SEMARANG - Ketika waktu menunjukkan pukul 3 dini hari, minggu (14/7), Bu Sami (59) masih setia melayani pelanggannya bersantap sahur di pojok Simpang Lima Kota Semarang. “Semuanya harus dilakoni dengan sabar,” tutur Bu Sami membuka pembicaraannya, yang terputus-putus karena disibukkan dengan melayani pelanggannya.
Bu Sami merupakan salah satu dari puluhan pedagang kaki...
JAKARTA – RUU Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam waktu dekat akan dibawa ke DPR untuk dibahas, menyusul arahan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dalam Rapat Kabinet tentang RUU ASN pekan lalu. Diharapkan pembahasan RUU tersebut bisa diselesaikan dalam masa persidangan DPR tahun 2013 ini, yakni sekitar September- Oktober, atau selambat-lambatnya dalam tahun...












