Kelulusan Seleksi CPNS Konkep Tetap Berdasarkan Hasil TKD

20150525 Konkep JAKARTA – Pemerintah berketetapan hati untuk kembali menggunakan hasil Tes Kompetensi Dasar (TKD) sebagai hasil akhir penetapan kelulusan seleksi CPNS Kabupaten Konawe Kepulauan (Konkep), Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra). Keputusan itu ditegaskan oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara (PANRB) Yuddy Chrisnandi dalam rapat dengan Pj. Bupati Konkep H. Muh. Nur Sinapoy, Ombudsman...

Pengukuhan Yuddy Perkuat Unas

20150523 Menristek JAKARTA - Menteri Riset Teknologi dan Perguruan Tinggi, M. Nasir menyampaikan ucapan selamat kepada Menteri PANRB, Yuddy Chrisnandi yang telah dikukuhkan sebagai Guru Besar Universitas Nasional. Menurutnya, Yuddy telah mampu memperoleh gelar tertinggi di bidang akademik dengan tugas yang cukup berat. Hal tersebut diungkapkan Nasir saat memberikan sambutan dalam acara pengukuhan...

Indonesia Perlu Melakukan Political Engineering

20150523 Penyematan guru besar copy JAKARTA – Sekalipun Indonesia telah memiliki semua jenis industri, mulai dari industri ekstraktif hingga industri yang berbasiskan teknologi tinggi(high technology), tetapi dalam mengambil pilihan industry yang akan dikembangkan harus  rasional. Dalam hal ini perlu dilakukan political engineering pembangunan ekonomi industri yang berorientasi jangka panjang, dengan inisiatif pemimpin tertinggi pemerintahan  untuk mengajak para pemimpin...

Cara Pebinis Cegah Korupsi

20150519 - Pembicara di Reform Corner Mei JAKARTA – Para pelaku bisnis mengaku sangat konsen terhadap isu korupsi, dan untuk mencegahnya, mereka memiliki jurus masing-masing. Ada yang menandatangani pakta integritas, ada yang membuat score card pada masing – masing individu, dan menerapkan reward dan punishment. “Untuk mengantisipasi terjadinya tindak pidana korupsi, kami menerapkan pakta integritas. Bagi yang...

Wapres Jusuf Kalla : Yuddy Konsisten dalam Keilmuannya

20150523 JK Ucapan Selamat ke Yuddy copy1 JAKARTA – Wakil Presiden Jusuf Kalla mengatakan, pengukuhan Yuddy Chrisnandi sebagai Guru Besar di FISIP niversitas Nasional merupakan buah dari konsistensinya di bidang keilmuan. Pengukuhan Yuddy dilakukan oleh mantan Rektor Unas yang juga Guru Besar Umar Basalim, di Jakarta, Sabtu (23/05).  Jusuf Kalla yang hadir dalam acara pengukuhan tersebut mengakui...

LaKIP Bukan Semata Laporan Pertanggungjawaban

20150521 DIklat Report Writing Lakip JAKARTA - Membuat Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LaKIP) bukan sekadar tentang bentuk pertanggung jawaban, tetapi juga sebagai tolak ukur dalam menilai ketepatan dalam menyasar target-target kerja yang ditetapkan. Karena itu diperlukan perencanaan kinerja yang matang serta tolak ukur penilaian yang transparan dan professional guna meningkatkan optimalisasi hasil kinerja yang kemudian dilaporkan...

Kementerian PANRB Luncurkan 3 Aplikasi Anti Korupsi

20150519 - Sesem Launching 3 aplikasi JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi meluncurkan tiga aplikasi dalam rangka mewujudkan birokrasi yang berintegritas, akuntabel, efisien dan bebas dari kolusi, korupsi dan nepotisme (KKN). Tiga aplikasi tersebut yaitu Whistleblowing System (WBS), Sistem Informasi Pelaporan Harta Kekayaan ASN (Siharka) dan Sistem Pelaporan Gratifikasi Online (Silaga). Peluncuran tiga...

Pengukuhan Yuddy Tingkatkan Kebanggaan ASN Kementerian PANRB

20150523 Menteri dan Sesmen JAKARTA – Dikukuhkannya Yuddy Chrisnandi sebagai Guru Besar di Universitas Nasional di Jakarta Sabtu (23/5) meningkatkan kebanggaan keluarga Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB). Sekretaris Kementerian PANRB Dwi Wahyu Atmaji mengatakan, hal itu sangat memotivasi seluruh warga di Kemenpan dan RB. "Yang pasti ini membuat kami sebagai keluarga besar...

Revolusi Mental untuk Kembalikan Fokus Pengabdian ASN

20150520 Yuddy Irup Kebangkitan Nasional   JAKARTA - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) mendapat kehormatan dan tanggung jawab yang besar untuk memimpin perubahan. Untuk itu, Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi menegaskan agar ASN di lingkungan kemenetrian ini meningkatkan disiplin dan profesionalitasnya dalam bekerja. “Kementerian PANRB sebagai lokomotif perubahan, lokomotif reformasi birokrasi dan lokomotif penanaman...

Mengembangkan Mandeh sebagai Kawasan Wisata Terbaik di Asia Tenggara

20150518 - Menteri Andrinof Chaniago di acara SumbarPADANG – Pengembangan Kawasan Wisata Bahari Terpadu Mandeh melalui Program Nasional  direncanakan menjadikan kawasan pariwisata di pantai barat Sumatera Barat ini menjadi yang terbaik di Asia Tenggara. Untuk memajukan kawasan ini, perlu dilakukan secara serius, kerja keras dan mesti dibarengi dengan kegigihan. “Selama ini informasi tentang kawasan Mandeh ini sangat minim,...

Jalan Panjang Prof. Yuddy Chrisnandi

20150523 Doorstop UNAS JAKARTA – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, Yuddy Chrisnandi mengatakan usahanya memperoleh gelar Guru Besar di Universitas Nasional membutuhkan waktu yang cukup lama. Dia harus menunggu selama 15 tahun setelah menjadi Lektor Kepala di kampus tersebut. “Tahun 2000 pangkat saya setingkat Lektor Kepala. Sekarang sudah tahun 2015, jadi...

Indonesia - Tiongkok Rintis Kerjasama bidang Kepegawaian

20150519 Rapat CAG JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menyambut baik kedatangan Chinese Academy of Governance (CAG) untuk bertukar pikiran masalah kepegawaian, Selasa (15/05). Disamping mempererat hubungan, Indonesia dan Tiongkok sharing mengenai efektifitas pembinaan ASN dan program-program inovasi untuk meningkatkan kompetensi pegawai. Sebagai negara berkembang, Indonesia dan Tiongkok memiliki beberapa persamaan dalam menghadapi masyarakat dan...

Seleksi Terbuka JPT di 25 Kementerian Selesai

20150519 - Foto Yuddy mejeng JAKARTA – Hingga tanggal 13 Mei 2015, sebanyak 25 kementerian sudah menyelesaikan pengisian jabatan pimpinan tinggi (JPT) madya melalui seleksi terbuka, sementara 9 kementerian tengah dalam proses pelaksanaan. Dari sembilan kementerian  itu, 7 diantaranya kementerian yang tidak mengalami perubahan, sementara dua lainnya merupakan kementerian yang mengalami perubahan. Menteri Pendayagunaan Aparatur...