BPPTSP Kota Jayapura Barometer Daerah Lain

20140627 bpptsp JAYAPURA – Menteri  Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB)  Azwar Abubakar mengapresiasi kehadiran Badan Pelayanan Perijinan Terpadu Satu Pintu (BPPTSP) Kota Jayapura.  “Ini merupakan cermin, bahwa  orang Papua bisa dan sanggup bekerja keras mewujudkan birokrasi  yang unggul, karena di bagian timur Indonesia  hadir  kantor perijinan yang tidak kalah dengan...

Pemerintah Bahas Pembentukan Akademi Perkeretaapian

20040627 hastori JAKARTA – Usulan pembentukan Akademi Perkeretaapian di Madiun yang digagas Kementerian Perhubungan perlu ditindaklanjuti dengan perencanaan matang, terutama gambaran outcome yang akan diperoleh masyarakat. Selain itu, perlu didiskripsikan  rencana pemanfaatan PNS yang ada di Kementerian Perhubungan untuk mengisi jabatan yang kosong di Akademi tersebut.   Asisten Deputi Assesmen dan Koordinasi...

Surat Sekretaris Kementerian PANRB Tentang Penyampaian Surat Persetujuan Prinsip Tambahan Formasi ASN Tahun 2014

20140623 suratSurat Sekretaris Kementerian PANRB Tentang Penyampaian Surat Persetujuan Prinsip Tambahan Formasi ASN Tahun 2014 Nomor : B/25651/S.PANRB/06/2014 Tanggal : 23 Juni 2014 Hal : Penyampaian Surat Persetujuan Prinsip Tambahan Formasi ASN Tahun 2014   Yth. 1. Pejabat Pembina Kepegawaian Pusat 2. Pejabat Pembina Kepegawaian Daerah di     Tempat ...

Kementerian PANRB Lakukan Perbaikan Tools Evaluasi AKIP

rakorakuntabkinerja-1  JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) terus berusaha meningkatkan kualitas hasil evaluasi akuntabilitas kinerja pemerintah kabupaten /kota, dengan memperbaiki beberapa tools Lembar Kerja Evaluasi (LKE). Langkah ini dilakukan agar akuntabilitas kinerja instansi pemerintah pusat yang nilainya CC ke atas sudah mencapai 80%, sedangkan pemerintah daerah...

Honorer K-2 Kementerian Agama Sudah Diumumkan

20140627 agama JAKARTA – Setelah dilakukan verifikasi ulang oleh Kementerian Agama mengenai data tenaga honorer kategori 2 (K-2), akhirnya Kamis petang (26/06) Panitia Seleksi Nasional (Panselnas) CPNS mengumumkan tenaga honorer kategori 2 Kementerian Agama, yang dinyatakan lulus seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) tahun 2013. Pengumuman kelulusan yang ditunggu-tunggu puluhan ribu peserta...

Simulasi CAT Bogor Diserbu Pengunjung dari Berbagai Kota

career expobogor 1  JAKARTA - Simulasi Computer Assisted Test (CAT) di arena career fair Bogor tetap menjadi daya tarik pengunjung. Stand Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) yang berada di tengah-tengah stand perusahaan swasta dan BUMN, diserbu pencari kerja yang berminat menjadi Aparatur Sipil Negara (ASN), khususnya CPNS.   Sebagian besar pengunjung hanya ingin mencoba...

Perlu Transformasi Kelembagaan Pendidikan Tinggi

menpanrb-orasiilmiah BANDA ACEH - Penguatan kapasitas kelembagaan pendidikan tinggi berupa transformasi kelembagaan, restrukturisasi, dan peningkatan kualitas komposisi tenaga pengajar merupakan kebutuhan mendesak dalam mencetak sumber daya manusia yang berkualitas. Untuk itu perlu dilakukan penyesuaian status, bentuk, dan kapasitas kelembagaan perguruan tinggi dengan kebutuhan lulusan yang dihasilkan.   Demikian ditegaskan Menteri Pendayagunaan Aparatur...

Peran Sekda Makin Strategis

20140626 sesmen  JAKARTA – Dengan berlakunya Undang-Undang No 5/2014 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN), peran Sekda semakin strategis. Karena itu, Sekretaris Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi (PANRB) Tasdik Kinanto mengajak para Sekretaris Daerah (Sekda) se Papua Barat untuk bekerja lebih keras, dan lebih tanggap terhadap persoalan yang timbul di lingkungannya....

Simulasi CAT Di Bogor, Skor Tinggi tapi Tak Lolos Passing Grade

career expobogor 2    JAKARTA – Pencari kerja (job seeker) di Bogor tampaknya tak mau kalah dengan pesaingnya di Jakarta. Kalau di Senayan City sehari ada 500 orang yang mencoba simulasi Computer Assisted Test (CAT), di Kota  Hujan itu tercatat sebanyak 380 orang antre untuk mencoba sistem baru dalam seleksi Aparatur Sipil Negara (ASN) ini....

Career Fair CPNS Bogor Hadirkan Simulasi CAT

bannercpns  JAKARTA - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) kembali akan melakukan sosialisasi simualasi Computer Assisted Test (CAT) dalam Career Fair di Bogor.  Kegiatan ini merupakan lanjutan dari acara serupa di Senayan City Jakarta (18 – 19 Juni), yang mendapat perhatian besar dari masyarakat.   Kali ini Career Fair...

Saksikan Simulasi CAT, Mantan Kepala BKN Bangga

20140630 edy topo BOGOR - Simulasi Computer Assisted Test (CAT) hari kedua Career Fair di Bogor kian ramai. Warga Bogor makin antusias untuk membuktikan kedigdayaan sistem aplikasi Badan Kepegawaian Negara (BKN) ini. Di sela-sela persiapan, tanpa disangka hadir seseorang yang sangat berperan kelahiran sistem CAT ini, yakni mantan Kepala BKN yang juga pernah...

Kementerian PANRB Kembali WTP

syukuran wtp   JAKARTA – Sekretaris Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tasdik Kinanto mengatakan, opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) yang diberikan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) atas laporan keuangan tahun 2013 dinilainya memiliki arti yang sangat penting.  Karena itu, dia wanti-wanti kepada seluruh jajarannya untuk terus mempertahankan, bahkan diupayakan menjadi WTP...

Gelar Doktor untuk Azwar Abubakar, Kado Terindah di Usia 62 Tahun

menpan-anugerahdoktor-1    BANDA ACEH – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Azwar Abubakar kado istimewa pada Hari Ulang Tahun ke – 62, yakni   memperoleh gelar Doktor Honoris Causa (HC) dari Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh. Penganugerahan dilakukan oleh Rektor UIN Ar-Raniry Banda Aceh Prof Dr. Farid Wajdi Ibrahim...