Perlu Sinergi Wujudkan E-government

IMG 20151008 WA0011 Rahmat Fajri dalam lokakarya uji publik Rancangan Perpres sistem pemerintahan berbasis elektronik, di Serang, Banten (08/10) SERANG - Pemanfaatan sistem elektronik untuk mendukung penyelenggaraan administrasi pemerintahan dan pelayanan publik harus dioptimalkan. Berbagai indikator ketidakoptimalan dalam penyelenggaraan Sistem Pemerintah Berbasis Elektronik (SPBE) harus segera diatasi. Asisten Deputi Perumusan Kebijakan Koordinasi Pelaksanaan Kebijakan...

ASN Wajib Isi e-Kinerja

20151008 Rakor TKB di Batam 6 BATAM – Deputi Bidang SDM Aparatur Setiawan Wangsaatmaja mendukung penerapan sistem ini, e-kinerja untuk mengukur dan memastikan kinerja harian pegawai aparatur sipil negara (ASN). Dengan penerapan sistem ini, semua penilaian kinerja dapat dimasukkan dan dilihat secara riil. Dengan penerapan sistem elektronik ini, aksesnya tentu lebih dimudahkan karena dapat digunakan dimanapun....

Diwajibkan, Daerah Antusias Ikuti Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik

IMG 20151007 WA0000 JAKARTA - Hari ketiga Sosialisasi Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2016 oleh disambut antusias oleh para peserta dari 117 perwakilan pemerintah provinsi, kabupaten dan kota wilayah Bangka Belitung, Papua Barat, Nusa Tenggara Timur, Kalimantan Timur, Aceh, dan Jawa Tengah. Dalam kesempatan itu, Deputi Pelayanan Publik  Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi...

Yuddy Dorong 7 Kementerian Segera Canangkan ZI

20151006 Pencanangan ZI di Kemdikbud JAKARTA – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Yuddy Chrisnandi menyampaikan apresiasi kepada Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan yang telah mencanangkan pembangunan zona integritas di lingkungan Kemendikbud. Yuddy berharap seluruh pegawai di Kemendikbud memiliki komitmen yang kuat mewujudkan wilayah bebas dari korupsi (WBK). Hal tersebut diungkapkan Yuddy Chrisnandi dalam acara...

Pelayanan Publik Tak harus Seragam

IMG 20151008 WA0003 Deputi Pelayanan Publik Mirawati Sudjono JAKARTA - Penyelenggaraan Sosialisasi Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2016 di hari keempat, (Kamis, 8/10), disambut dengan antusiasme peserta yang ingin mengetahui seluk beluk kompetisi dan mengedepankan inovasi pelayanan publik di instansinya. Sebanyak 107 perwakilan dari Propinsi, Kabupaten, dan Kota wilayah Maluku Utara, Sulawesi Barat, Sulaeesi...

Sambangi Polda Jateng, Yuddy Pastikan Pelayanan Tetap Berjalan ‎

IMG 20151006 184800 Menteri Yuddy didampingi Kapolda Jateng Irjen Pol Nur Ali meninjau bekas-bekas kebakaran gedung Mapolda Jatenh, Selasa (06/10) SEMARANG - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Yuddy Chrisnandi mengunjungi Mapolda Jawa Tengah di Semarang untuk memastikan pelayanan tetap berlangsung  pasca kebakaran yang terjadi beberapa hari lalu. Yuddy tiba di kantor...

Otda Buka Ruang Inovasi Pelayanan Publik

20151006 Buka Sosialisasi Kompetisi Inov Yanlik JAKARTA - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), kembali menyelenggarakan Sosialisasi Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2016 di hari kedua pada Selasa (6/10). Pada sosialisasi hari ini, acara tersebut dihadiri oleh 112 perwakilan Provinsi, Kabupaten, dan Kota dari DKI Jakarta, Jawa Barat, Nusa Tenggara Barat, Kalimantan Selatan, Sulawesi Utara,...

Inilah PP Jaminan Kecelakaan Kerja Dan Jaminan Kematian Bagi Pegawai ASN

PNS lho  Oleh: Humas ; Diposkan pada: 7 Oct 2015 JAKARTA - Dengan pertimbangan untuk melaksanakan ketentuan Pasal 92 ayat (4) dan Pasal 107 Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN), Presiden Joko Widodo pada tanggal 16 September 2015 telah menandatangani Peraturan Pemerintah Nomor 70 Tahun 2015 tentang Jaminan Kecelakaan Kerja dan Jaminan...

Jayapura Siap Ikut Kompetisi, Biak Koordinasi Dulu

20151006 peserta sosialisasi JAKARTA - Pemerintah Kota (Pemkot) Jayapura sudah menyiapkan proposal untuk mengikuti Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2016 mendatang. Sementara Pemkab Biak masih akan berkoordinasi dengan Pemprov Papua. Kepala Bagian Organisasi dan Tata Laksana Kota Jayapura, Mina Ewaromi, mengatakan bahwa saat ini pihaknya sudah siap untuk ikut berkompetisi dalam Kompetisi Inovasi Pelayanan...

Pemerintah akan Rekrut 100 GPR

IMG 20151005 203201 JAKARTA - Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara mengatakan, pemerintah akan merekrut tenaga humas pemerintah (Government Public Relation). Pasalnya banyak keberhasilan yang sudah dilakukan pemerintah tetapi tidak tersampaikan dengan baik kepada publik. Salah satu cara untuk memperbaiki cara komunikasi agar lebih terintegrasi adalah dengan melaksanakan penempatan GPR yang langsung mendukung aktivitas komunikasi...

Tak Satu pun Pejabat Tersisa, Saat Yuddy Sidak di Kantor Walikota Semarang

20151007 090525 Menteri Yuddy ditemui oleh security, saat melakukan sidak di kantor Walikota Semarang, Rabu (07/10) pagi SEMARANG – Setelah kemarin mengunjungi Mapolda Jawa Tengah, Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi menyempatkan diri untuk menyambangi Kantor Walikota Semarang, sebelum bertolak ke Jakarta, Rabu (07/10) pagi. Namun betapa terkejutnya, karena dalam kunjungan yang tidak diagendakan...

15 Kandidat Deputi Pelayanan Publik Ikut Tes Penulisan Makalah

20151006 PENULISAN MAKALAH YANLIK JAKARTA – Lima belas peserta seleksi terbuka Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menjalani tes penulisan makalah, Selasa (06/10). Seorang peserta absen tidak mengikuti tes hari ini yakni Hamonangan Ritongan dari Badan Pusat Statistik (BPS).  Adapun Fakhili Gulo dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud)...

Presiden Jokowi Ingin TNI Perkokoh Indonesia sebagai Negara Maritim

20151005 MENTERI HUT TNI 7  Menteri Yuddy berbincang dengan Wapres ke-6 Try Soetrisno beserta isteri, menjelang acara HUT ke-70 TNI di Cilegon, Banten, Senin (05/10) CILEGON - Presiden Indonesia Joko Widodo meminta kepada Tentara Nasional Indonesia (TNI) membangun kekuatan pertahanan untuk mengokohkan posisi Indonesia sebagai negara maritim. Hal itu disampaikan Jokowi dalam amanatnya pada acara...