Kementerian PANRB Gelar Kompetisi Pengelolaan SP4N-LAPOR!

20181002 lomba lapor   JAKARTA – Untuk pertama kalinya, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menggelar kompetisi Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional-Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (SP4N-LAPOR!) bagi seluruh kementerian/lembaga dan pemerintah daerah. Langkah ini dilakukan untuk mendorong penerapan SP4N-LAPOR!, menjaring, seleksi, penilaian, dan pemberian penghargaan kepada penyelenggara pelayanan...

Gunakan ‘Si Keren’, Pemkab Bogor Berantas Pemalsuan Uji KIR

20180808 Lipsus Top 99   JAKARTA – Banyaknya pemalsuan tanda bukti lulus uji, serta sulitnya mendapatkan informasi mengenai pengujian berkala kendaraan bermotor, Dinas Perhubungan Kabupaten Bogor, Jawa Barat melahirkan inovasi Sistem Pengujian Kendaraan Bermotor (Si Keren). Inovasi ini bertujuan untuk membangun sebuah identifikasi kesesuaian pengujian kendaraan bermotor berbasis komputer. Selain itu, umtuk memberi jaminan...

Lagi, Surat Palsu Mengatasnamakan Kementerian PANRB

  JAKARTA – Kementerian PANRB menemukan adanya surat palsu bernomor B/40/S.KT perihal Undangan Sosialisasi, yang mengatasnamakan Sekretaris Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB). Surat tersebut ditujukan kepada Kepala, Badan Kepegawaian, Pendidikan, dan Pelatihan Kabupaten Banyuwangi untuk menghadiri Sosialisasi Peraturan Menteri PANRB No. 19/2018 tentang Penyusunan Peta Proses Bisnis...

Hari Kedua Pendaftaran CPNS, 10 Instansi Diserbu Pelamar

20180927 syarat syarat daftar cpns   JAKARTA – Hari kedua pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2018, ada 10 instansi yang menjadi sasaran terbanyak para pelamar. Berdasarkan informasi yang diperoleh dari Humas Badan Kepegawaian Negara (BKN), hingga pukul 17.07 tercatat ada 10.113 pelamar yang sudah selesai pilih instansi dan formasi dan 1.261 diantaranya sudah diverifikasi...

Turunkan Angka Kematian Bayi, RSUD Achmad Mochtar Bukittinggi Terapkan Basaba

20180808 Lipsus Top 99 JAKARTA – Inovasi Bapak Sayang Bayi (Basaba) di RSUD dr. Achmad Mochtar Bukittinggi, Provinsi Sumatera Barat meningkatkan kedekatan hubungan emosional antara bapak dengan bayi. Selain dapat meningkatkan rasa percaya diri bapak karena terlibat langsung dalam merawat bayinya, inovasi ini juga menurunkan angka kematian bayi, khususnya Bayi Berat Lahir Rendah (BBLR)....

Menteri PANRB - Kapolri Sepakat Cegah Calo CPNS

20180928 mou pengamanan seleksi cpns4 Menteri PANRB Syafruddin, Kapolri Jenderal Tito Karnavian, dan Mendikbud Muhadjir Effendi memebrikan keterangan pers, usai penandatanganan MoU terkait Persiapan, Pelaksanaan, Pengamanan, dan Penegakan Hukum dalam rangka Seleksi CPNS 2018 di Jakarta, Jumat (28/09).    JAKARTA - Pelaksanaan seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2018 tidak boleh cacat, harus berlangsung transparan, dan bersih....

Inovasi Katrol dengan MBBR, Tingkatkan Air Baku PAM-PALYJA

20180808 Lipsus Top 99   JAKARTA – Untuk meningkatkan kuantitas produksi air bersih, PAM-PALYJA membangun inovasi yang diberi nama Peningkatan Kuantitas Air Olahan (KATROL), di Instalasi Pengolahan Air Pejompongan.  Hal ini dilakukan dengan menerapkan strategi kolaboratif melalui penambahan air baku yang dikelola oleh Perum Jasa Tirta II (PJT II) dan menggunakan teknologi Moving Bed...

Sipil Doyan Jalan, Inovasi RSUD Koja untuk Pangkas Antrean Pasien

20180808 Lipsus Top 99 JAKARTA - Untuk mengoptimalkan layanan bagi masyarakat, RSUD Koja, Jakarta Utara menerapkan inovasi Sistem Pilih Dokter dan Waktu Pelayanan Pasien Rawat Jalan (Sipil Doyan Jalan). Sejak diimplementasikan April 2017, terobosan yang masuk Top 99 Inovasi Pelayanan Publik 2018 ini berhasil memangkas waktu pendaftaran dari 6 menit menjadi 20 detik, serta waktu...

Antisipasi Membludaknya Pendaftar CPNS, Bandwidth SSCN Diperbesar

20180928 mou pengamanan seleksi cpns7 Menteri PANRB Syafruddin, Mendikbud Muhadjir Effendi, Kapolri Jenderal Tito Karnavian bersama Deputi SDM Aparatur Kementerian PANRB Setiawan Wangsaatmadja, Karo SDM Kemendikbud Dyah Ismayanti, Sekretaris Utama BKN Supranawa Yusuf, dan Asisten Kapolri Bidang Operasi Irjen Pol. Deden Juhara usai penandatanganan MoU Persiapan, Pelaksanaan, Pengamanan, dan Penegakan Hukum dalam rangka Seleksi CPNS 2018, di...

Anugerah PNS Inspiratif, Upaya Kikis Stigma Negatif Aparatur Negara

20180927 setiawan W  Deputi SDM Aparatur Kementerian PANRB Setiawan Wangsaatmadja   JAKARTA – Di balik stigma buruk mengenai aparatur negara, tentu ada mutiara-mutiara terpendam yang lepas dari sorotan media. Padahal, gemerlap mutiara itu sebenarnya diperlukan sebagai panutan bagi abdi negara. Untuk menjawab masalah itu, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB)...

Pengamanan Berlapis, Tak Ada Celah bagi Calo CPNS

20181001 setiawan W Deputi SDM Aparatur Kementerian PANRB Setiawan Wangsaatmadja   JAKARTA – Pemerintah memastikan pelaksanaan seleksi CPNS 2018 akan berjalan tertib, dan tidak ada celah bagi pihak-pihak yang bermain curang, termasuk oknum calo pun tidak akan bisa bermain. Untuk itu, peserta seleksi harus mempersiapkan diri dengan belajar sebaik-baiknya, dan membuang jauh-jauh anggapan...

Pastikan Seleksi CPNS Aman, Kementerian PANRB, Kemendikbud, BKN, dan Polri Teken MoU

20180928 presskon mou  Menteri Syafruddin , Kapolri Jenderal Tito Karnavian , dan Mendikbud Muhadjir Effendi memberikan keterangan pers usai penandatanganan MoU Persiapan, Pelaksanaan, Pengamanan, dan Penegakan Hukum dalam rangka Seleksi CPNS 2018 di kantor Kementerian PANRB, Jumat (28/09)   JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan...

Cimahi Technopark, ‘Kawah Candradimuka’ Pelaku UMKM

20180808 Lipsus Top 99 JAKARTA – Terbatasnya Sumber Daya Alam (SDA) di Kota Cimahi menjadi motivasi pemerintah untuk terus berinovasi agar warga menjadi lebih sejahtera. Cimahi Technopark merupakan inovasi andalan dalam menggembleng pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kota Cimahi. Hasilnya, jumlah pelaku meningkat UMKM 15,3 persen, omzet meningkat 26%, tenaga kerja...