Presiden : Jangan Pernah Lelah Mencintai Indonesia

20151110 080329 SURABAYA - Upacara peringatan Hari Pahlawan Tahun 2015 tingkat nasional dilaksanakan di Tugu Pahlawan Surabaya dengan Inspektur Upacara Presiden Joko Widodo (10/11). Upacara berlangsung haru dan hidmat, diawali dan diakhiri dengan salam kebangsaan. Pada kesempatan tersebut, Presiden menyampaikan amanat bahwa tanggal 10 November 1945, rakyat bersatu untuk bertempur dalam pertempuran terberat...

‎Yuddy Terjunkan Pejabat Eselon I untuk Evaluasi Pelayanan Bandara dan Pelabuhan

20150908 MENPAN di BC Semarang Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi   JAKARTA – Selain melakukan evaluasi terhadap 57 kabupaten/kota, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) membentuk Tim Pelaksana Evaluasi Pelayanan Publik Tertentu  yang dipimpin para Deputi dan Staf khusus. Unit-unit pelayanan publik utama itu nantinya akan menjadi role model, yang menjadi lokomotifnya. Tim...

Prof. Yuddy : Gerakan Nasional Revolusi Mental Menuntut Keteladanan

yuddy dan guru besar undip 071115 Prof. Dr. Yuddy Chrisnandi bersama para Guru Besar Universitas Diponegoro, Sabtu (07/11)    SEMARANG - Upaya mengimplementasikan revolusi mental memang tidak semudah mengucapkan, karena kunci utamanya adalah keteladanan. Tetapi karena revolusi mental ini menyangkut banyak sekali bidang kehidupan, maka diperlukan keteladanan dari berbagai elemen masyarakat. Demikian antara lain ditegaskan Menteri PANRB...

Yuddy Dampingi Peserta Pelatihan Revolusi Mental Hingga Usai

IMG 20151106 WA0016 640x480 JAKARTA - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), Yuddy Chrisnandi, mendampingi secara penuh para peserta Pelatihan Revolusi Mental Aparatur Sipil Negara Kementerian dan Lembaga yang diselenggarakan di Gedung Menara 165, Jakarta (06/11). Para peserta pelatihan yang terdiri dari pjabat pimpinan tinggi madya dari lintas kementerian dan lembaga didorong untuk...

Inovasi Pelayanan Publik Bisa Dongkrak EoDB

sosialisasi sinovik utk BUMN 091115 Deputi Pelayanan Publik Mirawati Sudjono dalam sosialisasi kompetisi inovasi pelayanan publik 2016 untuk BUMN, Senin (09/11) JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) kembali melakukan Sosialisasi Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2016 kepada pimpinan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) di Jakarta (9/11). Perusahaan plat merah ini diharapkan mengikut...

Sehari Bersama Prof. Yuddy Chrisnandi di Undip

IMG 20151107 WA0025 640x425  Prof. Dr. Yuddy Chrisnandi saat memberikan kuliah umum mahasiswa program S3 di Universitas Diponegoro Semarang, Sabtu (07/11)   SEMARANG - Sabtu, (07/11) Menteri Yuddy Chrisnandi seharian beraktivitas di Universitas Diponegoro (Undip) Semarang. Tetapi agenda kali ini bukan blusukan ke tempat-tempat pelayanan publik seperti agenda kegiatan biasanya saat berkunjung ke daerah. Setiba...

Authentic Leadership, Ujung Tombak Revolusi Mental

20151106 MENTERI Pelatihan Revolusi Mental Lintas K L di menara 165 3 JAKARTA – Menjalankan program revolusi mental tidak semudah seperti apa yang diharapkan dan dibayangkan. Jika menunggu waktu, tentu perlu waktu yang panjang dan membutuhkan sosialisasi dalam jangka waktu yang lama. "Kalau kita menunggu waktu, tentu perlu waktu yang panjang. Untuk itu, ujung tombak dalam melaksanakan revolusi mental adalah authentic leadership,"...

Pemeriksaan di Bandara Jangan Korbankan Pelayanan

yuddy di bandara soeta 081115  Menteri Yuddy memberikan pengarahan kepada pengelola Bandara Soekarno Hatta, Minggu, (08/11) JAKARTA - Sesaat setelah mendarat di Bandara Soekarno Hatta, Minggu (08/11) siang, Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi disambut jajaran manajemen Bandara Soeta di terminal kedatangan 2. Dalam waktu bersamaan, Deputi Pelayanan Publik Kementerian PANRB tengah melakukan evaluasi pelayanan publik di...

Dongkrak Rangking, Undip Teken MoU dengan Kementerian PANRB

PhotoGrid 1446889854473 640x525 SEMARANG - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Yuddy Chrisnandi menandatanganani MoU kerjasama dengan Rektor Universitas Diponegoro Yos Johan Utama di Semarang Sabtu, (07/11). Kerjasama itu dilakukan untuk meningkatkan kapasitas Undip yang saat ini berada di rangking 701 dunia, dengan harapan bisa naik ke posisi kurang dari 500. Menteri mengatakan,...

Anak Muda Indonesia Mampu Membangun Aplikasi kelas Dunia 1X24 Jam

20151106 Ainun Najib 1 JAKARTA - Kemampuan dalam bidang informasi dan teknologi Indonesia tidak kalah dengan negara-negara lain, bahkan dengan negara maju sekelas Amerika dan Singapura sekalipun. Banyak anak muda Indonesia yang memiliki talenta di atas rata-rata dalam penguasaan informasi dan teknologi yang diakui di pentas global dan bekerja di berbagai perusahaan kelas dunia seperti...

Pemimpin Otentik Versi Kang Yuddy

Profil Menteri Yuddy Mungkin orang belum lupa, ada kejadian menarik saat paripurna DPR RI tentang penggunaan hak angket terhadap kebijakan pemerintah menaikkan harga BBM yang digelar 24 Juni 2008. Saat itu, dinamika politik demikian tinggi di DPR antara partai partai pendukung kebijakan kenaikan BBM oleh pemerintah SBY-JK dengan partai yang menolak. Hasilnya, dari 360 anggota...

IBSW: Wajar Dua Survey Unggulkan Kinerja Menteri PANRB

20151105 LSJ 3 640x475 JAKARTA – Chairman Indonesia Bureaucracy and Service Watch, Nova Andika, menilai wajar jika dua survey kepuasan publik yang digelar menandai setahun kinerja pemerintahan mengunggulkan kinerja lima menteri, di antaranya menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), Yuddy Chrisnandi. “Itu artinya survey yang digelar tersebut datanya valid,” kata Nova dalam...

Barometer Kemudahan Berusaha, DKI Diminta Perbaiki Pelayanan Publik

20151105 Menteri Yuddy Buka Kompetisi Inovasi Yanlik di Balaikota Jkt JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) mendorong Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk terus meningkatkan kinerja dan akuntabilitas. Selain itu, kualitas pelayanan publik juga perlu ditingkatkan agar menjadi barometer kemudahan berusaha (ease of doing business) bagi investor yang akan menanamkan modalnya di Indonesia. ”Trennya selalu...