3PANRB) mengakui penyelenggaraan acara tersebut sangat efektif. Selain mendapat informasi langsung dari pimpinan tertinggi Kemenetrian PANRB, mereka dapat langsung berkonsultasi secara teknis dengan narasumber yang memang dibutuhkan. Konsultasi itu didapat dalam bagian akhir dari acara FORK3PANRB, yakni Coaching clinic yang dibagi menjadi empat desk,...

Ketimpangan Kualitas PNS Antar Daerah harus Dihilangkan

20160428 pidato1 Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi dalam pembukaan FKKKPANRB di Semarang, Kamis (28/04) SEMARANG – Pemerintah sudah tidak bisa lagi mentoleransi PNS yang asal kerja. Setiap PNS saat ini dituntut untuk memberikan kontribusi kinerja yang jelas dan terukur kepada organisasinya. “Dengan profesionalisme yang baik ini, akan terwujud standardisasi kompetensi sehingga untuk jabatan...