PARIS – Indonesia menjadi salah satu pusat sharing of public service innovation di Organization of Economic Cooperation and Development (OECD) Paris dengan keikutsertaannya dalam Konferensi Innovating the Public Sector: from Ideas to Impact di Paris, Perancis Senin (10/11).
Mantan Wakil Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Prof....
SURABAYA - Bertepatan dengan peringatan Hari Pahlawan, 10 November 2014, Pemkot Surabaya meluncurkan Kios Pelayanan Publik. Sebanyak 203 anjungan pelayanan online tersebar di seluruh kelurahan, kecamatan dan Puskesmas.
Anjungan Pelayanan Publik itu dilengkapi dengan layar touchscreen, keyboard, scanner dan printer, dilengkapi dengan penjelasan dalam bahasa Jawa dan bahasa Madura....