Juri Putuskan 24 Kandidat Anugerah ASN 2021 Melaju ke Tahap Wawancara

20211202 Pengumuman Hasil Seleksi Verifikasi Lapangan Anugerah ASN 2021   JAKARTA – Dewan Juri Anugerah Aparatur Sipil Negara (ASN) Tahun 2021 telah menetapkan 24 kandidat yang lolos dalam seleksi tahap Verifikasi Lapangan. Kandidat yang lolos akan melaju ke tahap Presentasi dan Wawancara di hadapan Dewan Juri yang terdiri dari akademisi, praktisi, profesional dan/atau pemerhati manajemen SDM. Pada tahap wawancara,...

Kementerian PANRB Siapkan Strategi Percepatan Reformasi Birokrasi Daerah

20211201 Kementerian PANRB Siapkan Strategi Percepatan Reformasi Birokrasi Daerah 1 Deputi Bidang Reformasi Birokrasi, Akuntabilitas Aparatur, dan Pengawasan Kementerian PANRB saat menjadi narasumber dalam acara Seminar Nasional Reformasi Birokrasi, di Jakarta, Rabu (01/12).   JAKARTA – Pelaksanaan reformasi birokrasi di daerah masih menyisakan beragam pekerjaan rumah yang harus segera diselesaikan. Deputi bidang Reformasi Birokrasi, Akuntabilitas Aparatur, dan Pengawasan Kementerian Pendayagunaan...

Imbauan Kementerian Kesehatan untuk Masyarakat Jelang Nataru

20211130 Imbauan Kementerian Kesehatan untuk Masyarakat Jelang Nataru   JAKARTA - Menjelang perayaan Hari Natal tahun 2021 dan Tahun Baru 2022 (nataru), masyarakat diminta tidak merayakannya secara besar-besaran mengingat kondisi pandemi COVID-19 yang tengah melanda Indonesia dan dunia. Untuk mencegah kembali melonjaknya kasus akibat virus Corona di tanah air dan mengantisipasi ancaman gelombang ketiga, pemerintah mengimbau masyarakat untuk mengurangi...

Berlaku Mulai 29 November, Inilah Edaran Satgas COVID-19 tentang Perjalanan Internasional Saat Pandemi

20211129 Berlaku Mulai 29 November Inilah Edaran Satgas COVID 19 tentang Perjalanan Internasional Saat Pandemi   Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 menerbitkan Surat Edaran (SE) Nomor 23 Tahun 2021 tentang Protokol Kesehatan Perjalanan Internasional pada Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19). “Surat Edaran ini berlaku efektif mulai tanggal 29 November 2021 sampai dengan waktu yang ditentukan kemudian,” ditegaskan dalam SE yang ditandatangani Ketua Satgas Suharyanto ini. Sejumlah...

Komitmen Hingga Pola Pikir, Penyebab Belum Optimalnya Reformasi Birokrasi

20211201 Seminar Nasional Reformasi Birokrasi 4Menko Polhukam Mahfud MD dalam acara Seminar Nasional Reformasi Birokrasi di Jakarta, Rabu (01/12).   JAKARTA – Belum optimalnya implementasi reformasi birokrasi disebabkan beberapa faktor. “Permasalahan yang menyebabkan implementasi reformasi birokrasi belum optimal, diantaranya adalah pola pikir birokrat dan komitmen pimpinan,” ujar Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud...

Selain Akademik, Kecerdasan Emosional Peserta Jadi Penilaian dalam Seleksi CPNS

20211129 Psikotes CPNS Kementerian PANRB T.A 2021 10 Suasana pelaksanaan psikotes bagi CPNS Kementerian PANRB, di Jakarta, Senin (29/11).    JAKARTA – Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tidak hanya menilai kecerdasan akademik semata, melainkan faktor lain seperti kecerdasan emosional. Setiap peserta seleksi CPNS Kementerian PANRB yang lolos pada tahap Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) akan menjalani serangkaian Seleksi...

