Libur Pilkada, Pelayanan Publik harus Tetap Berjalan

layanan kesehtan JAKARTA - Kementerian Pendayagunaavn Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menerbitkan Surat Edaran No. B/3824/M.PAN-RB/11/2015 tertanggal 27 November perihal Pelaksanaan Hari Libur Nasional pada 9 Desember 2015 yang berkenaan dengan Pemungutan Suara Pemilihan Umum Kepala Daerah. Namun demikian, Kepala Biro Hukum,  Komunikasi dan Informasi Publik Kementerian PANRB Herman Suryatman menghimbau, agar...

Wakili Presiden, Yuddy Hadiri Launching SIM Online

20151206 SIM online‎ JAKARTA - Kepolisian Republik Indonesia meluncurkan Surat Ijin Mengemudi (SIM) Online dan Program Sehari Bersama Polisi Lalu Lintas di Parkir Timur Senayan, Jakarta, Minggu (6/12). Acara ini dihadiri sejumlah pejabat negara seperti Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Yuddy Chrisnandi yang mewakili Presiden Joko Widodo, Menteri Koordinator Bidang...

Penilaian BPK Bukan Tujuan, Tapi Kewajiban

IMG 20151205 090640 LAMPUNG - Penilaian laporan keuangan dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) bukanlah merupakan prestasi. Jika diberikan predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP), hal tersebut memang sebuah kewajiban untuk memperolehnya. "Penilaian laporan keuangan yang baik bukanlah tujuan karena ASN memang harus mempertanggungjawabkan keuangan. Itu adalah kewajiban," ujar Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB)...

Cerita Yuddy tentang Sapi di Gorontalo dan CPNS

terima telepon warga Menteri Yuddy menelpon Menteri Pertanian terkait dengan pengembmangan sapi di Gorontalo GORONTALO - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) memiliki cerita ketika mengunjungi Kabupaten Gorontalo Utara.  Dia mengatakan, awalnya dia merasa pusing saat perjalanan dari Kota Gorontalo menuju Kabupaten Gorontalo Utara, yang jalannya berbelok-belok. Dia sempat berpikir untuk kembali...

Peningkatan Status Harus Diikuti Peningkatan Kualitas

20151205 STAIN lampung Menteri Yuddy memberikan kuliah umum di Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Jurai Siwo Lampung, Sabtu (05/12). LAMPUNG - Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Jurai Siwo mengajukan peningkatan status menjadi Institut Agama Islam Negeri beberapa waktu lalu. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Yuddy Chrisnandi didampingi Deputi Bidang...

Buka Munas Korpri VIII, Yuddy Apresiasi Pengabdian Korpri

20151204 Munas Korpri JAKARTA - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Yuddy Chrisnandi membuka Musyawarah Nasional Korps Pegawai Republik Indonesia  (Korpri) Ke-VIII Tahun 2015 yang diselenggarakan di Hotel Mercure, Jakarta, Jumat (4/12). Acara tersebut diikuti oleh 787 peserta yang mewakili kepengurusan tingkat nasional, kementerian, dan lembaga. Dalam acara tersebut, Yuddy memberikan apresiasi...

‎Yuddy Optimis Gorontalo Bisa Bangun Eiffel

Bersama Gubernur Rusli Hab Menteri Yuddy bersama Gubernur Gorontalo Ruslie Habibie, Rabu (02/12)   GORONTALO - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Yuddy Chrisnandi mengingatkan kepada seluruh jajaran aparatur sipil negara (ASN) Kota Gorontalo mengenai pentingnya revolusi mental. Karena menurutnya, keberadaan ASN  ditujukan untuk membantu memberikan kemakmuran masyarakat.    "Revolusi mental ingin ingatkan...

Menteri Yuddy Terus Ingatkan Aparatur Negara Jaga Netralitas

20151205 Kunker Lampung 5 Menteri Yuddy saat audensi dengan ASN Kota Metro Lampung di Kantor Walikota Metro, Sabtu (05/12). LAMPUNG - Pemilu kepala daerah serentak semakin dekat. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Yuddy Chrisnandi tak henti-hentinya mendorong aparatur negara untuk menjaga netralitas. "Saya diamanatkan Presiden untuk mengingatkan pada ASN, termasuk TNI dan...

Menteri Yuddy : Indonesia Jangan Jadi Yunani

IMG 20151204 105549 JAKARTA - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Yuddy Chrisnandi mengatakan Indonesia tidak boleh seperti Yunani. Negara tersebut bangkrut karena terlalu banyak berhutang demi membayar gaji aparatur sipilnya. "Kita tidak ingin seperti Yunani yang belanja negaranya mencapai 70 persen. Dia harus membayar pegawainya secara reguler dengan berhutang pada Negara...

Menteri PANRB Saksikan Pemasukan Mimpi Masyarakat Gorontalo Dalam EKW

menpan saksikan penandatangan EKW Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi menyaksikan penandattanganan Pemasukan Mimpi Kota Gorontalo dalam Ekspedisi Kapsul Waktu di rumah dinas Gubernur Gorontalo, Selasa (1/12) malam. Yuddy mengapresiasi ekspedisi tersebut dan berharap mimpi-mimpi kota Gorontalo dapat tercapai untuk menjadikan Indonesia khususnya Gorontalo menjadi kota mandiri dan sejahtera.   GORONTALO-Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi...

Wapres : Masyarakat harus Jadi Bagian Program Kesehatan Nasional

IMG 20151206 073735   Wakil Presiden dan Ny. Mufida Jusuf Kalla didampingi Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Puan Maharani, dan Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi, menghadiri peringatan Hari Kesehatan di Silang Monas Jakarta, Minggu (06/12) pagi.   JAKARTA - Wakil Presiden Jusuf Kalla dan Ibu Mufida Jusuf Kalla didampingi beberapa Menteri Kabinet Kerja,...

‎Menteri Yuddy Nilai Pelayanan Publik Gorontalo Baik

Tinjau Polda Menteri Yuddy meninjau pelayanan di Kepolisian Polda Gorontalo, rabu (02/12)   GORONTALO - Usai melakukan kunjungan kerja ke Kota Manado, Sulawesi Utara, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Yuddy Chrisnandi langsung mengunjungi kantor pelayanan di Provinsi Gorontalo. Di Gorontalo, Yuddy mengunjungi sejumlah tempat pelayanan publik. Tempat pertama yang dikunjungi...

Pemerintah Apresiasi Program JKK dan JKM PT Taspen

salami Dirut taspen  Wapres Jusuf Kalla didampingi Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi menyalami peneriman JKK dan JKM serta Dirut PT Taspen Iqbal Latanro   SURABAYA - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), Yuddy Chrisnandi, mengapresiasi penyerahan pembayaran jaminan kecelakaan kerja (JKK) dan jaminan kematian (JKM) serta tabungan hari tua (THT) kepada lima pegawai...