JAKARTA - Kementerian PAN – RB  kembali mendapat opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) untuk yang keempat kalinya secara berturut-turut.  Laporan Hasil  Pemeriksaan (LHP) diterima oleh Sekretaris Kementerian PAN dan RB Tasdik Kinanto, pimpinan 33 kementerian/lembaga dari Ketua BPK RI Hadi Poernomo di Jakarta, Selasa (26...
	
JAKARTA -- Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi belum lama ini meluncurkan program penilaian mandiri  secara online (self-assesment) pelaksanaan reformasi birokrasi di lingkungan kementerian/lembaga (K/L) dan pemerintah daerah (pemda). Upacara peluncuran berlangsung di Kementerian PAN dan RB, Jakarta.
 Program tersebut sesuai dengan Peraturan Menteri PAN dan Reformasi Birokrasi...
	




