Kementerian PANRB Siap Dampingi Pemda yang Berkomitmen

DSCN6003 Deputi RB Kunwas M. Yusuf Ateh dan Wagub Bali I Ketut Sudikerta  berserta jajarannya tengah menyimak pemaparan mengenai sistem akuntabilitas kinerja instansi pemerintah (SAKIP) di Jakarta, Selasa (22/09) JAKARTA – Kementerian PANRB selalu siap melayani pendampingan terhadap pemerintah daerah yang berkomitmen untuk mewujudkan good governance and clean government. Hal itu dibuktikan...

Tak Terdaftar dalam e-PUPNS Dianggap Mengundurkan Diri

sosialisasi e pupns 210915  Para pegawai Kementerian PANRB tengah menyimak penjelasan mengenai e-PUPNS, Selasa (22/09)‎ JAKARTA - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi bersama Badan Kepegawaian Negara  (BKN) melakukan sosialisasi pendataan ulang pegawai negeri sipil secara elektronik (e-PUPNS). Pendataan ini diharapkan dapat selesai hingga akhir bulan Desember 2015. "PUPNS ini sudah dicanangkan pada bulan...

Blusukan Menteri Yuddy Sebelum Sail Tomini

IMG 20150920 204241 Menteri Yuddy menyapa dan membelai anak yang sedang dirawat di RSUD Undata Palu. Palu (18/09) PALU - Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi meninjau beberapa pelayanan publik di Palu, Sulawesi Tengah, diantaranya Kantor imigrasi, BPPT, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil, RSUD Undata dan memberikan pengarahan kepada pegawai di kantor Gubernur Sulteng, Jumat (18/09)....

Sampai Desember, Pemda Wajib Verifikasi Data Honorer K2

20150917 Rakor TKB Makssar MAKASSAR - Pasca lahirnya kesepakatan pemerintah dengan Komisi II DPR pengangkatan tenaga honorer kategori 2 menjadi CPNS, langkah yang harus dituntaskan adalah verifikasi data 440 ribu tenaga honorer tersebut. Karena itu, Kenenterian PANRB mengajak seluruh instansi pemerintah, khususnya pemda untuk secepatnya melakukan verifikasi honorer K2 di masing-masing instansi. Hal itu perlu...

Tiga Pesan Menteri untuk ASN

DSC 1202 Deputi SDM Aparatur Setiawan Wangsaatmadja tengah berbincang dengan para peserta Sosialisasi Penegakan Disiplin Integritas dalam Perspektif UU ASN di Solo, Senin (21/09) SOLO – Untuk mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) mengajak seluruh pemerintah daerah (pemda) merealisasikan tiga pesan Menteri PANRB. Revolusi mental,...

Presiden : Setelah Sail Tomini 2015 Jangan Senyap

20151909 Tari Soulara Mombanggu menandai pembukaan acara puncak Sail Tomini 2015. Tarian massal yang merupakan tanda rasa syukur masyarakat ini dilakukan oleh 250 siswa-siswi gabungan SMP dan SMA se Kabupaten Parigi Moutong, Sulteng, (19/09)   PALU - Presiden memerintahkan agar Sail Tomini 2015 berlanjut dengan kegiatan-kegiatan lain yang mampu mempromosikan pariwisata daerah...

Uji Kompetensi Guru 2015 untuk Pemetaan, Bukan Pemotongan Tunjangan Profesi

audiensi dgn K 2   Wed, 09/16/2015 - 10:52 Jakarta, Kemendikbud --- Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kemendikbud, Sumarna Surapranata mengatakan, uji kompetensi guru (UKG) pada tahun 2015 dilakukan untuk melakukan pemetaan dalam rangka memperoleh baseline tentang kompetensi guru. Hal tersebut dikatakannya untuk menjawab salah satu tuntutan guru honorer yang menolak dilaksanakannya UKG jika hasilnya digunakan untuk...

Honorer K2 Jangan Terjebak Informasi Menyesatkan

Honorer demo 150915 JAKARTA – Pasca kesepakatan Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi dengan Komisi II DPR untuk mengangkat tenaga honorer kategori 2 (K2), harus diwaspadai munculnya pihak-pihak yang ingin mengail di air keruh, mengambil keuntungan pribadi dari suatu keadaan seperti yang sering dilakuan calo. Karena itu, Kementerian PANRB  menegaskan agar para tenaga honerer tetap...

Wujudkan Smart ASN 2019, TKB CPNS 2016 Gunakan CAT

20150917 Rakor TKB Makasar MAKASSAR - Tes CPNS dengan sistem Computer Assissted Test (CAT) yang sudah diberlakukan di seluruh Indonesia pada tahun 2014, akan terus ditingkatkan kualitasnya. Mulai tahun 2016, tes kompetensi bidang (TKB) juga diharapkan dilakukan dengan sistem (CAT). "Dengan cara itu, cita-cita mewujudkan smart ASN pada tahun 2019 semakin mendekati kenyataan," ujar Deputi...

56 K/L Sudah Canangkan Zona Integritas

20150916 Fortekpanrb jakarta  JAKARTA – Hingga saat ini  sudah  56 kementerian/lembaga yang melakukan pencangan zona integritas, terdiri dari 27 kementerian dan 29 lembaga. Dari jumlah itu, hanya terdapat  21 unit  kerja, pada 4 kementerian/lembaga yang berhasil memperoleh predikat Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). Karena itu, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara (PANRB) Yuddy...

Paket Ekonomi Jokowi (Setahun Pemerintahan Jokowi JK)

Paket Kebijakan EkonomiInfografis Paket Kebijakan Ekonomi Pemerintah   ...

Evaluasi RB Internal Kementerian PANRB

20150917 RBI JAKARTA - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) melakukan rapat evaluasi Reformasi Birokrasi Internal. Rapat dipimpin langsung oleh Sekretaris Kementerian PANRB Dwi Wahyu Atmaji di Kantor Kementerian PANRB, Kamis (17/09).  Dwi Wahyu Atmaji dalam kesempatan tersebut menegaskan bahwa setiap kegiatan perlu dievaluasi sehingga progresnya kelihatan. "Kalau ada kegiatan yang...

Keberanian Menteri Yuddy Dalam Penanganan Honorer K2

20150915 menpan dan komisi II 2 Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi bersama para Deputi, Kepala BKN, Komisioner KASN‎ saat raker dengan Komisi II DPR, Selasa (15/09) JAKARTA - Komisi II DPR RI mengapresiasi keberanian Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), Yuddy Chrisnandi, terkait penanganan tenaga honorer kategori II (eks K2). Dalam pemaparannya, Yuddy berjanji akan mengakomodir...