Cegah Masuknya Varian Omicron, Pemerintah Perketat Pintu Masuk Negara

20211129 Cegah Masuknya Varian Omicron Pemerintah Perketat Pintu Masuk Negara Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan, Menkes Budi Gunadi Sadikin, Ketua Satgas COVID-19 Suharyanto, dan Epidemiologi FKM UI Iwan Ariawan dalam Keterangan Pers mengenai Respons Pemerintah Dalam Menghadapi Varian Omicron, Minggu (28/11/2021), secara virtual. (Sumber: Tangkapan Layar)   Menyikapi perkembangan penyebaran Varian Omicron (B.1.1.5.2.9) yang telah terdeteksi di 13 negara dan...

Luhut: Penerapan PPKM Jawa-Bali Cukup Terkendali

20211201 Luhut Penerapan PPKM Jawa Bali Cukup Terkendali Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan (Foto: Humas Setkab/Rahmat)   Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan menyampaikan bahwa pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) yang dilaksanakan di Jawa-Bali cukup terkendali. Hal ini ditunjukkan dengan jumlah kasus COVID-19  yang terus terjaga pada tingkat yang cukup rendah sementara kasus...

MPP Percepat Investasi Wisata dan Kilang Minyak di Kepulauan Selayar

20211129 Peresmian MPP Kabupaten Kepulauan Selayar 8 Pemukulan gong sebagai penanda diresmikannya MPP Kabupaten Kepulauan Selayar oleh Plt. Asisten Deputi Koordinasi Pelaksanaan Kebijakan dan Evaluasi Pelayanan Publik Wilayah III Kementerian PANRB Muhammad Yusuf Kurniawan, Kab. Kepulauan Selayar, Sulawesi Selatan, Senin (29/11).   KEPULAUAN SELAYAR –  Hari jadi Kabupaten Kepulauan Selayar ke-416 tahun, ditandai dengan peresmian Mal Pelayanan...

Selayar Jadi MPP Pertama di Wilayah Kepulauan

20211129 MPP Kabupaten Kepulauan Selayar 1 Suasana di MPP Kabupaten Kepulauan Selayar, Sulawesi Selatan.   KEPULAUAN SELAYAR – Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Kepulauan Selayar siap diresmikan pada Senin, 29 November 2021. MPP ini menjadi yang pertama di wilayah kabupaten atau kota yang berbentuk kepulauan. Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB)...

Telusuri Karakter Kandidat CPNS Melalui Wawancara dan Diskusi Kelompok

20211130 Wawancara Psikotest 12Suasana diskusi kelompok dan wawancara dengan psikolog bagi para pelamar calon pegawai negeri sipil (CPNS) T.A 2021 di Kementerian PANRB, Jakarta, Selasa (30/11).   JAKARTA – Rangkaian seleksi kompetensi bidang (SKB) bagi para pelamar calon pegawai negeri sipil (CPNS) T.A 2021 di Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB),...

Kontribusi Anggota Korpri Jadi Modal Indonesia Terus Tumbuh

20211129 Upacara Peringatan HUT Korpri 5 Plt. Sekretaris Kementerian PANRB Rini Widyantini saat memberikan amanat dalam upacara peringatan HUT ke-50 Korpri di lingkungan Kementerian PANRB secara daring, Senin (29/11).   JAKARTA – Gempuran pandemi Covid-19 menuntut kerja sama semua pihak agar Indonesia dapat terus berdiri kokoh. Modal utama untuk menopang Indonesia tetap tangguh dan tumbuh, salah...

Kemampuan Bahasa Inggris Modal Awal Pemerintahan Berkelas Dunia

20211128 Tes TOEFL CPNS 2021 5 Kepala Biro SDM dan Umum Kementerian PANRB Sri saat membuka Tes TOEFL di Kementerian PANRB, Jakarta, Minggu (28/11).   JAKARTA – Penguasaan bahasa asing, salah satunya Bahasa Inggris, merupakan modal awal untuk menuju pemerintahan berkelas dunia. Melalui tes TOEFL pada rangkaian seleksi kompetensi bidang (SKB) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS)...