Wapres Ingatkan Tiga Menteri Agar Percepat Penyelarasan Sistem AKIP

JAKARTA – Wakil Presiden Republik Indonesia Boediono menegaskan, dalam memperbaiki implementasi sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (AKIP) membutuhkan sinkronisasi berbagai kebijakan, yang diawali oleh konstruksi dan pemahaman yang sama dalam bidang perencanaan, penganggaran, maupun manajemen kinerja.   “Saya ingatkan kepada Menteri Bappenas, Menteri Keuangan, dan Menteri PANRB untuk sesegera mungkin menyelesaikan...

Minimalisir Sengketa di PTUN

20140924 fgd3   JAKARTA – Transparansi dan akuntabilitas dalam penyelenggaraan pemerintahan membuka peluang semakin meningkatnya gugatan ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN), terkait  dengan kebijakan-kebijakan administrasi dalam penyelenggaraan pemerintahan. Kementerian PANRB sendiri belakangan ini juga menghadapi gugatan dari para pihak, baik individual maupun kelompok.   Sekretaris Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi...

Top 33 Siap Bertarung di UNPSA 2015

20140924 bumira JAKARTA - Top 33 inovasi pelayanan publik siap bertarung di ajang kompetisi internasional United Nation Public Service Award (UNPSA) tahun 2015. Ke-33 inovator pelayanan publik tersebut terus mempersiapkan diri, terutama dalam penyusunan rancangan proposal setelah belajar dari pengalaman tahun lalu. Selain itu, finalis UNPSA tahun 2014 juga dipersiapkan untuk maju lagi ke ajang...

SOP harus Didukung Komitmen SDM

JAKARTA – Salah satu syarat terealisasinya reformasi birokrasi adalah adanya pemetaan bisnis yang jelas, Standar Operasional Prosedur (SOP) yang baik dan dilaksanakan oleh orang-orang berkompeten. Perubahan ketatalaksanaan diarahkan untuk melakukan penataan tata laksana instansi pemerintah yang efektif dan efisien.   Sekretaris Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tasdik...

Pemerintah Makin Akuntabel, 9 Instansi Raih Nilai A

20140924 lhewapres JAKARTA – Hasil evaluasi akuntabilitas kinerja pemerintah dalam 6 tahun terakhir  terus mengalami peningkatan, ditunjukkan dengan semakin meningkatnya nilai rata-rata akuntabilitas kementerian/lembaga (K/L) dan pemerintah provinsi. Tahun ini ada 9 (K/L) dan pemprov yang mendapat nilai A, yakni 7 K/L dan 2 provinsi. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi...

Pesan Perubahan dari Kampong Toga

20140924 menpanrbsumedang    SUMEDANG  – Jumat (19/09) malam,  merupakan hari yang sangat mengesankan bagi kalangan jurnalis peliput reformasi birokrasi. Malam itu, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Azwar Abubakar bercengkerama, bercerita, bernyanyi, dan makan tahu Sumedang dan minum bandrek bersama jurnalis beserta keluarga di Kampung Toga, sebuah tempat wisata...

Evakuasi ‘Korban Kebakaran’ Kementerian PANRB Mirip Flying Fox

20140922 damkar JAKARTA – Sekitar pukul 09.30, hari Senin (22/09) seluruh pegawai dan tamu Kementerian PANRB dikejutkan oleh bunyi alarm yang berdering sekitar 30 menit. Para petugas keamanan pun dengan sigap menginformasikan jalur-jalur evakuasi dengan menggunakan tangga, dan mempersilakan seluruh pegawai untuk keluar dari ruangan dan turun melalui tangga.  Ada yang kaget,...

Instansi Pemerintah Makin Akuntabel

20140924 menpan  JAKARTA – Hasil evaluasi akuntabilitas kinerja pemerintah dalam 6 tahun terakhir  terus mengalami peningkatan. Hal itu ditunjukkan dengan semakin meningkatnya nilai rata-rata akuntabilitas kementerian/lembaga dan pemerintah provinsi.   Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Azwar Abubakar mengatakan, nilai akuntabilitas kementerian/lembaga tahun 2014 ini 63,18, meningkat 1,04 dibanding...

Deputi Pelayanan Publik Kementerian PANRB Sambangi Kampung Media

20140924 yanlik-kampungmedia1    Mataram - Minggu pagi yang cerah dan hati merasa bahagia sekaligus bangga karena pagi ini kami menerima kunjungan Deputi Pelayanan Publik Kemen PAN-RB Republik Indonesia Mirawati Sudjono dimarkas Kampung Media Narmada sekaligus menjadi tempat pengelolaan PLIK SP, setelah tadi malam Kepala Kampung Media Fairuz Abu Macel menghubungi via...

Seminar Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah

JAKARTA – Pemerintah membagikan rapor akuntabilitas kinerja serta memberikan penghargaan kepada kementerian,  lembaga, dan pemerintah provinsi yang akuntabilitas kinerjanya baik. Menurut rencana, pemberian penghargaan akan dilakukan oleh Wakil Presiden Boediono, Rabu (24/09).   Sehari sebelumnya, Selasa (23/09) Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara akan menggelar seminar nasional ‘Membangun Instansi Pemerintah yang Akuntabel...

Akuntabilitas Kinerja DIY Berbasis Web

20140924 hamengkubuwono    JAKARTA - Gubernur DIY Sri Sultan Hamengkubuwono X mengatakan, pelaksanaan sistem akuntabilitas kinerja instansi pemerintah (SAKIP) di DIY dilaksanakan melalui teknologi informasi berbasis web. “Dalam fase perencanaan kinerja, dimulai dengan membangun dan melaksanakan sistem aplikasi berbasis web yang disebut Jogja Plan,” ujarnya dalam seminar nasional akuntabilitas kinerja di Jakarta,...

Pemerintah Tepati Janji, Memulai Usaha Cukup 6 Hari

 JAKARTA – Pemerintah membuktikan keseriusannya dalam perbaikan pelayanan publik, baik pelayanan  dasar maupun kemudahan berusaha (ease of doing business). Sejak ditetapkannya kedua jenis pelayanan publik tersebut menjadi quick wins nasional reformasi birokrasi oleh Wapres RI Boediono Oktober 2013, kini hasilnya sudah jauh berubah. Diawali dengan janji dari masing-masing instansi yang...

‘Si Sukma’ Antar Nurhasni Menjadi Peserta Terbaik I Diklatpim III

JAKARTA – Aplikasi Survei Kepuasan Masyarakat (Si Sukma) yang segera diterapkan di Media Center Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), berhasil mengantarkan Kepala Bagian Pengaduan Masyarakat Kementerian PANRB Nurhasni menjadi peserta terbaik I Diklatpim angkatan VIII.   Dari 40 peserta Diklatpim III angkatan VIII, Nur Hasni mendapat predikat...